KEWIRAUSAHAAN SOSIAL DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

R. Darwis, Yurika Shafa Miranti, Shahnaz Raisya Saffana, Shafa Yuandina
{"title":"KEWIRAUSAHAAN SOSIAL DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT","authors":"R. Darwis, Yurika Shafa Miranti, Shahnaz Raisya Saffana, Shafa Yuandina","doi":"10.24198/focus.v4i2.37495","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemberdayaan masyarakat bertujuan untuk meningkatkan keberdayaan masyarakat menjadi lebih baik, terutama pada bidang sosial, ekonomi, dan politik. Sedangkan, kewirausahaan sosial adalah konsep yang mengutamakan kolaborasi, inovasi, dan kreasi dalam pelaksanaannya yang menghasilkan aktivitas ekonomi. Berdasarkan hal tersebut, kewirausahaan sosial dapat menjadi salah satu solusi pemberdayaan masyarakat untuk memecahkan permasalahan sosial yang ada di masyarakat yaitu kemiskinan. Dengan demikian, kewirausahaan sosial berperan dalam pemberdayaan masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tujuan dari penulisan studi pustaka ini untuk menggambarkan bagaimana kewirausahaan sosial berperan dalam pemberdayaan masyarakat. Penulisan ini disusun dengan metode studi literatur dan dilanjutkan dengan menyimpulkan konsep-konsep yang menjadi fokus pembahasan, melakukan pencarian mengenai penelitian yang pernah dilakukan sebelumnya yang berhubungan dengan pemberdayaan masyarakat dan peran kewirausahaan sosial. Dalam artikel ini diperoleh hasil bahwa kegiatan kewirausahaan sosial berpartisipasi dalam proses pembangunan. Kewirausahaan sosial dalam pemberdayaan masyarakat menghasilkan sebuah pelatihan kewirausahaan dengan membangun jaringan agar mendapat daya ungkit lebih dengan terbukanya akses terhadap media partner yang akan membantu usaha tersebut. Dengan begitu, kewirausahaan dapat dianggap berperan penting dalam pemberdayaan masyarakat yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.Community empowerment aims to improve community empowerment for the better, especially in the social, economic, and political fields. Meanwhile, social entrepreneurship is a concept that prioritizes collaboration, innovation, and creation in its implementation to produce economic activity. Based on this, there is great hope that social entrepreneurship can be a solution for community empowerment to solve social problems that exist in society, namely poverty. Thus, social entrepreneurship plays a role in community empowerment which aims to improve community welfare. The purpose of writing this literature study is to find out and prove that social entrepreneurship plays a role in community empowerment. This writing was compiled using the literature study method and continued by concluding the concepts that were the focus of the discussion, conducting a search on previous research related to community empowerment and the role of social entrepreneurship. In this article, the results show that social entrepreneurship activities have their own role in community empowerment. That way, entrepreneurship can be considered to play an important role in community empowerment which aims to improve people's welfare.","PeriodicalId":103742,"journal":{"name":"Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial","volume":"26 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-02-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"9","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24198/focus.v4i2.37495","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 9

