{"title":"REALISASI PRINSIP KESANTUNAN DALAM TUTURAN WALIKOTA SURABAYA TRI RISMAHARINI PADA TALKSHOW DI TELEVISI","authors":"Amiera Thoriq","doi":"10.58359/jurnal_sora.v5i2.68","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"The objective of this research is to describe the realization of politeness principles within the speech of Tri Rismaharini, mayor of Surabaya which appeared in talkshows on television. The main theory of the research is Geoffrey Leech’s Politeness Principles (1983).This qualitative research used data transcript noted from the talkshows that had her as a guest. The drawn conclusion is that all maxims in the politeness principles occurred in the conversations. Those are The Tact Maxim, The Generosity Maxim, The Approbation Maxim, The Modesty Maxim, The Agreement Maxim and The Maxim of Sympathy. \nTujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan realisasi prinsip kesantunan dalam tuturan Tri Rismaharini, walikota Surabaya dalam beberapa talkshow di televisi. Teori utama yang digunakan adalah Prinsip Kesantunan yang digagas oleh Geoffrey Leech (1983). Data yang digunakan berupa transkip hasil teknik catat dari metode simak bebas libat cakap terhadap tayangan-tayangan talkshow yang mengundang Tri Rismaharini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prinsip kesantunan yang digunakan oleh Tri Rismaharini meliputi maksim kebijaksanaan, maksim kedermawanan, maksim kesederhanaan, maksim pujian dan maksim simpati.","PeriodicalId":261162,"journal":{"name":"Jurnal Sora : Pernik Studi Bahasa Asing","volume":"77 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sora : Pernik Studi Bahasa Asing","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58359/jurnal_sora.v5i2.68","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
The objective of this research is to describe the realization of politeness principles within the speech of Tri Rismaharini, mayor of Surabaya which appeared in talkshows on television. The main theory of the research is Geoffrey Leech’s Politeness Principles (1983).This qualitative research used data transcript noted from the talkshows that had her as a guest. The drawn conclusion is that all maxims in the politeness principles occurred in the conversations. Those are The Tact Maxim, The Generosity Maxim, The Approbation Maxim, The Modesty Maxim, The Agreement Maxim and The Maxim of Sympathy.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan realisasi prinsip kesantunan dalam tuturan Tri Rismaharini, walikota Surabaya dalam beberapa talkshow di televisi. Teori utama yang digunakan adalah Prinsip Kesantunan yang digagas oleh Geoffrey Leech (1983). Data yang digunakan berupa transkip hasil teknik catat dari metode simak bebas libat cakap terhadap tayangan-tayangan talkshow yang mengundang Tri Rismaharini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prinsip kesantunan yang digunakan oleh Tri Rismaharini meliputi maksim kebijaksanaan, maksim kedermawanan, maksim kesederhanaan, maksim pujian dan maksim simpati.