Implementasi Putusan Pengadilan Agama Purwakarta mengenai Kewajiban Ayah atas Hak Nafkah Anak Pasca Perceraian

Sofia Gussevi, Ira Novianty, Pebi Supiana
{"title":"Implementasi Putusan Pengadilan Agama Purwakarta mengenai Kewajiban Ayah atas Hak Nafkah Anak Pasca Perceraian","authors":"Sofia Gussevi, Ira Novianty, Pebi Supiana","doi":"10.52593/mtq.04.1.03","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini berangkat dari fenomena di lapangan bahwa nafkah anak pasca perceraian orang tuanya seringkali sangat tidak menguntungkan bagi anak. Tidak ada peraturan atau ketentuan teknis dan tegas mengenai tata cara pemberian nafkah anak, hal ini berakibat pada kelangsungan hidup anak yang menjadi korban perceraian. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dasar hukum putusan dan pertimbangan hakim Pengadilan Agama Purwakarta mengenai kewajiban ayah atas nafkah anak pasca perceraian serta terakhir diungkap pula upaya Pengadilan Agama Purwakarta agar terlaksananya pemberian nafkah anak pasca perceraian. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa upaya Pengadilan Agama Purwakarta dalam memberikan hak nafkah anak pasca perceraian dilakukan dengan memberikan informasi kepada para pihak untuk mencantumkan tuntutan hak nafkah anak beserta nafkah iddah dan mut’ah dalam gugatan cerai. Untuk menjamin hak penghidupan anak, Pengadilan Agama Purwakarta bekerjasama dengan pihak tempat suami bekerja melakukan pemotongan langsung dari penghasilan suami, tetapi hal ini belum terlaksana.","PeriodicalId":119477,"journal":{"name":"Muttaqien; Indonesian Journal of Multidiciplinary Islamic Studies","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Muttaqien; Indonesian Journal of Multidiciplinary Islamic Studies","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52593/mtq.04.1.03","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Penelitian ini berangkat dari fenomena di lapangan bahwa nafkah anak pasca perceraian orang tuanya seringkali sangat tidak menguntungkan bagi anak. Tidak ada peraturan atau ketentuan teknis dan tegas mengenai tata cara pemberian nafkah anak, hal ini berakibat pada kelangsungan hidup anak yang menjadi korban perceraian. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dasar hukum putusan dan pertimbangan hakim Pengadilan Agama Purwakarta mengenai kewajiban ayah atas nafkah anak pasca perceraian serta terakhir diungkap pula upaya Pengadilan Agama Purwakarta agar terlaksananya pemberian nafkah anak pasca perceraian. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa upaya Pengadilan Agama Purwakarta dalam memberikan hak nafkah anak pasca perceraian dilakukan dengan memberikan informasi kepada para pihak untuk mencantumkan tuntutan hak nafkah anak beserta nafkah iddah dan mut’ah dalam gugatan cerai. Untuk menjamin hak penghidupan anak, Pengadilan Agama Purwakarta bekerjasama dengan pihak tempat suami bekerja melakukan pemotongan langsung dari penghasilan suami, tetapi hal ini belum terlaksana.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
普瓦卡塔宗教法庭的判决执行了父亲对离婚后孩子经济权利的义务
这项研究表明,父母离异后孩子的生活状况往往对孩子不利。在儿童福利条例方面,没有任何技术或技术规定,也没有明确的规定,这导致离婚受害者的儿童继续生存。这项研究旨在解释普瓦卡塔宗教法庭关于离婚后父亲对孩子经济责任的法律依据,以及普瓦卡塔宗教法庭最近为离婚后儿童提供经济支持所作的努力。本研究采用的方法是描述性质的。根据这项研究,研究得出结论,普瓦卡塔宗教法庭在离婚诉讼中提供信息,将儿童抚养费和赡养费包括在内。为了确保孩子的生计,Purwakarta宗教法庭与丈夫工作的地方合作,对他的收入进行了直接削减,但这是不可能的。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
KOMPLEKSITAS PENGELOLAAN ZAKAT DI KECAMATAN SEDONG, KABUPATEN CIREBON Nahdlatul Turats: Gerakan Filologi Islam dalam Melacak Jaringan Keilmuan Ulama Nusantara Hikmah Larangan Mendekati Zina dalam Q.S Surah Al-Isra' Ayat 32 Perspektif Tafsirr Al-Mishbah Peranan Platform Digital Investasi Dalam Mengubah Mekanisme Transaksi Di Pasar Modal Syariah Indonesia Akuntabilitas Proses Sertifikasi Halal Berbasis Self Declare Pada Halal Center Universitas Trunojoyo Madura
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1