{"title":"PENERAPAN CODEIGNITER UNTUK SISTEM INFORMASI KEARSIPAN","authors":"Khurotul Aeni","doi":"10.47111/jti.v15i2.3261","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Arsip merupakan dokumen-dokumen penting dan berharga yang dimiliki oleh sebuah lembaga baik berupa tulisan tangan, video, audio, gambar dan file dokumen lainnya yang harus disimpan dengan baik, karena data-data arsip merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan dan nantinya harus dipertanggung jawabkan. Pada Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab. Brebes dokumen penting dan data informasi mengenai surat disimpan masih secara manual yaitu dengan menyimpan data-data arsip hanya dilemari, sehingga memungkinkan data surat maupun dokumen tercecer serta memerlukan waktu lama dalam pencarian data maupun pemrosesannya. Data yang diarsipkan berupa dokumen arsip yang terbagi atas beberapa klasifikasi yaitu keuangan, logistik, aset tetap dan aset bergerak. Data arsip lainnya berupa arsip surat yaitu surat masuk dan surat keluar. Pemanfaatan teknologi informasi untuk merancang dan membangun sebuah sistem informasi menggunakan suatu framework yaitu Codeigniter. Framework CI dikembangkan untuk memudahkan dalam developing aplikasi dengan stuktur file source-code nya menggunakan pendekatan Model-View-Controller(MVC) dan pemrograman berorientasi objek. Penggunaan metode waterfall memungkinkan implementasi sistem informasi kearsipan dapat diterapkan di Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab.Banyumas. Hasil dari pembuatan sistem informasi kearsipan dapat disimpulkan bahwa dibangunnya sistem informasi kearsipan dapat membantu Sekretaris Desa dalam mengolah dan memproses data arsip yang ada di Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab.Banyumas","PeriodicalId":214711,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Informasi: Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Bidang Teknik Informatika","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Informasi: Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Bidang Teknik Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47111/jti.v15i2.3261","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Arsip merupakan dokumen-dokumen penting dan berharga yang dimiliki oleh sebuah lembaga baik berupa tulisan tangan, video, audio, gambar dan file dokumen lainnya yang harus disimpan dengan baik, karena data-data arsip merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan dan nantinya harus dipertanggung jawabkan. Pada Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab. Brebes dokumen penting dan data informasi mengenai surat disimpan masih secara manual yaitu dengan menyimpan data-data arsip hanya dilemari, sehingga memungkinkan data surat maupun dokumen tercecer serta memerlukan waktu lama dalam pencarian data maupun pemrosesannya. Data yang diarsipkan berupa dokumen arsip yang terbagi atas beberapa klasifikasi yaitu keuangan, logistik, aset tetap dan aset bergerak. Data arsip lainnya berupa arsip surat yaitu surat masuk dan surat keluar. Pemanfaatan teknologi informasi untuk merancang dan membangun sebuah sistem informasi menggunakan suatu framework yaitu Codeigniter. Framework CI dikembangkan untuk memudahkan dalam developing aplikasi dengan stuktur file source-code nya menggunakan pendekatan Model-View-Controller(MVC) dan pemrograman berorientasi objek. Penggunaan metode waterfall memungkinkan implementasi sistem informasi kearsipan dapat diterapkan di Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab.Banyumas. Hasil dari pembuatan sistem informasi kearsipan dapat disimpulkan bahwa dibangunnya sistem informasi kearsipan dapat membantu Sekretaris Desa dalam mengolah dan memproses data arsip yang ada di Kantor Kepala Desa Krajan Pekuncen, Kab.Banyumas