ANALISIS KESULITAN GURU DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK DI SD NEGERI 4 KLEPU SUMBERMANJING WETAN KABUPATEN MALANG TAHUN AJARAN 2020/2021

Isyarofah Saiful
{"title":"ANALISIS KESULITAN GURU DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK DI SD NEGERI 4 KLEPU SUMBERMANJING WETAN KABUPATEN MALANG TAHUN AJARAN 2020/2021","authors":"Isyarofah Saiful","doi":"10.55148/inovatif.v9i1.302","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan kesulitan—kesulitan guru dalam menerapkan pembelajaran tematik di kelas kemudian memberikan solusi kepada guru khususnya di SD Negeri 2 klepu sumbermanjing untuk melaksanakan pembelajaran tematik di kelas I—6. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dan observasi, dengan subjek penelitian seluruh guru di SD Negeri 4 klepu suumbermanjing. Teknik pengumpulan data menggunakan waancara dan dokumentasi. \nHasil penelitian menunjukkan bahwa; pada indikator faktor pengetahuan adalah mereka tahu, tetapi belum memahami konsep pembelajaran tematik beserta sub indikatornya, hal ini ditunjukan dengan presentase 80% responden. Sebesar 10% responden sudah mengetahui dan memahami konsep pembelajaran tematik, dan 10% responden kurang mengetahui dan memahami tentang konsep pembelajaran tematik. Kemudian pada indikator faktor minat dan kemauan adalah sebanyak 60% responden memiliki minat dan kemauan dalam kategori sedang, bahkan 30% responden dapat dikatakan memiliki minat dan kemauan yang rendah, dan hanya 10% responden yang memiliki minat dan kemauan yang tinggi. Selain itu, pada indikator daya dukung adalah sebanyak 40% responden mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik belum memadai dalam dalam beberapa tema pembelajaran, bahkan 50% responden mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik kurang memadai dan hanya 10% responden yang mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik sudah memadai. \nBerdasarkan penelitian disimpulkan bahwa responden mengalami kesulitan dalam pelaksanaan pembelajaran tematik karena dipengaruhi beberapa faktor, seperti pengetahuan mengenai konsep pembelajaran tematik, minat dan kemauan yang rendah dalam memahami konsep pembelajaran tematik, daya dukung yang kurang memadai, serta sosialisasi yang kurang maksimal dari dinas terkait. \nKata Kunci: Pembelajaran Tematik \n  \n ","PeriodicalId":252268,"journal":{"name":"INOVATIF: Jurnal Penelitian Pendidikan, Agama, dan Kebudayaan","volume":"65 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"INOVATIF: Jurnal Penelitian Pendidikan, Agama, dan Kebudayaan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55148/inovatif.v9i1.302","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan kesulitan—kesulitan guru dalam menerapkan pembelajaran tematik di kelas kemudian memberikan solusi kepada guru khususnya di SD Negeri 2 klepu sumbermanjing untuk melaksanakan pembelajaran tematik di kelas I—6. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dan observasi, dengan subjek penelitian seluruh guru di SD Negeri 4 klepu suumbermanjing. Teknik pengumpulan data menggunakan waancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; pada indikator faktor pengetahuan adalah mereka tahu, tetapi belum memahami konsep pembelajaran tematik beserta sub indikatornya, hal ini ditunjukan dengan presentase 80% responden. Sebesar 10% responden sudah mengetahui dan memahami konsep pembelajaran tematik, dan 10% responden kurang mengetahui dan memahami tentang konsep pembelajaran tematik. Kemudian pada indikator faktor minat dan kemauan adalah sebanyak 60% responden memiliki minat dan kemauan dalam kategori sedang, bahkan 30% responden dapat dikatakan memiliki minat dan kemauan yang rendah, dan hanya 10% responden yang memiliki minat dan kemauan yang tinggi. Selain itu, pada indikator daya dukung adalah sebanyak 40% responden mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik belum memadai dalam dalam beberapa tema pembelajaran, bahkan 50% responden mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik kurang memadai dan hanya 10% responden yang mengatakan bahwa daya dukung dalam pembelajaran tematik sudah memadai. Berdasarkan penelitian disimpulkan bahwa responden mengalami kesulitan dalam pelaksanaan pembelajaran tematik karena dipengaruhi beberapa faktor, seperti pengetahuan mengenai konsep pembelajaran tematik, minat dan kemauan yang rendah dalam memahami konsep pembelajaran tematik, daya dukung yang kurang memadai, serta sosialisasi yang kurang maksimal dari dinas terkait. Kata Kunci: Pembelajaran Tematik    
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
本研究的目的是解释难度——教师在课堂上应用专题学习的困难,然后为国小学2级的教师提供解决方案,以实现第1 - 6班的专题学习。该研究采用采访和观察方法,对象是普州SD 4 suumbermanjing的所有教师。使用waancara和文档收集数据技术。研究结果表明;在知识因素的指标上,他们知道,但还没有理解主题学习的概念及其导向性,这显示了大约80%的受访者。10%的受访者已经了解和理解专题学习的概念,10%的受访者对专题学习的概念知之甚少。然后,在利益和意愿指标上,多达60%的受访者有兴趣并有适度类别的意愿,即使是30%的受访者也可以说有低的兴趣和意愿,只有10%的受访者有强烈的兴趣和意愿。此外,据40%的受访者说,主题学习的提词学支持能力在某些学习主题中是不够的,即使50%的受访者说主题学习的支持能力是不够的,只有10%的受访者说主题学习的支持能力是足够的。根据研究得出结论,受访者在主题学习概念、缺乏对主题学习概念的认识、缺乏对主题学习概念的兴趣和意愿、缺乏足够的支持以及缺乏相关服务的最大限度的社会化等方面存在问题。关键词:专题学习
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
TAFSIR AYAT-AYAT AL-QUR’AN TENTANG FUNGSI MANAJEMEN PENDIDIKAN (Studi Tafsir Maudhu’i dalam QS. Al-Hasyr : 18, QS. Ali-Imran : 103, QS. Al-Kahfi : 2, dan QS. Al-Infhithar : 10-12) PEMANFAATAN PROGRAM ADIWIYATA UNTUK MENGEMBANGKAN KREATIVITAS PESERTA DIDIK MELALUI PENGELOLAAN LIMBAH DI SDN BHAYANGKARI Pemanfaatan Teknologi di Pesantren ( Dampak dan Solusi dalam Konteks Pendidikan ) STUDI ANALISIS TAFSIR AL-QUR’AN DAN RELEVANSINYA DALAM PENDIDIKAN ISLAM REKONSTRUKSI BIOGRAFI DAN KARYA KYAI IMAM BUKHORI JATINOM-BLITAR
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1