ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMILIH BERAS KEPALA MEREK BUAH PINANG DI KABUPATEN PINRANG

Deri Alikram Nurdin, Milka Pasulu, Hafipah Hafipah
{"title":"ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMILIH BERAS KEPALA MEREK BUAH PINANG DI KABUPATEN PINRANG","authors":"Deri Alikram Nurdin, Milka Pasulu, Hafipah Hafipah","doi":"10.58191/jomel.v2i1.66","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif korelasional . pengukuran dengan menggunkan uji regresi liner berganda . sampel yang diambil sebanyak 120 sampel dari 350 populasi dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui penyebaran angket dan dokumnetasi . data diperoleh diolah dengan metode statistik yaitu melalui analisis  deskriptif ,dan analisis kuantitatif.Berdasarakan hasil penelitian didapatkan bahwa hasil perhitungan regresi pada tabel ini diketahui bahwa koefisien determinasi (adjusted R square) yang diperoleh sebesar 0.912.  hal ini berarti 91,2% keputusan pembelian konsumen beras merek buah pinang dipengaruhi oleh variabel produk(X1) , harga (X2) , lokasi (X3) dan promosi (X4) sedankan sisanya 8.8% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Secara simultan ada pengaruh antara produk, harga, distribusi, dan promosi terhadap keputusan konsumen memilih beras kepala merek buah pinang di Kabupaten Pinrang. Diharapkan agar harga beras Kepala yang ada di pasaran tidak jauh berbeda antara satu merek dengan merek Beras Kepala lainnya sehingga memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian Beras Kepala merek buah pinang di Kabupaten Pinrang. Bagi peneliti diharapkan agar dalam penelitian yang akan dilakukan kiranya memperluas jangkauan sample dan meningkatkan uji penelitian agar hasilnya lebih akurat dalam mengukur pengaruh bauran pasaran terhadap keputusan konsumen Kata Kunci : Produk, Harga , Promosi, Konsumen","PeriodicalId":221459,"journal":{"name":"Jurnal Online Manajemen ELPEI","volume":"97 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-02-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Online Manajemen ELPEI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58191/jomel.v2i1.66","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif korelasional . pengukuran dengan menggunkan uji regresi liner berganda . sampel yang diambil sebanyak 120 sampel dari 350 populasi dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui penyebaran angket dan dokumnetasi . data diperoleh diolah dengan metode statistik yaitu melalui analisis  deskriptif ,dan analisis kuantitatif.Berdasarakan hasil penelitian didapatkan bahwa hasil perhitungan regresi pada tabel ini diketahui bahwa koefisien determinasi (adjusted R square) yang diperoleh sebesar 0.912.  hal ini berarti 91,2% keputusan pembelian konsumen beras merek buah pinang dipengaruhi oleh variabel produk(X1) , harga (X2) , lokasi (X3) dan promosi (X4) sedankan sisanya 8.8% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Secara simultan ada pengaruh antara produk, harga, distribusi, dan promosi terhadap keputusan konsumen memilih beras kepala merek buah pinang di Kabupaten Pinrang. Diharapkan agar harga beras Kepala yang ada di pasaran tidak jauh berbeda antara satu merek dengan merek Beras Kepala lainnya sehingga memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian Beras Kepala merek buah pinang di Kabupaten Pinrang. Bagi peneliti diharapkan agar dalam penelitian yang akan dilakukan kiranya memperluas jangkauan sample dan meningkatkan uji penelitian agar hasilnya lebih akurat dalam mengukur pengaruh bauran pasaran terhadap keputusan konsumen Kata Kunci : Produk, Harga , Promosi, Konsumen
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
这是一种定量相关研究。使用多线回归测试进行测量。从350个人口中提取了120个样本。通过描述性分析和定量分析,通过统计方法收集数据。研究结果的预测是,此表中回归计算的结果表明,10912时获得的确定性系数(adjusted R square)。这意味着,91.2%的槟榔消费者购买决定受到产品变量(X1)、价格(X2)、位置(X3)和促销(X4)影响,剩下8.8%受到本研究中未研究的其他变量的影响。产品、价格、分销和推广对消费者选择品朗地区的槟榔品牌大米的影响同时存在。人们希望市场上购买的米头大米的价格与其他米头大米品牌相差不远,从而对品郎摄政(Pinrang village)购买米头果实的决定产生重大影响。研究人员希望在未来的研究中,将扩大样本的范围,增加研究测试,以更准确地衡量市场组合对消费者决策的影响:产品、价格、促销、消费者
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP SEMANGAT DAN KEGAIRAHAN KERJA KARYAWAN PADA KANTOR ADMINISTRATOR PELABUHAN MAKASSAR PENGARUH KEDISIPLINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN PENGELOLA HUTAN PRODUKSI (BPHP) WILAYAH XIII MAKASSAR PERSPEKTIF TEKNOLOGI TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI DI DESA TERASA KABUPATEN SINJAI PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR KECAMATAN TANRALILI KAB.MAROS PENGARUH PENGALAMAN DAN KEMAMPUAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI BALAI LATIHAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DAERAH TERTINGGAL DAN TRANSMIGRASI MAKASSAR
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1