Analisis Potensi Wilayah dan Sumber Daya Manusia Untuk Pengembangan Pusat Pelatihan Atletik Di Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi

Endarman Saputra, David Iqroni, Yudha Gusti Wibowo
{"title":"Analisis Potensi Wilayah dan Sumber Daya Manusia Untuk Pengembangan Pusat Pelatihan Atletik Di Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi","authors":"Endarman Saputra, David Iqroni, Yudha Gusti Wibowo","doi":"10.22437/IJSSC.V1I1.6310","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mnganalisis potensi wilayah dan sumberdaya manusia sebagai pusat pelatihan atletik di Kabupaten Kerinci. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Kerinci yang dilaksanakan pada bulan Mei - Agustus 2018. Penelitian dilakukan pada wilayah Kecamatan Kayu Aro. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang berusia 7 sampai dengan 21 tahun. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan cluster random sampling yang akan dijadikan cluster. Berdasarkan matriks EFAS dan IFAS dapat diketahui bahwa faktor eksternal dan faktor internal berada dalam posisi kuadran II yaitu didapat bahwa faktor internal berjumlah 2,910 dan faktor eksternal berjumlah 2.881 (2,910, 2,881), seperti terlihat pada gambar 4.1 bahwa hal ini membuktikan Kecamatan Kayu Aro memiliki kekuatan namun terkendala oleh ancaman yang berada di daerah lain sehingga harus memanfaatkan peluang dengan maksimal untuk mengatasi ancaman, dengan cara menjalin hubungan kerjasama yang baik dengan peemerintah daerah dan pemerintah pusat dan pihak-pihak terkait atau stakeholder keolahragaan, memaksimalkan tenaga keolahragaan yang memiliki kompetensi dengan latar belakang pendidikan sarjana olahraga supaya dapat memberikan kontribusi yang positif untuk pembinaan olahraga prestasi","PeriodicalId":410119,"journal":{"name":"Indonesian Journal of Sport Science and Coaching","volume":"59 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-04-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Indonesian Journal of Sport Science and Coaching","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22437/IJSSC.V1I1.6310","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mnganalisis potensi wilayah dan sumberdaya manusia sebagai pusat pelatihan atletik di Kabupaten Kerinci. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Kerinci yang dilaksanakan pada bulan Mei - Agustus 2018. Penelitian dilakukan pada wilayah Kecamatan Kayu Aro. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang berusia 7 sampai dengan 21 tahun. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan cluster random sampling yang akan dijadikan cluster. Berdasarkan matriks EFAS dan IFAS dapat diketahui bahwa faktor eksternal dan faktor internal berada dalam posisi kuadran II yaitu didapat bahwa faktor internal berjumlah 2,910 dan faktor eksternal berjumlah 2.881 (2,910, 2,881), seperti terlihat pada gambar 4.1 bahwa hal ini membuktikan Kecamatan Kayu Aro memiliki kekuatan namun terkendala oleh ancaman yang berada di daerah lain sehingga harus memanfaatkan peluang dengan maksimal untuk mengatasi ancaman, dengan cara menjalin hubungan kerjasama yang baik dengan peemerintah daerah dan pemerintah pusat dan pihak-pihak terkait atau stakeholder keolahragaan, memaksimalkan tenaga keolahragaan yang memiliki kompetensi dengan latar belakang pendidikan sarjana olahraga supaya dapat memberikan kontribusi yang positif untuk pembinaan olahraga prestasi
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
本研究旨在分析地区和人力资源潜力,作为Kerinci地区的体育培训中心。这项研究是在2018年5月- 8月在Kerinci郡进行的。正在研究阿罗元木区。这项研究的人口是所有年龄在7岁到21岁之间的人。抽样方法是用随机抽样集群进行的。根据矩阵EFAS和IFAS可以知道外部因素和内部因素就位象限II即获得2,910万内部因素和外部因素共有2.881(2,910 2,881),如图所示4。1这证明街道阿罗有力量,但受到威胁的木船,在其他地区,所以必须利用机会来应对威胁最大的,通过与地方政府、中央政府和相关团体或团体建立良好的合作关系,使具备体育教育背景能力的运动员充分利用体育成就教练的机会
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pengaruh Latihan Variasi Kelincahan Terhadap Kemampuan Dribbling Pada Pemain SSB Pengaruh Latihan Variasi Sprint dan Squat Jump Terhadap Hasil Lompat Jauh pada Siswa Ekstrakulikuler SMA Negeri 3 Kerinci Pengaruh Olahraga Pickleball Terhadap Peningkatan Minat Siswa Berolahraga Tingkat Motivasi Berprestasi Atlet Karate Kota Jambi dalam Menghadapi Porprov XXIII 2023 Pengaruh Permainan Tradisional terhadap Kecepatan Atlet Futsal Special Olympics Indonesia (SOIna) di SLB Sri Soedewi Jambi
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1