{"title":"ANALISIS PERMENDAGRI NO 71 TAHUN 2016 TENTANG PERHITUNGAN DAN PENETAPAN TARIF AIR MINUM PADA PT AIR MINUM GIRI MENANG (PERSERODA)","authors":"Nurul Khairina, Herlina Pusparini, Widia Astuti","doi":"10.29303/risma.v3i1.392","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) dalam Perhitungan tarif air minum dan penetapan tarif air minum yang dilakukan oleh PT Air Minum Giri Menang (Perseroda). Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualititatif, dengan teknik pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa PT Air Minum Giri Menang (Perseroda) telah menerapkan Peraturan Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 tentang perhitungan dan penetapan tarif air minum sejak peraturan tersebut berlaku. Perhitungan tarif yang dilakukan oleh PTAM Giri Menang (Perseroda) telah sesuai dengan Peraturan Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 tentang perhitungan dan penetapan tarif air minum dikarenakan harga jual lebih tinggi dibandingkan dengan harga pokok produksi yang berarti tarif yang berlaku telah menutup biaya produksi yang dikeluarkan oleh PTAM Giri Menang (Perseroda) Penetapan tarif air yang dilakukan oleh PTAM (Perseroda) setiap tahunnya masih berdasarkan pada Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 Tentang perhitungan dan Penetapan tarif air minum pasal 2 menyebutkan bahwa perhitungan dan penetapan tarif air minum didasarkan pada, keterjangkauan dan keadilan, mutu pelayanan, pemulihan biaya, efisiensi pemakaian air, perlindungan air baku, transparansi dan akuntabilitas.","PeriodicalId":285832,"journal":{"name":"Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/risma.v3i1.392","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) dalam Perhitungan tarif air minum dan penetapan tarif air minum yang dilakukan oleh PT Air Minum Giri Menang (Perseroda). Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualititatif, dengan teknik pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa PT Air Minum Giri Menang (Perseroda) telah menerapkan Peraturan Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 tentang perhitungan dan penetapan tarif air minum sejak peraturan tersebut berlaku. Perhitungan tarif yang dilakukan oleh PTAM Giri Menang (Perseroda) telah sesuai dengan Peraturan Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 tentang perhitungan dan penetapan tarif air minum dikarenakan harga jual lebih tinggi dibandingkan dengan harga pokok produksi yang berarti tarif yang berlaku telah menutup biaya produksi yang dikeluarkan oleh PTAM Giri Menang (Perseroda) Penetapan tarif air yang dilakukan oleh PTAM (Perseroda) setiap tahunnya masih berdasarkan pada Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) No 71 Tahun 2016 Tentang perhitungan dan Penetapan tarif air minum pasal 2 menyebutkan bahwa perhitungan dan penetapan tarif air minum didasarkan pada, keterjangkauan dan keadilan, mutu pelayanan, pemulihan biaya, efisiensi pemakaian air, perlindungan air baku, transparansi dan akuntabilitas.
本研究的目的是了解内政部长的规章制度(permendari)如何适用于水费计算和确定PT water water的水费为获胜者(Perseroda)。采用的研究方法是描述性研究,采用采用文件方法和访谈法收集数据的方法。这项研究的结果表明,PT water Giri (Perseroda)自该条例生效以来,已经实施了2016年71号的内政条例(permendaio)。PTAM女孩所做的票价计算国内赢(Perseroda)按照规定了71号(Permendagri) 2016年的计算和制定饮用水票价相比,由于销售价格更高的生产成本意味着适用的税率已经关闭了生产成本签发的PTAM女孩赢(Perseroda)票价分别为水所做的PTAM (Perseroda)每年仍然基于规则内政部长2016年第71届《国家宪章》(permenmenri)第2条的计算和关税规定,计算和关税的计算和关税是基于利基、可达和正义、服务质量、成本、效率、水资源保护、透明度和问责制。