Asnina Putri Kusumajati, M. Muhroji, Wahyu Ratnawati
{"title":"Upaya Meningkatkan Keterampilan Membaca Pemahaman Melalui Strategi PQ4R di Kelas 3B SD Negeri Telukan 02","authors":"Asnina Putri Kusumajati, M. Muhroji, Wahyu Ratnawati","doi":"10.36654/educatif.v4i3.241","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan keterampilan membaca pemahaman siswa melalui strategi Preview Question Read Reflect Recite Review (PQ4R) di kelas 3B SD Negeri Telukan 02. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas 3B SD Negeri Telukan 02 yang berjumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi dan tes. Teknik analisis data menggunakan analisis data kuantitatif dan analisis data kualitatif. Pada hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan terhadap keterampilan membaca pemahaman dengan menggunakan strategi PQ4R. Dapat dilihat pencapaian rata-rata pra siklus dengan nilai rata-rata kelas 68,7 dengan presentase ketuntasan 40% , siklus 1 dengan nilai rata-rata kelas 74,7 dengan presentase ketuntasan 56,7%, dan siklus II dengan nilai rata-rata kelas 86,3 dengan presentase ketuntasan 83,3%, mengalami peningkatan. Berdasarkan hal tersebut, strategi PQ4R dapat dijadikan upaya dalam meningkatkan keterampilan membaca pemahaman siswa.","PeriodicalId":399177,"journal":{"name":"Educatif Journal of Education Research","volume":"142 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Educatif Journal of Education Research","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36654/educatif.v4i3.241","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan keterampilan membaca pemahaman siswa melalui strategi Preview Question Read Reflect Recite Review (PQ4R) di kelas 3B SD Negeri Telukan 02. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Subjek penelitian adalah siswa kelas 3B SD Negeri Telukan 02 yang berjumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi dan tes. Teknik analisis data menggunakan analisis data kuantitatif dan analisis data kualitatif. Pada hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan terhadap keterampilan membaca pemahaman dengan menggunakan strategi PQ4R. Dapat dilihat pencapaian rata-rata pra siklus dengan nilai rata-rata kelas 68,7 dengan presentase ketuntasan 40% , siklus 1 dengan nilai rata-rata kelas 74,7 dengan presentase ketuntasan 56,7%, dan siklus II dengan nilai rata-rata kelas 86,3 dengan presentase ketuntasan 83,3%, mengalami peningkatan. Berdasarkan hal tersebut, strategi PQ4R dapat dijadikan upaya dalam meningkatkan keterampilan membaca pemahaman siswa.