{"title":"Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Pematang Siantar","authors":"I. Y. N. Silaen, M. Situmorang, Winarto Silaban","doi":"10.59086/jkip.v1i3.182","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pengaruh model Discovery Learning terhadap hasil belajar siswa pada kelas XI SMA Negeri 1 Pematang Siantar. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas XI MIPA yang masing-masing tiap kelasnya berjumlah 36 siswa. Sampel pada penelitian ini adalah kelas XI MIPA 6 sebagai kelas kontrol dengan menggunakan metode konvensional dan kelas XI MIPA 5 sebagai kelas eksperimen yang diberi perlakuan model Discovery Learning. Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu berupa soal pre test dan post test. Hasil penelitian yang diperoleh nilai rata-rata pada hasil belajar kelas eksperimen 80,2 sedangkan nilai rata-rata hasil belajar pada kelas kontrol yaitu 75,8. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis yang diperoleh dari hasil belajar thitung> ttabel atau 2,204 > 1,667. Kesimpulan dari penelian ini yaitu terdapat pengaruh penerapan model Discovery Learning terhadap hasil belajar pada siswa","PeriodicalId":400749,"journal":{"name":"Tut Wuri Handayani : Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan","volume":"52 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Tut Wuri Handayani : Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59086/jkip.v1i3.182","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui pengaruh model Discovery Learning terhadap hasil belajar siswa pada kelas XI SMA Negeri 1 Pematang Siantar. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas XI MIPA yang masing-masing tiap kelasnya berjumlah 36 siswa. Sampel pada penelitian ini adalah kelas XI MIPA 6 sebagai kelas kontrol dengan menggunakan metode konvensional dan kelas XI MIPA 5 sebagai kelas eksperimen yang diberi perlakuan model Discovery Learning. Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu berupa soal pre test dan post test. Hasil penelitian yang diperoleh nilai rata-rata pada hasil belajar kelas eksperimen 80,2 sedangkan nilai rata-rata hasil belajar pada kelas kontrol yaitu 75,8. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis yang diperoleh dari hasil belajar thitung> ttabel atau 2,204 > 1,667. Kesimpulan dari penelian ini yaitu terdapat pengaruh penerapan model Discovery Learning terhadap hasil belajar pada siswa