The effectiveness of mathematical learning PBL model based on ethnomathematics sasirangan motives of towards student solving ability

R. Hidayati, Ratna Restapaty
{"title":"The effectiveness of mathematical learning PBL model based on ethnomathematics sasirangan motives of towards student solving ability","authors":"R. Hidayati, Ratna Restapaty","doi":"10.33654/math.v5i2.674","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu model pembelajaran matematika yang dapat diterapkan untuk mengasah kemampuan pemecahan masalah adalah problem based learning (PBL). Dalam hal ini kemampuan pemecahan masalah dapat dikolaborasikan dengan budaya lokal yang ada. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan model PBL berbasis etnomatematika motif kain sasirangan terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa yang dilihat dari ketuntasan individual (KKM) dan ketuntasan klasikal. Populasi pada penelitian ini siswa kelas VII SMP Muhammadiyah Banjarbaru tahun ajaran 2018/2019. Sampel penelitian diambil dengan teknik cluster random sampling, dimana VII E sebagai kelas eksperimen dan VII F sebagai kelas kontrol. Pengumpulan data dengan metode dokumentasi, observasi dan tes. Uji hipotesis yang digunakan adalah uji rata-rata dan uji proporsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model PBL berbasis etnomatematika motif kain sasirangan terhadap efektivitas kemampuan pemecahan masalah peserta didik, ditunjukkan dengan kemampuan pemecahan masalah peserta didik mencapai ketuntasan individual di atas KKM dan ketuntasan klasikal 75%. Dapat dilihat dari rata-rata kemampuan pemecahan masalah peserta didik kelas eksperimen adalah 83,33 dan kelas kontrol adalah 73. Ketuntasan klasikal untuk kelas eksperimen sebesar 77% dan kelas kontrol 40%.","PeriodicalId":376956,"journal":{"name":"Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika","volume":"43 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-10-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33654/math.v5i2.674","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Salah satu model pembelajaran matematika yang dapat diterapkan untuk mengasah kemampuan pemecahan masalah adalah problem based learning (PBL). Dalam hal ini kemampuan pemecahan masalah dapat dikolaborasikan dengan budaya lokal yang ada. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan model PBL berbasis etnomatematika motif kain sasirangan terhadap kemampuan pemecahan masalah siswa yang dilihat dari ketuntasan individual (KKM) dan ketuntasan klasikal. Populasi pada penelitian ini siswa kelas VII SMP Muhammadiyah Banjarbaru tahun ajaran 2018/2019. Sampel penelitian diambil dengan teknik cluster random sampling, dimana VII E sebagai kelas eksperimen dan VII F sebagai kelas kontrol. Pengumpulan data dengan metode dokumentasi, observasi dan tes. Uji hipotesis yang digunakan adalah uji rata-rata dan uji proporsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model PBL berbasis etnomatematika motif kain sasirangan terhadap efektivitas kemampuan pemecahan masalah peserta didik, ditunjukkan dengan kemampuan pemecahan masalah peserta didik mencapai ketuntasan individual di atas KKM dan ketuntasan klasikal 75%. Dapat dilihat dari rata-rata kemampuan pemecahan masalah peserta didik kelas eksperimen adalah 83,33 dan kelas kontrol adalah 73. Ketuntasan klasikal untuk kelas eksperimen sebesar 77% dan kelas kontrol 40%.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
基于民族数学的PBL数学学习模式对学生解题能力的影响
提高问题解决能力的数学学习模式之一是基于学习(PBL)的问题。在这种情况下,问题解决能力可以与当地文化合作。本研究的目的是确定基于etnomath的PBL模型在解决学生问题的能力上的有效性本研究的七年级学生Muhammadiyah Banjarbaru学年2018/2019。研究样本是用随机抽样技术进行的,其中VII E作为实验类,VII F作为控制类。用文献、观察和测试来收集数据。所使用的假设测试是平均测试和比例测试。研究结果表明,基于etnomath的PBL模型对学习者问题解决能力的有效推断,也就是说,学习者解决问题的能力达到了公里以上的个人答题率和75%的古典节奏。从实验班学生解决问题的平均能力来看,实验班解决问题的能力是83.33,控制班是73。实验类的分类等级为77%,控制类为40%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Efektivitas model pembelajaran auditory intellectually repetition (AIR) dalam meningkatkan kemampuan spasial matematika siswa Pengembangan LKPD berbasis project based learning untuk meningkatkan pemahaman konsep matematika siswa kelas VIII SMPN 6 Seluma Analisis kemampuan penalaran siswa SMA pada materi trigonometri: Studi kasus pada siswa kelas olimpiade Analisis kebutuhan pengembangan E-LKPD untuk meningkatkan ketertarikan siswa dalam proses pembelajaran matematika Etnomatematika pada bangunan Tabut Bansal Bengkulu
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1