Kualitas Hidup Pasien Artritis Reumatoid dan Faktor-Faktor Yang Memengaruhi

Rudy Hidayat, Nur Asicha, Dicky L. Tahapary, Suryo Anggoro Kusumo Wibowo
{"title":"Kualitas Hidup Pasien Artritis Reumatoid dan Faktor-Faktor Yang Memengaruhi","authors":"Rudy Hidayat, Nur Asicha, Dicky L. Tahapary, Suryo Anggoro Kusumo Wibowo","doi":"10.47830/jinma-vol.73.2-2023-1032","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendahuluan: Artritis reumatoid (AR) merupakan penyakit reumatik yang sering menyebabkan gangguan fungsional dan penurunan kualitas hidup. Penelitian ini bertujuan mengetahui rerata kualitas hidup dan faktor-faktor yang memengaruhinya pada pasien AR.Metode : Sebanyak 152 subjek direkrut dari Poliklinik Reumatologi RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta. Data mengenai sosiodemografi, kondisi klinis dan laboratorium yang berkaitan dengan aktivitas penyakit, status fungsional, masalah psikologis, dan jumlah komorbiditas diambil dalam penelitian ini. Aktivitas penyakit dinilai berdasarkan Disease Activity Score-28 dengan laju endap darah (DAS28 LED) kumulatif selama 6 bulan terakhir. Kualitas hidup diukur menggunakan EuroQol five dimensional (EQ-5D) yang terdiri dari nilai deskriptif EQ-5D dan nilai EQ visual analogue scale (VAS). Analisis dilakukan secara univariat, bivariat, dan multivariat.Hasil : Sebanyak 90,8% subjek adalah perempuan dengan rerata usia 49,41 ± 12,31 tahun, dengan mayoritas subjek memiliki derajat aktivitas penyakit sedang dan status fungsional mandiri. Median durasi penyakit adalah 3 (0 – 34) tahun. Ditemukan ansietas pada 11.2% subjek dan depresi pada 20,4% subyek. Median nilai indeks EQ-5D adalah 0,84 (0,170 – 1,000) dan median nilai EQ dengan skala VAS adalah 70 (40 – 100). Disabilitas fungsional, aktivitas penyakit, dan depresi secara independen berperan dalam nilai indeks EQ-5D maupun EQ VAS, sementara ansietas dan jumlah komorbiditas hanya berperan pada EQ VAS.Kesimpulan: Disabilitas fungsional, aktivitas penyakit, gangguan psikologis, dan jumlah komorbiditas memiliki pengaruh negatif terhadap kualitas hidup pasien AR. Evaluasi terhadap faktor-faktor tersebut harus dipertimbangkan dalam standar pelayanan pasien AR. \n ","PeriodicalId":378619,"journal":{"name":"Journal Of The Indonesian Medical Association","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal Of The Indonesian Medical Association","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47830/jinma-vol.73.2-2023-1032","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendahuluan: Artritis reumatoid (AR) merupakan penyakit reumatik yang sering menyebabkan gangguan fungsional dan penurunan kualitas hidup. Penelitian ini bertujuan mengetahui rerata kualitas hidup dan faktor-faktor yang memengaruhinya pada pasien AR.Metode : Sebanyak 152 subjek direkrut dari Poliklinik Reumatologi RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta. Data mengenai sosiodemografi, kondisi klinis dan laboratorium yang berkaitan dengan aktivitas penyakit, status fungsional, masalah psikologis, dan jumlah komorbiditas diambil dalam penelitian ini. Aktivitas penyakit dinilai berdasarkan Disease Activity Score-28 dengan laju endap darah (DAS28 LED) kumulatif selama 6 bulan terakhir. Kualitas hidup diukur menggunakan EuroQol five dimensional (EQ-5D) yang terdiri dari nilai deskriptif EQ-5D dan nilai EQ visual analogue scale (VAS). Analisis dilakukan secara univariat, bivariat, dan multivariat.Hasil : Sebanyak 90,8% subjek adalah perempuan dengan rerata usia 49,41 ± 12,31 tahun, dengan mayoritas subjek memiliki derajat aktivitas penyakit sedang dan status fungsional mandiri. Median durasi penyakit adalah 3 (0 – 34) tahun. Ditemukan ansietas pada 11.2% subjek dan depresi pada 20,4% subyek. Median nilai indeks EQ-5D adalah 0,84 (0,170 – 1,000) dan median nilai EQ dengan skala VAS adalah 70 (40 – 100). Disabilitas fungsional, aktivitas penyakit, dan depresi secara independen berperan dalam nilai indeks EQ-5D maupun EQ VAS, sementara ansietas dan jumlah komorbiditas hanya berperan pada EQ VAS.Kesimpulan: Disabilitas fungsional, aktivitas penyakit, gangguan psikologis, dan jumlah komorbiditas memiliki pengaruh negatif terhadap kualitas hidup pasien AR. Evaluasi terhadap faktor-faktor tersebut harus dipertimbangkan dalam standar pelayanan pasien AR.  
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
风湿性关节炎患者的生活质量和影响因素
引言:reumatoid关节炎(AR)是一种遗传性疾病,经常导致功能障碍和生活质量下降。这项研究的目的是确定AR患者的生活质量和影响因素的比率社会人口统计数据,与疾病活动、功能状态、心理问题和共患病有关的临床和实验室状况。疾病的活动等级是根据过去6个月积血的血压率28分进行评估的。生活质量是用五次元欧洲(EQ- 5d)来衡量的,其中包括EQ- 5d的描述性价值和基于花瓶的视觉表达价值。分析是单变量、双变量和多变量进行的。结果:90,8%主题多是女性的平均年龄49.41±12.31年,大多数受试者有度功能独立地位和疾病正在活动。疾病的中期持续时间是3年(0 - 34)。在11.2%的受试者中发现ansietas,受试者204%的受试者抑郁。EQ- 5d指数的中值为0.84(0.170 - 1000),花瓶级的EQ值为70(40 - 100)。功能功能障碍、疾病活动和抑郁症独立地在EQ- 5d索引和EQ花瓶的价值中发挥作用,而ansietas和发病率只作用于EQ花瓶。结论:功能障碍、疾病活动、心理障碍和同病人数对AR患者的生活质量有负面影响。对这些因素的评估必须在AR患者服务的标准中考虑。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
The Role of Social Marketing in Preventing Non-Communicable Diseases: A Scoping Review Learning from the COVID-19 Pandemic Senam Asma Indonesia dalam Perspektif Rehabilitasi Medis Effectiveness of Proton Pump Inhibitor Therapy in Children with Chronic Otitis Media: an Evidence-Based Case Report How Tuberculosis Scar Could Induce Lung Cancer? The Relationship between Parental Knowledge and Anxiety Levels towards COVID-19 Vaccination in Children
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1