{"title":"PERANAN ANALISIS SWOT DALAM PENINGKATAN PELAYANAN STIE IBNU SINA BATAM TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA","authors":"Nurmayunita Nurmayunita","doi":"10.36352/jt-ibsi.v4i2.237","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan pelayanan STIE Ibnu Sina Batam terhadap mahasiswa. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan analisis SWOT di STIE Ibnu Sina Batam. Sehingga STIE Ibnu Sina Batam dapat mengetahui strengthness, weakness, oportunities dan threat yang ada dalam pelayanan yang diberikan kepada mahasiswa. Hal ini diuraikan dengan matriks IFAS dan EFAS yang memperoleh nilai 2,85 dan 2,60. Dari nilai tersebut maka dapat disimpulkan STIE Ibnu Sina Batam masuk dalam kwadran I yang berarti memiliki kondisi pertumbuhan berkonsentrasi melalui integrasi horizontal, stability dan profit. Sehingga strategi dimana yang dapat dilakukan oleh STIE Ibnu Sina yaitu memperluas dunia pendidikan dengan cara meningkatkan kualitas dan pelayanan agar dapat menghindari kehilangan pelanggan yang berdampak pada profit.","PeriodicalId":375423,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI)","volume":"121 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36352/jt-ibsi.v4i2.237","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan pelayanan STIE Ibnu Sina Batam terhadap mahasiswa. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan analisis SWOT di STIE Ibnu Sina Batam. Sehingga STIE Ibnu Sina Batam dapat mengetahui strengthness, weakness, oportunities dan threat yang ada dalam pelayanan yang diberikan kepada mahasiswa. Hal ini diuraikan dengan matriks IFAS dan EFAS yang memperoleh nilai 2,85 dan 2,60. Dari nilai tersebut maka dapat disimpulkan STIE Ibnu Sina Batam masuk dalam kwadran I yang berarti memiliki kondisi pertumbuhan berkonsentrasi melalui integrasi horizontal, stability dan profit. Sehingga strategi dimana yang dapat dilakukan oleh STIE Ibnu Sina yaitu memperluas dunia pendidikan dengan cara meningkatkan kualitas dan pelayanan agar dapat menghindari kehilangan pelanggan yang berdampak pada profit.
这项研究的目的是增加伊本·西纳·巴淡对学生的服务。这项研究是通过对伊本·西纳·巴淡的SWOT分析进行的。因此,伊本·西纳·巴塔姆能够了解为学生提供服务的力量、弱点、机会主义和威胁。它被IFAS和EFAS矩阵分解,得分为2.85和2.60。从这些价值中可以推断出,斯蒂·伊本·西纳·巴塔姆进入了kwadran I,这意味着通过水平融合、稳健和利润来实现一种集中的增长状态。因此,斯蒂·伊本·西纳(STIE ibn Sina)可以采取的一种战略是通过提高教育质量和服务来扩大教育领域,以避免失去利润相关的客户。