{"title":"HAMBATAN DAN TANTANGAN JABATAN FUNGSIONAL DOSEN (STUDI KASUS DI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS LANCANG KUNING)","authors":"Jeni Wardi, Gusmarila eka Putri, Liviawati Liviawati","doi":"10.35446/dayasaing.v8i3.1052","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":" Berdasarkan survey awal, jumlah dosen Fekon Universitas Lancang Kuning adalah 48 orang dan yang mempunyai jabatan fungsional Lektor Kepala hanya 2(dua) orang atau lebih kurang 4,16%. Berdasarkan data tersebut, representasi dosen dengan jabatan fungsional tertinggi masih sangat sedikit (dapat dihitung dengan jari). Hal ini menunjukkan bahwa masih terdapat permasalahan terkait jenjang karier dosen-dosen yang ada di Fakultas Ekonomi Universitas Lancing Kuning. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa-apa saja yang menjadi hambatan dan tantangan Jabatan Fungsional dosen di Fakultas Ekonomi Universtas Lancang Kuning. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu menggambarkan fenomena yang bersumber dari database, kuisioner dan wawancara dengan dosen-dosen Fakultas Ekonomi dan Lembaga di Fakultas yang terkait dengan jafung dosen. Dari hasil riset ini dapat disimpulkan bahwa permasalahan pengangkatan jabatan fungsional dosen, khususnya Lektor Kepala dan Guru Besar merupakan permasalahan sistemik yang melibatkan tiga level yaitu human resources development, organizational streghtening dan institutional reform (pengembangan individu dalam organisasi, sistem manajemen organisasi dan sistem yang bersifat lebih makro seperti pembenahan kebijakan pusat terkait pengangkatan jabatan fungsional dosen). \n \n \n ","PeriodicalId":136659,"journal":{"name":"Jurnal Daya Saing","volume":"69 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Daya Saing","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35446/dayasaing.v8i3.1052","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Berdasarkan survey awal, jumlah dosen Fekon Universitas Lancang Kuning adalah 48 orang dan yang mempunyai jabatan fungsional Lektor Kepala hanya 2(dua) orang atau lebih kurang 4,16%. Berdasarkan data tersebut, representasi dosen dengan jabatan fungsional tertinggi masih sangat sedikit (dapat dihitung dengan jari). Hal ini menunjukkan bahwa masih terdapat permasalahan terkait jenjang karier dosen-dosen yang ada di Fakultas Ekonomi Universitas Lancing Kuning. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa-apa saja yang menjadi hambatan dan tantangan Jabatan Fungsional dosen di Fakultas Ekonomi Universtas Lancang Kuning. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu menggambarkan fenomena yang bersumber dari database, kuisioner dan wawancara dengan dosen-dosen Fakultas Ekonomi dan Lembaga di Fakultas yang terkait dengan jafung dosen. Dari hasil riset ini dapat disimpulkan bahwa permasalahan pengangkatan jabatan fungsional dosen, khususnya Lektor Kepala dan Guru Besar merupakan permasalahan sistemik yang melibatkan tiga level yaitu human resources development, organizational streghtening dan institutional reform (pengembangan individu dalam organisasi, sistem manajemen organisasi dan sistem yang bersifat lebih makro seperti pembenahan kebijakan pusat terkait pengangkatan jabatan fungsional dosen).
根据初步调查,黄热病大学的Fekon教授人数为48人,其职能只有2人(2)或4.16%以上。根据这些数据,具有最高职能的讲师表现仍然非常少。这表明,在黄热病大学(university of Lancing university)经济学院,大学教授的职业生涯仍然存在问题。这项研究的目的是找出在时髦的黄色经济系担任职能教授的障碍和挑战。这项研究采用的是一种定性描述性方法,即从数据库、问卷调查和对与jafung讲师相关的经济系和学院教授和机构的采访等现象。这些研究结果可以得出结论,任命职位问题的功能,特别是副教授和讲师伟大的老师是涉及三个层面,即人力资源发展的系统性问题,organizational streghtening和institutional正统派(个体发展的组织中,组织和管理系统的系统功能更像宏观政策简化了相关职位任命中心讲师)。