PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA JERINGO MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI PEMBUATAN BATAKOBERPENGUAT SERAT IJUK

Sujita Darmo, R. Sutanto, Nur Kaliwantoro, Ida Bagus Alit, S. Sultan
{"title":"PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA JERINGO MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI PEMBUATAN BATAKOBERPENGUAT SERAT IJUK","authors":"Sujita Darmo, R. Sutanto, Nur Kaliwantoro, Ida Bagus Alit, S. Sultan","doi":"10.29303/baktinusa.v2i2.31","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Desa Jeringo adalah salah satu desa di wilayah Kabupaten Lombok Barat, yang  masyarakatnya rata-rata hidup dibawah garis kemiskinan dan jumlah penganggurannya terbanyak, akibat dampak pemulangan TKI yang bekerja di Malaysia. Penduduk di daerah ini mata pencahariannya adalah sebagai  penyadap aren, membuat kerajinan dari ijuk (sapu, keset) dan penambang pasir, batu kerikil di sungai yang mengalir sepanjang Dusun Jeringo, Mambalan dan Guntur Macan. Tujuan khusus dari kegiatan KKN-PPM yang telah dilaksanakan adalah untuk mengatasi masalah yang berkaitan dengan kurangnya ketersediaan material  bahan bangunan/batako, rendahnya pendapatan masyarakat dan pengelolaan sumber daya alam   belum optimal.. Metode yang digunakan adalah dengan menerapkan secara langsung teknologi pembuatan batako berpenguat serat ijuk. kepada khalayak sasaran mitra KKN-PPM Desa Jeringo Kecamatan Gunungsari. Kegiatan KKN-PPM  yang telah dilaksanakan selama 2.5 bulan. Pembuatan batako berpenguat serat  ijuk yang telah diterapkan merupakan hasil penelitian Fakultas Teknik Mesin Universitas Atmajaya Yogyakarta. Berdasarkan penelitian Agus Wahyono,dkk, 2010. Penambahan 5%  serat ijuk pada adonan batako akan memberikan kualitas yang maksimal pada batako, daya ikat antara ijuk dan adonan (pasir, semen) seragam dan kekuatan tekan rata-rata mencapai 135 Kg, batako tanpa penguat ijuk kekuatan tekan rata-ratanya lebih rendah yaitu  90 Kg.","PeriodicalId":281831,"journal":{"name":"Jurnal Bakti Nusa","volume":"17 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bakti Nusa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/baktinusa.v2i2.31","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Desa Jeringo adalah salah satu desa di wilayah Kabupaten Lombok Barat, yang  masyarakatnya rata-rata hidup dibawah garis kemiskinan dan jumlah penganggurannya terbanyak, akibat dampak pemulangan TKI yang bekerja di Malaysia. Penduduk di daerah ini mata pencahariannya adalah sebagai  penyadap aren, membuat kerajinan dari ijuk (sapu, keset) dan penambang pasir, batu kerikil di sungai yang mengalir sepanjang Dusun Jeringo, Mambalan dan Guntur Macan. Tujuan khusus dari kegiatan KKN-PPM yang telah dilaksanakan adalah untuk mengatasi masalah yang berkaitan dengan kurangnya ketersediaan material  bahan bangunan/batako, rendahnya pendapatan masyarakat dan pengelolaan sumber daya alam   belum optimal.. Metode yang digunakan adalah dengan menerapkan secara langsung teknologi pembuatan batako berpenguat serat ijuk. kepada khalayak sasaran mitra KKN-PPM Desa Jeringo Kecamatan Gunungsari. Kegiatan KKN-PPM  yang telah dilaksanakan selama 2.5 bulan. Pembuatan batako berpenguat serat  ijuk yang telah diterapkan merupakan hasil penelitian Fakultas Teknik Mesin Universitas Atmajaya Yogyakarta. Berdasarkan penelitian Agus Wahyono,dkk, 2010. Penambahan 5%  serat ijuk pada adonan batako akan memberikan kualitas yang maksimal pada batako, daya ikat antara ijuk dan adonan (pasir, semen) seragam dan kekuatan tekan rata-rata mencapai 135 Kg, batako tanpa penguat ijuk kekuatan tekan rata-ratanya lebih rendah yaitu  90 Kg.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过使用制造IJUK增强纤维的技术,使JERINGO村的人民获得动力
杰里戈村是西龙目岛地区的一个村庄,由于马来西亚的TKI恢复工作,那里的人口平均较低,失业率最高。这一地区的居民以窃听为生计,用扫把、擦垫和砂砾工人、沙砾工人、蜿蜒流过杰里戈、马兰兰和雷鸣的老虎的河流制作他们的生计。开展的kkn- mtc活动的具体目的是解决有关建筑材料供应不足、社会收入和自然资源管理不善的问题。采用的方法是直接应用制造岩心纤维增强技术。目标人群:杰明戈镇Gunungsari street。已经进行了2.5个月的kkn- mtc活动。制造石柱纤维增强剂是Atmajaya日惹大学机械工程学院的研究结果。根据Agus wahono的研究,等,2010年。在batako面料中加入5%的ijuk纤维将使其最大质量为batako, ijuk和面膜(砂,水泥)之间的结缔组织力量和平均压压300磅(135公斤)的力与压实力的强度平均为300磅(300公斤)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PELATIHAN PERENCANAAN DAN PEMASANGAN INSTALASI LISTRIK YANG AMAN BERDASARKAN PUIL 2011 (SNI 0225:2011) UNTUK BANGUNAN BAGI MASYARAKAT DESA JELANTIK, KECAMATAN JONGGAT, KABUPATEN LOMBOK TENGAH UPAYA MENINGKATKAN KESEHATAN PADA ANAK DI DESA BATU PUTIK PEMANFAATAN PEKARANGAN DENGAN SISTEM PENANAMAN KOMBINASI HIDROPONIK DAN ORGANIK MENGGUNAKAN BOTOL PLASTIK DI DESA SAMA GUNA DISEMINASI ALAT PENGIRAT BAMBU KE PENGRAJIN BAMBU DI DESA RADAMATA, SUMBA BARAT DAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN DAUN KOPI MENJADI ”TEH GEDENG KUPI” DESA PUSUK LESTARI, KECAMATAN BATU LAYAR, KABUPATEN LOMBOK BARAT
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1