PELAYANAN MULTIFUNGSI PROFESIONAL KRISTEN DALAM KONTEKS ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Timotius Haryono
{"title":"PELAYANAN MULTIFUNGSI PROFESIONAL KRISTEN DALAM KONTEKS ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0","authors":"Timotius Haryono","doi":"10.38052/GAMALIEL.V3I2.76","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK – Semua orang percaya memiliki tanggung jawab untuk melayani. Namun kaum profesional Kristen masih enggan untuk melayani karena munculnya istilah pelayanan penuh waktu dan paruh waktu. Istilah ini secara tidak langsung menganggap kegiatan pelayanan di luar gereja bukanlah pelayanan Kristen yang sesungguhnya. Era Revolusi Industri 4.0 menuntut pelayanan Kristen yang tidak hanya menguasai kerohanian saja tetapi holistik. Keterlibatan profesional Kristen dalam pelayanan menjadi penting dalam menjawab tantangan ini karena kemampuan multifungsinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan suatu strategi pelayanan multifungsi bagi profesional Kristen di Era Revolusi Industri 4.0. Penelitian ini menggunakan paradigma fenomenologi teologia dengan pendekatan kualitatif. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Grounded Theory. Cara mengumpulkan data melalui studi pustaka. Penelitian ini menemukan peran pelayanan multifungsi profesional Kristen untuk memperluas dan meningkatkan kualitas pelayanan gereja di era Revolusi Industri 4.0.Kata kunci: Profesional Kristen, Pelayanan Multifungsi, Era Revolusi Industri 4.0. ABSTRACT – All believer has responsibility to serve God and others. But christian professional people reluctant because term of full time and part time ministry is appear. This terms indirectly means that service activity in outside of church isn’t the real christian service. The era of Industrial Revolution 4.0 demand christian ministry had not only spirituality but holistic. The involvement of Christian professional people in ministry become important to answer this challenge because they had multi-function ability. This research aims to develop a multi-function ministry strategy for Christian professional people in the era of Industrial Revolution 4.0. This research use phenomenology theology with qualitative approach. This research uses grounded theory method. This research use literature study to data collection process. This research found role of Christian professional people in multi-function ministry to expand and increase the quality of church service in the era of Industrial Revolution 4.0Keyword: Christian Professional People, Multi-function Ministry, The Era of Industrial Revolution 4.0","PeriodicalId":336785,"journal":{"name":"Jurnal Gamaliel : Teologi Praktika","volume":"26 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-09-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Gamaliel : Teologi Praktika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.38052/GAMALIEL.V3I2.76","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3

Abstract

ABSTRAK – Semua orang percaya memiliki tanggung jawab untuk melayani. Namun kaum profesional Kristen masih enggan untuk melayani karena munculnya istilah pelayanan penuh waktu dan paruh waktu. Istilah ini secara tidak langsung menganggap kegiatan pelayanan di luar gereja bukanlah pelayanan Kristen yang sesungguhnya. Era Revolusi Industri 4.0 menuntut pelayanan Kristen yang tidak hanya menguasai kerohanian saja tetapi holistik. Keterlibatan profesional Kristen dalam pelayanan menjadi penting dalam menjawab tantangan ini karena kemampuan multifungsinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan suatu strategi pelayanan multifungsi bagi profesional Kristen di Era Revolusi Industri 4.0. Penelitian ini menggunakan paradigma fenomenologi teologia dengan pendekatan kualitatif. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Grounded Theory. Cara mengumpulkan data melalui studi pustaka. Penelitian ini menemukan peran pelayanan multifungsi profesional Kristen untuk memperluas dan meningkatkan kualitas pelayanan gereja di era Revolusi Industri 4.0.Kata kunci: Profesional Kristen, Pelayanan Multifungsi, Era Revolusi Industri 4.0. ABSTRACT – All believer has responsibility to serve God and others. But christian professional people reluctant because term of full time and part time ministry is appear. This terms indirectly means that service activity in outside of church isn’t the real christian service. The era of Industrial Revolution 4.0 demand christian ministry had not only spirituality but holistic. The involvement of Christian professional people in ministry become important to answer this challenge because they had multi-function ability. This research aims to develop a multi-function ministry strategy for Christian professional people in the era of Industrial Revolution 4.0. This research use phenomenology theology with qualitative approach. This research uses grounded theory method. This research use literature study to data collection process. This research found role of Christian professional people in multi-function ministry to expand and increase the quality of church service in the era of Industrial Revolution 4.0Keyword: Christian Professional People, Multi-function Ministry, The Era of Industrial Revolution 4.0
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
在工业革命时期,基督教专业的多职能服务
抽象——所有人都相信服务是有责任的。然而,由于“全职和兼职”一词的出现,基督教专业人士仍然不愿意服事。这个词暗示在教外的服务活动不是真正的基督教服务。工业革命4.0时代要求基督教的事工不仅要有灵性,而且要全面。由于其多功能能力,基督教在事工中的专业参与变得至关重要。本研究旨在在工业革命时期为基督教专业人员制定一项多功能服务战略。这项研究采用神学酚谱范例,采用定性的方法。本研究采用的研究方法是基于理论。如何通过库研究收集数据。这项研究发现,在工业革命时期,基督教职业服务在扩大和提高教会服务质量方面所起的作用。关键词:基督教专业人员、多功能服务、工业革命4.0的时代。抽象——所有的信徒都对为上帝和其他人服务负责。但是克里斯蒂安的专业人士因为全职工作和兼职工作的呼吁而生气。这种措辞是间接的,这意味着在教会之外提供服务不是真正的基督教服务。工业革命部4.0的需求不仅仅是精神上的,而是整体的。处理这个挑战的专业人士的参与变得很重要,因为他们有多种功能。这项研究旨在在工业化革命时期为基督教专业人士制定多功能管理策略。这项研究采用了性质性质的表现学神学。这个研究uses基于理论的方法。这是一项研究的文学研究,用于数据收集过程。这项研究发现了多用途用途的基督教专业人员角色,并增加了行业革命4.0keyword中教会服务的质量:基督教专业人员,多用途服务人员,工业革命4.0的时代
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
KEUTAMAAN HIDUP GEMBALA YANG ALKITABIAH DI ERA DIGITAL: BELAJAR DARI TELADAN RASUL PAULUS SUPREMASI KRISTUS SEBAGAI INSTRUMEN DASAR MEMBANGUN DEVOSI PRIBADI ORANG PERCAYA BERDASARKAN KOLOSE 1:15-20 IMPLEMENTASI PENGALAMAN REALISTIS-MISTIS GEREJA PERDANA DI JEMAAT UNTUK MEMBERITAKAN KABAR BAIK DALAM KONTEKS MISTIK JAWA KONTEMPORER RELEVANSI FILSAFAT PENDIDIKAN MODERN TERHADAP FILOSOFI PENDIDIKAN KRISTEN ERA INDUSTRI 4.0 METODE ORANGTUA MEMAHAMI PERILAKU REMAJA PADA MASA KINI
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1