Pelatihan Grammar Parts of Speech dengan Mengunakan Aplikasi Quizizz di MAN Kota Blitar

Dian Fadhilawati, Nita Sutanti
{"title":"Pelatihan Grammar Parts of Speech dengan Mengunakan Aplikasi Quizizz di MAN Kota Blitar","authors":"Dian Fadhilawati, Nita Sutanti","doi":"10.32585/ijecs.v3i1.2021","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengabdian Masyarakat “Peningkatan Grammar parts of speech dengan menggunakan aplikasi Quizizz di MAN Kota Blitar” dilaksanakan untuk meningkatkan penguasaan grammar siswa di MAN Kota Blitar Khususnya Noun, Pronouns, Adjectives, Verbs, Adverbs, Prepositions, Conjunctions, dan Interjections yang masih  kurang. Berdasarkan hasil Pre-test yang dilaksanakan pada hari Kamis, 19 Agustus 2021 diketahui bahwa  penguasaan Grammar (Parts of speech) siswa di MAN Kota Blitar yaitu 61. 81. Nilai tersebut masih rendah dibandingkan standard minimal pencapaian  siswa yaitu (75.00). Pelatihan  ini  dilaksanakan  setiap hari Kamis mulai tanggal  19 Agustus 2021  sampai dengan  21 Oktober 2021 yang bertempat di  MAN Kota Blitar dan diikuti oleh 47 siswa.  Pelatihan ini dilaksanakan dengan  langkah langkah sebagai berikut: Pre-test, Pelatihan Grammar Parts of Speech yang  terdiri dari 8 meeting dengan menggunakan aplikasi Quizizz, Post-test, dan pemberian Reward dan Sertifikat bagi 6 siswa terbaik dalam Pelatihan. Hasil dari Pelatihan ini telah mampu meningkatkan penguasaan grammar parts of speech siswa dari 61.81 ke 83.36. dari hasil tersebut penulis menyarankan agar guru dan siswa  bisa memakai Aplikasi Quizizz untuk mengajar atau  belajar Bahasa Inggris Khususnya Grammar dengan menyenangkan baik  di sekolah maupun di rumah. ","PeriodicalId":164629,"journal":{"name":"IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services","volume":"42 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32585/ijecs.v3i1.2021","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pengabdian Masyarakat “Peningkatan Grammar parts of speech dengan menggunakan aplikasi Quizizz di MAN Kota Blitar” dilaksanakan untuk meningkatkan penguasaan grammar siswa di MAN Kota Blitar Khususnya Noun, Pronouns, Adjectives, Verbs, Adverbs, Prepositions, Conjunctions, dan Interjections yang masih  kurang. Berdasarkan hasil Pre-test yang dilaksanakan pada hari Kamis, 19 Agustus 2021 diketahui bahwa  penguasaan Grammar (Parts of speech) siswa di MAN Kota Blitar yaitu 61. 81. Nilai tersebut masih rendah dibandingkan standard minimal pencapaian  siswa yaitu (75.00). Pelatihan  ini  dilaksanakan  setiap hari Kamis mulai tanggal  19 Agustus 2021  sampai dengan  21 Oktober 2021 yang bertempat di  MAN Kota Blitar dan diikuti oleh 47 siswa.  Pelatihan ini dilaksanakan dengan  langkah langkah sebagai berikut: Pre-test, Pelatihan Grammar Parts of Speech yang  terdiri dari 8 meeting dengan menggunakan aplikasi Quizizz, Post-test, dan pemberian Reward dan Sertifikat bagi 6 siswa terbaik dalam Pelatihan. Hasil dari Pelatihan ini telah mampu meningkatkan penguasaan grammar parts of speech siswa dari 61.81 ke 83.36. dari hasil tersebut penulis menyarankan agar guru dan siswa  bisa memakai Aplikasi Quizizz untuk mengajar atau  belajar Bahasa Inggris Khususnya Grammar dengan menyenangkan baik  di sekolah maupun di rumah. 
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
语言语法训练,使用在布利塔人的Quizizz应用
社区奉献“使用齐兹语应用于布利塔镇的Quizizz应用”,以提高布利塔镇学生对语法的掌握,特别是名词、代词、形容词、形容词、动词、副词、介词、缩减性和后缀。根据2021年8月19日(星期四)举行的预演结果,布利塔市的学生语法掌握是61。81. 与学生最低成绩标准(75.00)相比,这个分数仍然很低。这项培训于2021年8月19日(星期四)至2021年10月21日在布利塔曼市举行,随后有47名学生参加。该培训采用以下步骤进行:pretest, Grammar for Speech training由8个会议组成,其中包括使用Quizizz app、posttest,以及授予6名在职学员奖励和证书。这次培训的结果是提高学生从61.81到83.36的语法部分。从这篇文章中,作者建议老师和学生可以使用Quizizz的应用程序,在学校和家庭中,尤其愉快地教授或学习英语语法。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pengukuran Dan Pengendalian Debu Di Sentra Pengrajin Gitar Sukoharjo EDUKASI HIPERTENSI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KUALITAS KESEHATAN MASYARAKAT RT 37 & 39 RW 11 KELURAHAN MUJA-MUJU IMPLEMENTASI RAK SERBAGUNA UNTUK OPTIMALISASI TATA LETAK BARANG DI UMKM WILAYAH KLATEN Edukasi Kesehatan Tentang Pencegahan Hipertensi di RT 03 RW 44 Dusun Gebang, Kelurahan Wedmartani, Ngemplak, Sleman, DIY Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Game Bagi Guru-Guru Madrasah Ibtidaiyah
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1