EVALUASI KAPASITAS SALURAN DRAINASE JALAN DI KETINTANG MADYA KOTA SURABAYA

M. Ulum, R. Wibisono
{"title":"EVALUASI KAPASITAS SALURAN DRAINASE JALAN DI KETINTANG MADYA KOTA SURABAYA","authors":"M. Ulum, R. Wibisono","doi":"10.31090/njts.v5i1.1385","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Ketintang merupakan sebuah kecamatan yang berada di Kota Surabaya , tepatnya di Surabaya bagian selatan . Kecamatan ini mempunyai penduduk sebesar 46.424 jiwa pada tahun 2017. Kecamatan ini memiliki rata-rata pertumbuhan penduduk sebesar 0,0047% , akibatnya saluran pembuangan yang dulunya lebar dan dalam menjadi sempit dan dangkal dikarenakan semakin banyaknya pemukiman yang berkembang. Bila musim penghujan datang, saluran pembuang di Ketintang – Surabaya tidak mampu menampung air hujan  sehingga mengakibatkan meluapnya air di saluran pembuang dan banjir (Tabloid Nurani, 14April 2016). Pernah tercatat data lamanya genangan di wilayah Ketintang Surabaya pada tahun 2018 adalah 76 menit dengan kedalaman 19,83 cm. Tujuan penelitian ini adalah bagaimana menghitung debit banjir dan perencanaan dimensi saluran untuk tahun perencanaan tahun 2022 mendatang. Metode yang digunakan adalah analisa hidrologi, analisa data curah hujan, analisa curah hujan rata-rata, analisa debit banjir, analisa saluran Eksisting, analisa debit banjir 2 tahun mendatang (tahun 2022), dan kapasitas saluran untuk tahun 2022. Berdasarkan hasil analisa 4 sampel ruas saluran di ketintang yang terdiri dari saluran sekunder 1 , tersier 1 , quarter 1 dan quarter maka didapatkan bahwa saluran quarter 1 dan quarter 2  harus diubah bentuk penampangnya  agar tetap dapat menampung debit air selama 2 tahun mendatang sedangkan saluran sekunder 1 dan tersier 1 tidak perlu dirubah bentuknya. Selain itu berdasarkan hasil survey dilapangan ditemukan banyak sedimentasi di dasar saluran air yang mengakibatkan pendangkalan dan pengurangan volume air yang dapat ditampung. Oleh karena itu ,  diharapkan ada upaya nornalisasi dan pembersihan saluran air dari Pemerintah Kota Surabaya di wilayah Ketintang sebagai upaya pencegahan terjadinya genangan dan banjir","PeriodicalId":347209,"journal":{"name":"NAROTAMA JURNAL TEKNIK SIPIL","volume":"24 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"NAROTAMA JURNAL TEKNIK SIPIL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31090/njts.v5i1.1385","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Ketintang merupakan sebuah kecamatan yang berada di Kota Surabaya , tepatnya di Surabaya bagian selatan . Kecamatan ini mempunyai penduduk sebesar 46.424 jiwa pada tahun 2017. Kecamatan ini memiliki rata-rata pertumbuhan penduduk sebesar 0,0047% , akibatnya saluran pembuangan yang dulunya lebar dan dalam menjadi sempit dan dangkal dikarenakan semakin banyaknya pemukiman yang berkembang. Bila musim penghujan datang, saluran pembuang di Ketintang – Surabaya tidak mampu menampung air hujan  sehingga mengakibatkan meluapnya air di saluran pembuang dan banjir (Tabloid Nurani, 14April 2016). Pernah tercatat data lamanya genangan di wilayah Ketintang Surabaya pada tahun 2018 adalah 76 menit dengan kedalaman 19,83 cm. Tujuan penelitian ini adalah bagaimana menghitung debit banjir dan perencanaan dimensi saluran untuk tahun perencanaan tahun 2022 mendatang. Metode yang digunakan adalah analisa hidrologi, analisa data curah hujan, analisa curah hujan rata-rata, analisa debit banjir, analisa saluran Eksisting, analisa debit banjir 2 tahun mendatang (tahun 2022), dan kapasitas saluran untuk tahun 2022. Berdasarkan hasil analisa 4 sampel ruas saluran di ketintang yang terdiri dari saluran sekunder 1 , tersier 1 , quarter 1 dan quarter maka didapatkan bahwa saluran quarter 1 dan quarter 2  harus diubah bentuk penampangnya  agar tetap dapat menampung debit air selama 2 tahun mendatang sedangkan saluran sekunder 1 dan tersier 1 tidak perlu dirubah bentuknya. Selain itu berdasarkan hasil survey dilapangan ditemukan banyak sedimentasi di dasar saluran air yang mengakibatkan pendangkalan dan pengurangan volume air yang dapat ditampung. Oleh karena itu ,  diharapkan ada upaya nornalisasi dan pembersihan saluran air dari Pemerintah Kota Surabaya di wilayah Ketintang sebagai upaya pencegahan terjadinya genangan dan banjir
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
评估泗水市政府排水管道容量
Ketintang是在泗水市,就在泗水南部。到2017年,该地区已有46424人丧生。该地区的人口平均增长为0.0047%,其结果是,由于定居点的增加,曾经宽广、深浅的下水道变得越来越狭窄。随着季风季节的到来,Ketintang的排水沟——泗水无法收集雨水,导致下水道和洪水泛滥(《良心》,2016年4月14日)。据报道,2018年泗水Ketintang地区的旧数据显示,其深度为76分钟,深度为1983厘米。本研究的目标是如何计算未来2022年的洪水流量和渠道尺寸规划。使用的方法包括水分析、降水数据分析、平均降水分析、径流分析、再排放分析、未来两年(2022年)的排放分析和2022年的渠道容量。根据分析的结果4样本组成的一套完整的管道ketintang二级、三级1区1频道和季度得到了季度季度频道1和2,就必须改变轨迹的形状保持水在接下来的两年里可以容纳借记卡二级和三级1频道则不需要改变形状。此外,现场调查发现,在沟渠底部发现了大量的沉淀物,导致可以容纳的水的容积和减少。因此,预计在Ketintang地区的泗水市政府将进行正常的努力和清理水道,以防止洪水和洪水
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGOLAHAN AIR LIMBAH DENGAN SISTEM REAKTOR ANAEROBIK BERSEKAT (SRAB) INDIKATOR-INDIKATOR YANG MEMPENGARUHI STRES KERJA TERHADAP KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PERENCANAAN SISTEM DRAINASE PERUMAHAN GRAND KENJERAN DENGAN PRINSIP ZERO DELTA Q PENGARUH CAMPURAN ABU TEMPURUNG KELAPA DAN SEMEN PORTLAND TERHADAP DAYA DUKUNG DAN KUAT GESER TANAH LEMPUNG PENGARUH PENAMBAHAN SERAT KARUNG PLASTIK PADA TANAH LEMPUNG TERHADAP UJI CBR
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1