Abstract

Pemberdayaan masyarakat bertujuan untuk meningkatkan keberdayaan masyarakat menjadi lebih baik, terutama pada bidang sosial, ekonomi, dan politik. Sedangkan, kewirausahaan sosial adalah konsep yang mengutamakan kolaborasi, inovasi, dan kreasi dalam pelaksanaannya yang menghasilkan aktivitas ekonomi. Berdasarkan hal tersebut, kewirausahaan sosial dapat menjadi salah satu solusi pemberdayaan masyarakat untuk memecahkan permasalahan sosial yang ada di masyarakat yaitu kemiskinan. Dengan demikian, kewirausahaan sosial berperan dalam pemberdayaan masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tujuan dari penulisan studi pustaka ini untuk menggambarkan bagaimana kewirausahaan sosial berperan dalam pemberdayaan masyarakat. Penulisan ini disusun dengan metode studi literatur dan dilanjutkan dengan menyimpulkan konsep-konsep yang menjadi fokus pembahasan, melakukan pencarian mengenai penelitian yang pernah dilakukan sebelumnya yang berhubungan dengan pemberdayaan masyarakat dan peran kewirausahaan sosial. Dalam artikel ini diperoleh hasil bahwa kegiatan kewirausahaan sosial berpartisipasi dalam proses pembangunan. Kewirausahaan sosial dalam pemberdayaan masyarakat menghasilkan sebuah pelatihan kewirausahaan dengan membangun jaringan agar mendapat daya ungkit lebih dengan terbukanya akses terhadap media partner yang akan membantu usaha tersebut. Dengan begitu, kewirausahaan dapat dianggap berperan penting dalam pemberdayaan masyarakat yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.Community empowerment aims to improve community empowerment for the better, especially in the social, economic, and political fields. Meanwhile, social entrepreneurship is a concept that prioritizes collaboration, innovation, and creation in its implementation to produce economic activity. Based on this, there is great hope that social entrepreneurship can be a solution for community empowerment to solve social problems that exist in society, namely poverty. Thus, social entrepreneurship plays a role in community empowerment which aims to improve community welfare. The purpose of writing this literature study is to find out and prove that social entrepreneurship plays a role in community empowerment. This writing was compiled using the literature study method and continued by concluding the concepts that were the focus of the discussion, conducting a search on previous research related to community empowerment and the role of social entrepreneurship. In this article, the results show that social entrepreneurship activities have their own role in community empowerment. That way, entrepreneurship can be considered to play an important role in community empowerment which aims to improve people's welfare.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
社会创业精神赋予社会权力
社区赋权的目标是提高社会可负担性,特别是在社会、经济和政治领域。然而,社会创业是一个以合作、创新和创造为基础的经济活动的概念。基于这种社会赋权可以成为解决方案之一,创业是为了解决社会存在的问题就是贫困。因此,社会创业在旨在促进社会福利的社区赋权中发挥作用。文献研究写作的目的是为了说明社会赋权参与创业。写作与文学研究方法和继续编纂这个结论成为讨论的焦点,搜索的概念以前做过的研究与创业角色和社会赋权。在这篇文章中获得社会创业活动,参与发展过程的结果。社区赋权的社会创业精神提供了一种创业培训,即建立一个能够与媒体合作伙伴沟通的网络。只有这样,创业可以被视为旨在促进社会福祉的社会赋权的过程中发挥了关键作用。社区empowerment aims to improve社区empowerment for the更好,尤其是在社会、经济和政治领域。Meanwhile,社交是一个企业家精神理念,以至于prioritizes collaboration、创新和创造in its implementation到农产品经济活动。改编自这个霍普有很棒,社会企业家精神可以成为a solution for社区empowerment为了解决社会存在的problems协会,namely贫穷。因此,社会企业家精神剧作a角色在社区empowerment哪种aims to improve社区福利。写作这项文学研究的目的是找出并证明社会参与在社区服务中的角色。这篇文章利用了公民研究方法的研究方法,一直延续到会议的结论,即对社区开发和社会参与参与的基础研究的研究。在这篇文章中,社会企业表现出在社区服务中有自己的角色。发展到这种方式,可以认为企业家精神竞争的重要角色在社区empowerment哪种aims to improve人民福利。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
IMPLEMENTASI PENDEKATAN BERBASIS HAK DALAM PENDAMPINGAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI KOTA GORONTALO PERAN MAHASISWA DALAM PENGEMBANGAN DESA MELALUI PERSPEKTIF COMMUNITY DEVELOPMENT PELAYANAN SOSIAL PUSAT PELAYANAN TERPADU PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN ANAK (P2TP2A) DALAM MENGEMBALIKAN KEBERFUNGSIAN SOSIAL ANAK KORBAN KEKERASAN SEKSUAL Manajemen Relawan di Yayasan Istana Belajar Anak Banten IMPLEMENTASI MITIGASI BENCANA ALAM BERBASIS MASYARAKAT MELALUI KAMPUNG SIAGA BENCANA DI DESA CIHANJUANG KECAMATAN CIMANGGUNG KABUPATEN SUMEDANG
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1