{"title":"Analisis Bau, Warna, TDS, pH, dan Salinitas Air Sumur Gali di Tempat Pembuangan Akhir","authors":"Mayang Sari, Mifta Huljana","doi":"10.19109/ALKIMIA.V3I1.3135","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \n \nSumur gali merupakan salah satu sarana penyedian air bersih yang berasal dari lapisan tanah yang relatif dekat dari permukaan tanah, sehingga perlu mendapatkan perhatian karena mudah sekali tercemar dan terkontaminasi melalui rembesan. Terutama jika konstruksi sumur gali tersebut tidak memenuhi syarat. Penggunaan sarana air bersih dengan sumur gali juga dilakukan oleh masyarakat di sekitar TPA II di Kelurahan Karya Jaya Musi 2 Palembang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pada variabel bau, warna, TDS, pH dan salinitas air sumur gali di sekitar TPA II di kelurahan Karya Jaya Musi 2 Palembang memenuhi standar baku mutu yang sesuai dengan Permenkes Nomor 32 Tahun 2017. Beberapa prosedur pada penelitian ini meliputi dua parameter uji yaitu parameter fisika yang meliputi bau, warna dan total padatan terlarut (TDS) dan parameter kimia yaitu salinitas dan derajat keasaman (pH). Hasil analisis parameter fisika menunjukkan bahwa air sumur gali berbau, berwarna serta memiliki total padatan terlarut sebesar 3,182 mg/l, sedangkan hasil uji parameter kimia yaitu pH 5 dan salinitas 22 ppt. Hasil uji menunjukkan bahwa kualitas air sumur gali pada variabel bau, warna, TDS, pH dan salinitas di sekitar TPA tidak memenuhi standar baku mutu sesuai dengan Permenkes RI No 32 tahun 2017. \n \nKata Kunci : Air Bersih; Sumur Gali; Tempat Pembuangan Akhir (TPA) II","PeriodicalId":196624,"journal":{"name":"ALKIMIA : Jurnal Ilmu Kimia dan Terapan","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-03-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"17","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ALKIMIA : Jurnal Ilmu Kimia dan Terapan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19109/ALKIMIA.V3I1.3135","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 17
Abstract
ABSTRAK
Sumur gali merupakan salah satu sarana penyedian air bersih yang berasal dari lapisan tanah yang relatif dekat dari permukaan tanah, sehingga perlu mendapatkan perhatian karena mudah sekali tercemar dan terkontaminasi melalui rembesan. Terutama jika konstruksi sumur gali tersebut tidak memenuhi syarat. Penggunaan sarana air bersih dengan sumur gali juga dilakukan oleh masyarakat di sekitar TPA II di Kelurahan Karya Jaya Musi 2 Palembang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pada variabel bau, warna, TDS, pH dan salinitas air sumur gali di sekitar TPA II di kelurahan Karya Jaya Musi 2 Palembang memenuhi standar baku mutu yang sesuai dengan Permenkes Nomor 32 Tahun 2017. Beberapa prosedur pada penelitian ini meliputi dua parameter uji yaitu parameter fisika yang meliputi bau, warna dan total padatan terlarut (TDS) dan parameter kimia yaitu salinitas dan derajat keasaman (pH). Hasil analisis parameter fisika menunjukkan bahwa air sumur gali berbau, berwarna serta memiliki total padatan terlarut sebesar 3,182 mg/l, sedangkan hasil uji parameter kimia yaitu pH 5 dan salinitas 22 ppt. Hasil uji menunjukkan bahwa kualitas air sumur gali pada variabel bau, warna, TDS, pH dan salinitas di sekitar TPA tidak memenuhi standar baku mutu sesuai dengan Permenkes RI No 32 tahun 2017.
Kata Kunci : Air Bersih; Sumur Gali; Tempat Pembuangan Akhir (TPA) II
没有开井是净化水的一种手段,它来自较近的土壤表面,因此需要注意,因为很容易受到污染和通过渗漏而受到污染。特别是如果挖井的结构不符合要求。雅希·穆西二世的作品《帕伦邦》(Jaya Musi 2 Palembang)周围的社区也采用了挖井的清洁水源。本研究旨在确定气味、颜色、TDS、pH值、pH值和井盐度的可变在Jaya Musi 2 Palembang的溢洪道中挖掘出是否符合2017年第32期参数的标准质量。这项研究的一些过程包括两个测试参数,即物理参数,包括气味、颜色和总固体溶解(TDS)和化学参数,即盐度和酸度(pH)。物理参数分析结果显示,井里的水有气味、颜色和溶解的总固体3.182毫克/l,而化学参数的pH 5和碱度22 ppt测试结果。测试结果显示,在TDS、TDS、pH和TPA周围的可变气味、颜色、pH值和盐度上挖掘的井的质量不符合2017年第32期《日》所要求的质量标准。关键词:清水;挖井;最终处置场(TPA) II