GAMBARAN PENGETAHUAN DOKTER UMUM TENTANG VISUM ET REPERTUM PERBUATAN CABUL DAN DUGAAN PERKOSAAN DI RSUD GUNUNGSITOLI NIAS

Nurmediana Gulo, Dessy. D Harianja
{"title":"GAMBARAN PENGETAHUAN DOKTER UMUM TENTANG VISUM ET REPERTUM PERBUATAN CABUL DAN DUGAAN PERKOSAAN DI RSUD GUNUNGSITOLI NIAS","authors":"Nurmediana Gulo, Dessy. D Harianja","doi":"10.30743/stm.v6i1.352","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\n \n \n \nVisum et Repertum merupakan suatu laporan tertulis yang dibuat oleh dokter (ahli) berdasarkan sumpah, perihal yang dilihat dan ditemukan atas bukti hidup, mayat atau fisik ataupun barang bukti lain, yang nantinya dokter (ahli) melakukan pemeriksaan terhadap tubuh korban berdasarkan pengetahuan yang sebaik-baiknya. Perbuatan cabul merupakan perbuatan yang melanggar kesusilaan (kesopanan). Perkosaan merupakan tindak pidana dimana seorang laki-laki menyetubuhi seorang wanita yang bukan istrinya dengan atau tanpa ancaman kekerasan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan Dokter umum tentang Visum et Repertum di RSUD Gunungsitoli Nias. Desain penelitian yang digunakan adalah cross-sectional. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 14 orang dokter umum di RSUD Gunungsitoli Nias. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah dokter umum yang bekerja di RSUD Gunungsitoli Nias yang masih memiliki SIP dan STR dan yang telah bersedia dijadikan sampel penelitian, dan sudah menandatangani informed concent. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan terdapat sebanyak 11 orang atau 78,6%dokter umum yang memiliki pengetahuan baik, dan 3 orang atau 21,4% yang memiliki pengetahuan cukup. Dokter umum yang berusia di bawah 40 tahun jauh lebih tinggi pengetahuannya tentang Visum et Repertum daripada dokter umum yang berusia 55 tahun. \n  \n \n \n \n","PeriodicalId":393919,"journal":{"name":"Jurnal Kedokteran STM (Sains dan Teknologi Medik)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kedokteran STM (Sains dan Teknologi Medik)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30743/stm.v6i1.352","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Visum et Repertum merupakan suatu laporan tertulis yang dibuat oleh dokter (ahli) berdasarkan sumpah, perihal yang dilihat dan ditemukan atas bukti hidup, mayat atau fisik ataupun barang bukti lain, yang nantinya dokter (ahli) melakukan pemeriksaan terhadap tubuh korban berdasarkan pengetahuan yang sebaik-baiknya. Perbuatan cabul merupakan perbuatan yang melanggar kesusilaan (kesopanan). Perkosaan merupakan tindak pidana dimana seorang laki-laki menyetubuhi seorang wanita yang bukan istrinya dengan atau tanpa ancaman kekerasan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan Dokter umum tentang Visum et Repertum di RSUD Gunungsitoli Nias. Desain penelitian yang digunakan adalah cross-sectional. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 14 orang dokter umum di RSUD Gunungsitoli Nias. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah dokter umum yang bekerja di RSUD Gunungsitoli Nias yang masih memiliki SIP dan STR dan yang telah bersedia dijadikan sampel penelitian, dan sudah menandatangani informed concent. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan terdapat sebanyak 11 orang atau 78,6%dokter umum yang memiliki pengetahuan baik, dan 3 orang atau 21,4% yang memiliki pengetahuan cukup. Dokter umum yang berusia di bawah 40 tahun jauh lebih tinggi pengetahuannya tentang Visum et Repertum daripada dokter umum yang berusia 55 tahun.  
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
这是NIAS GUNUNGSITOLI将军对VISUM ET直肠的了解
验尸官et直肠是一份基于誓言的书面报告,记录了在生命证据、尸体、身体或其他证据中所看到和发现的东西。淫秽行为是不礼貌的。强奸是一种犯罪,男人与非妻子的女人发生性关系,是否有暴力威胁。本研究旨在了解Nias镇Visum et直肠的一般知识水平。所使用的研究设计是分段的。本研究的样本总数为Nias Gunungsitoli县的14名普通医生。本研究的样本包括在Gunungsitoli国家医院工作的普通医生,他仍然拥有SIP和STR,并愿意作为研究样本进行研究,并在知情同意合同上签字。根据所做的研究,多达11人或78.6%的总医生有良好的知识,3人或21.4%的人有足够的知识。40岁以下的总医生比55岁的总医生对活检和直肠检查的了解要高得多。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
The KARAKTERISTIK KEJADIAN CAMPAK PADA ANAK DI RSUD DR. FAUZIAH KABUPATEN BIREUEN TAHUN 2022 FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI KABUPATEN BANGKA GAMBARAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KEJADIAN STROKE PADA PASIEN POLIKNIK PENYAKIT SARAF PROFIL PENDERITA CARCINOMA MAMMAE DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN 2019-2020 GAMBARAN PERILAKU MASYARAKAT KECAMATAN ULEE KARENG TERHADAP PENCEGAHAN PANDEMI COVID 19 PADA TAHUN 2020
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1