T. R. Thantawi, Mohamad Kharis Mubarok, Fitri Handayani
{"title":"MEMPROGRAMKAN PENGENALAN AKUNTANSI SYARIAH DI DESA CINANGKA, KECAMATAN CIAMPEA, KABUPATEN BOGOR","authors":"T. R. Thantawi, Mohamad Kharis Mubarok, Fitri Handayani","doi":"10.56406/sahidempowermentjournal.v2i01.59","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengabdian kepada masyarakat ini berupa pelatihan pengelolaan akuntansi keuangan berbasis syariah yang berlokasi di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor. Pengenalan ini diberikan kepada perangkat desa khususnya bagian keuangan yang ada di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor. Permasalahan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah banyaknya program-program yang berbasis desa, yang menuntut laporan pertanggungjawaban yang jelas, akuntabel, dan tepat waktu. Metode pelaksanaannya dengan pengenalan dan latihan contoh-contoh bentuk transaksi dan laporan keuangan desa bersama para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah pemahaman para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa tentang pengelolaan akuntansi keuangan syariah desa yang benar, sehingga laporan keuangan dapat dipertanggungjawabkan, akuntabel, dan tepat waktu. Disarankan adanya peningkatan pengetahuan sumber daya manusia terutama para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa untuk penerapan akuntansi Syariah yang benar serta adanya pendampingan khusus atau pelatihan khusus secara langsung.","PeriodicalId":153558,"journal":{"name":"SAHID EMPOWERMENT JOURNAL","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SAHID EMPOWERMENT JOURNAL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56406/sahidempowermentjournal.v2i01.59","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pengabdian kepada masyarakat ini berupa pelatihan pengelolaan akuntansi keuangan berbasis syariah yang berlokasi di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor. Pengenalan ini diberikan kepada perangkat desa khususnya bagian keuangan yang ada di Desa Cinangka, Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor. Permasalahan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah banyaknya program-program yang berbasis desa, yang menuntut laporan pertanggungjawaban yang jelas, akuntabel, dan tepat waktu. Metode pelaksanaannya dengan pengenalan dan latihan contoh-contoh bentuk transaksi dan laporan keuangan desa bersama para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah pemahaman para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa tentang pengelolaan akuntansi keuangan syariah desa yang benar, sehingga laporan keuangan dapat dipertanggungjawabkan, akuntabel, dan tepat waktu. Disarankan adanya peningkatan pengetahuan sumber daya manusia terutama para Kepala Urusan Keuangan Desa dan Kepala Desa untuk penerapan akuntansi Syariah yang benar serta adanya pendampingan khusus atau pelatihan khusus secara langsung.