ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PREPOSISI DAN PUNGTUASI DALAM KARANGAN NARASI SISWA

Rodiya Sugiarti, Siti Ngaisah
{"title":"ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN PREPOSISI DAN PUNGTUASI DALAM KARANGAN NARASI SISWA","authors":"Rodiya Sugiarti, Siti Ngaisah","doi":"10.32678/PRIMARY.V10I02.1284","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah buku-buku referensi dan hasil karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau. Teknik pengumpulan data yang dilakukan seperti observasi, wawancara, dokumen, dan triangulasi. Dengan metode dan teknik pengumpulan data ini maka dapat diketahui kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa. Kedudukan preposisi dan pungtuasi dalam kalimat sangat berkaitan dengan kata lain dan frase atas kalimat. Bukan hanya penggunaan bahasa yang baik dan benar saja, tetapi peraturan-peraturan yang sesuai dengan kaidah Ejaan Yang Disempurnakan perlu digunakan dan diperhatikan, khususnya dalam penempatan pungtuasi yang tepat dan diaplikasikan melalui penulisan karya sastra, seperti karangan narasi. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa analisis kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau, terdapat 122 penggunaan preposisi dan 213 penggunaan pungtuasi dari 33 karangan siswa. Peneliti menemukan kesalahan dalam penempatan dan penggunaannya sebanyak 9 preposisi dan 34 pungtuasi dari 33 karangan narasi siswa.","PeriodicalId":356649,"journal":{"name":"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar","volume":"14 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-01-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Primary : Jurnal Keilmuan dan Kependidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32678/PRIMARY.V10I02.1284","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah buku-buku referensi dan hasil karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau. Teknik pengumpulan data yang dilakukan seperti observasi, wawancara, dokumen, dan triangulasi. Dengan metode dan teknik pengumpulan data ini maka dapat diketahui kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa. Kedudukan preposisi dan pungtuasi dalam kalimat sangat berkaitan dengan kata lain dan frase atas kalimat. Bukan hanya penggunaan bahasa yang baik dan benar saja, tetapi peraturan-peraturan yang sesuai dengan kaidah Ejaan Yang Disempurnakan perlu digunakan dan diperhatikan, khususnya dalam penempatan pungtuasi yang tepat dan diaplikasikan melalui penulisan karya sastra, seperti karangan narasi. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa analisis kesalahan preposisi dan pungtuasi dalam karangan narasi siswa kelas IV SDN II Sarabau, terdapat 122 penggunaan preposisi dan 213 penggunaan pungtuasi dari 33 karangan siswa. Peneliti menemukan kesalahan dalam penempatan dan penggunaannya sebanyak 9 preposisi dan 34 pungtuasi dari 33 karangan narasi siswa.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
分析学生叙述中使用介词和pungtusion的错误使用
本研究的目的是找出四年级学生第四节第二节叙述中的介词和pungtusion错误。本研究采用的方法是定性的方法。所使用的数据来源是参考书和四年级学生的叙事性文章。数据收集技术,如观察、采访、文件和三角测量。通过这种数据收集方法和技术,可以发现学生叙述中的介词错误和集合。句子中的介词和集合与句子中的其他单词和短语密切相关。不仅要正确和正确地使用语言,而且要注意与已完善的正字法相适应的规则,特别是在通过文学作品(如叙述)写作的正确放置和应用的规定中。研究表明,四年级学生四年级SDN II Sarabau叙述中对介词和pungture错误的分析表明,33名学生的介词使用122种,213种用法。研究人员发现,其放置和使用中有9个介词和34个学生叙述的错误。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
STRATEGI PEMBELAJARAN UNTUK ANAK BERKESULITAN BELAJAR DI SEKOLAH INKLUSIF PENGARUH MODEL INKUIRI TERBIMBING DENGAN BANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS STRATEGI PEMBIMBINGAN ORANG TUA KEPADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR DALAM BERMEDIA SOSIAL YANG BIJAK EFEKTIFITAS METODE MULTISENSORI DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA SISWA DISLEKSIA DI SEKOLAH DASAR PENGARUH LATIHAN SMALL SIDE GAMES TERHADAP KEMAMPUAN DRIBBLING BOLA SISWA DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1