Pengaruh Latihan Power Otot Tungkai Terhadap Kemampuan Tendangan Lurus Pada Atlet Pencak Silat Perguruan Setia Hati Terate Ahuru Ambon

Musa Dolhamau, Idris Moh Latar, Emma Rumahlewang
{"title":"Pengaruh Latihan Power Otot Tungkai Terhadap Kemampuan Tendangan Lurus Pada Atlet Pencak Silat Perguruan Setia Hati Terate Ahuru Ambon","authors":"Musa Dolhamau, Idris Moh Latar, Emma Rumahlewang","doi":"10.30598/manggurebevol3no1page39-44","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh latihan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan lurus pada atlet Pencak Silat Perguruan Setia Hati Terate Ahuru Ambon. Rancangan penelitian menggunakan one group pre test – post test. Variabel dalam penilitian ini adalah dua variabel yaitu Variabel bebas (X) power otot tungkai dengan indikatornya one step-jump, two leg-jump, vanch- jump, dan kich-jump, Variabel terikat (Y) kemampuan tendangan lurus dengan indikator adalah banyaknya tendangan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah atlet putra-putri silat perguruan Setia Hati Teratai yang berjumlah 15 orang dari tingkat pemegang sabuk hijau sampai putih. Mengingat populasi jumlah sabuk hijau 7 dan sabuk putih 8 maka penilitian ini adalah penelitian populasi. Hasil penelitian menjelaskan bahwa latihan power otot tungkai berpengaruh signifikan terhadap kemampuan tendangan lurus. Hasil ini menjelaskan bahwa terjadi peningkatan kemampuan tendangan lurus pada atlet pencak silat perguruan Setia Hati Teratai Ahuru Ambon.","PeriodicalId":342156,"journal":{"name":"MANGGUREBE: Journal Physical Education, Health and Recreation","volume":"58 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MANGGUREBE: Journal Physical Education, Health and Recreation","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30598/manggurebevol3no1page39-44","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh latihan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan lurus pada atlet Pencak Silat Perguruan Setia Hati Terate Ahuru Ambon. Rancangan penelitian menggunakan one group pre test – post test. Variabel dalam penilitian ini adalah dua variabel yaitu Variabel bebas (X) power otot tungkai dengan indikatornya one step-jump, two leg-jump, vanch- jump, dan kich-jump, Variabel terikat (Y) kemampuan tendangan lurus dengan indikator adalah banyaknya tendangan. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah atlet putra-putri silat perguruan Setia Hati Teratai yang berjumlah 15 orang dari tingkat pemegang sabuk hijau sampai putih. Mengingat populasi jumlah sabuk hijau 7 dan sabuk putih 8 maka penilitian ini adalah penelitian populasi. Hasil penelitian menjelaskan bahwa latihan power otot tungkai berpengaruh signifikan terhadap kemampuan tendangan lurus. Hasil ini menjelaskan bahwa terjadi peningkatan kemampuan tendangan lurus pada atlet pencak silat perguruan Setia Hati Teratai Ahuru Ambon.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
肢体力量训练对运动员的直踢能力的影响
这项研究的目的是确定体能肌肉锻炼是否会对忠实的大学运动员体内的直踢能力产生影响。使用一个组预试验——后测试进行设计研究。计算中的变量是两个自由变量(X)腿的力量变量,指标是一个步态,两个leg-jump, vanch- juch,和kich-jump,变量结合的速度和指标是踢的次数。这项研究使用的人群是一名由15人组成的莲花朝朝朝的运动员,从绿带到白腰带,共有15人。考虑到绿带7号和白带8号的数量,这就是研究人口。研究结果表明,四肢力量锻炼对直线踢腿的能力有重大影响。这一结果解释说,最忠实的大学武术家阿胡鲁·安邦(Ahuru Ambon)的莲花刺拳的直接踢腿能力增加了。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENINGKATAN HASIL BELAJAR LARI 60 METER MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 MASOHI KABUPATEN MALUKU ANALISIS KUALITAS FISIK ATLET MALUKU PLATDA Menjelang PON XX PAPUA TAHUN 2021 HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI DENGAN KECEPATAN LARI 100 METER PADA MAHASISWA TAHUN AKADEMIK 2020 PRODI PENJASKESREK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI MODIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI SERUAWAN KECAMATAN KAIRATU PENINGKATAN HASIL BELAJAR WAXY ATTITUDES MELALUI METODE EXERCISE IN FLOOR GYMNASTICS PADA SISWA KELAS V SD NASKAT MASNANA BURSEL
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1