{"title":"PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BERBASIS PROJECT CITIZEN DALAM PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEWARGANEGARAAN DI ERA GLOBAL","authors":"Ai Tin Sumartini","doi":"10.24832/jpkp.v2i2.185","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"AbstrakPenelitian ini bertujuan untukmenguji dan menemukan perbedaan pengembangan kompetensi warganegara lyang meliputi kompetensi pengetahuan, watak dan keterampilan kewarganegaraan di era global melalui pembelajaran PKn berbasis project citizen.Metode yang digunakan adalah metode quasi eksperimen dengan desain “nonequivalent control group pre-test dan post-test design.â€. Dalam desain ini terdapat kelompok eksperimen (kelas IX B) dan kelompok kontrol (kelas IX A) yang tidak dipilih secara random, dengan populasi siswa SMP Negeri 5 Tasikmalaya. Pengumpulan data dilakukan melaluidengan pretes, postes,angket, dan wawancara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kompetensi warganegara di era global dalam pembelajaran PKn yang berbasis project citizen dengan pembelajaran PKn yang tidak berbasis project citizendengan nilai mean kelas eksperimen lebih besar daripada nilai mean kelas kontrol (40,37>20,63). Secara parsial terdapat perbedaan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol dalam pengembangan kompetensi pengetahuan kewarganegaraan (37,30>23,70), watak kewarganegaraan (36,70>24,30), dan keterampilan kewarganegaraan (38,42>22,58). Simpulan penelitianini adalah pengembangan kompetensi warganegara yang mencakup kompetensi pengetahuan warganegara, kompetensi watak warganegara dan kompetensi keterampilan warganegara di era global berbeda antara pembelajaran PKn berbasis project citizen dengan pembelajaran PKn yang tidak berbasis project citizen. AbstractThe aim of the research is to analyze and to find the differencebetween civic competence developments which include the competence of knowledge, character, and citizenshipskills in global era through civic learning based on citizen project.The method used in the research is a method of Quasi Experiments with design of “nonquivalent control group pre-test and post-testâ€. In this design there is the experimental group (class IX B) and the control group (class IX A) which are not chosen randomly, with a population of students of SMP Negeri 5 Tasikmalaya.The data was collected by pre-test, post-test, filling out the questionares, and doing interviews.The result of the research shows that;first; there is the difference between civic competence development of civic learning based on citizen project in global era and civic learning that is not based on citizen project by the mean experiment class has greater value than control class (40,37 > 20,63). Second; partially, there is the difference between experiment class and control class in civic knowledge competence development (37,30 > 23,70), civic character (36,70 > 24,30), and citizenshipskills (38,42 > 22,58).The conclusion of the research iscivic competence development in global era that include civic knowledge competence,civic disposition competence and civic skills competences is the difference between civic learning based on citizen project and civic learning which is not based on citizen project.  ","PeriodicalId":375497,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Kebijakan Pendidikan","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-07-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Kebijakan Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24832/jpkp.v2i2.185","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
AbstrakPenelitian ini bertujuan untukmenguji dan menemukan perbedaan pengembangan kompetensi warganegara lyang meliputi kompetensi pengetahuan, watak dan keterampilan kewarganegaraan di era global melalui pembelajaran PKn berbasis project citizen.Metode yang digunakan adalah metode quasi eksperimen dengan desain “nonequivalent control group pre-test dan post-test design.â€. Dalam desain ini terdapat kelompok eksperimen (kelas IX B) dan kelompok kontrol (kelas IX A) yang tidak dipilih secara random, dengan populasi siswa SMP Negeri 5 Tasikmalaya. Pengumpulan data dilakukan melaluidengan pretes, postes,angket, dan wawancara.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kompetensi warganegara di era global dalam pembelajaran PKn yang berbasis project citizen dengan pembelajaran PKn yang tidak berbasis project citizendengan nilai mean kelas eksperimen lebih besar daripada nilai mean kelas kontrol (40,37>20,63). Secara parsial terdapat perbedaan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol dalam pengembangan kompetensi pengetahuan kewarganegaraan (37,30>23,70), watak kewarganegaraan (36,70>24,30), dan keterampilan kewarganegaraan (38,42>22,58). Simpulan penelitianini adalah pengembangan kompetensi warganegara yang mencakup kompetensi pengetahuan warganegara, kompetensi watak warganegara dan kompetensi keterampilan warganegara di era global berbeda antara pembelajaran PKn berbasis project citizen dengan pembelajaran PKn yang tidak berbasis project citizen. AbstractThe aim of the research is to analyze and to find the differencebetween civic competence developments which include the competence of knowledge, character, and citizenshipskills in global era through civic learning based on citizen project.The method used in the research is a method of Quasi Experiments with design of “nonquivalent control group pre-test and post-testâ€. In this design there is the experimental group (class IX B) and the control group (class IX A) which are not chosen randomly, with a population of students of SMP Negeri 5 Tasikmalaya.The data was collected by pre-test, post-test, filling out the questionares, and doing interviews.The result of the research shows that;first; there is the difference between civic competence development of civic learning based on citizen project in global era and civic learning that is not based on citizen project by the mean experiment class has greater value than control class (40,37 > 20,63). Second; partially, there is the difference between experiment class and control class in civic knowledge competence development (37,30 > 23,70), civic character (36,70 > 24,30), and citizenshipskills (38,42 > 22,58).The conclusion of the research iscivic competence development in global era that include civic knowledge competence,civic disposition competence and civic skills competences is the difference between civic learning based on citizen project and civic learning which is not based on citizen project. Â