Pendidikan Karakater Dalam Perspektif Al-Qur'an Dan Hadist

Ahmad Solihin, Hasan Abdul Wahid, Abdullah Fikri
{"title":"Pendidikan Karakater Dalam Perspektif Al-Qur'an Dan Hadist","authors":"Ahmad Solihin, Hasan Abdul Wahid, Abdullah Fikri","doi":"10.58344/jmi.v2i7.298","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendidikan karakter adalah upaya yang telah dirancang dan dilaksanakan secara sistematis untuk membantu peserta didik dalam memahami nilai-nilai perilaku manusia yang berhubungan dengan Allah, diri sendiri, sesama manusia, lingkungan, dan kebangsaan yang terwujud dalam pikiran, sikap, perasaan, perkataan dan perbuatan berdasarkan norma-norma agama, tata krama, hukum, sosial, budaya dan adat istiadat. Pendidikan karakter Qur’ani adalah usaha atau bimbingan yang dilakukan oleh orang tua, guru atau orang dewasa untuk membangkitkan sifat-sifat kebaikan yang bersumber dari Al-Qur’an dan Sunnah Rasulullah SAW dengan menyeimbangkan antara ilmu, iman, akhlaq dan amal dalam keperibadian anak yang diperuntukkan untuk kemaslahatan hidup manusia. Tulisan ini bertujuan untuk memahami rumusan konsep pendidikan karakter dalam prespektif Al-Quran dan Hadits. Hadist-hadist yang diangkat dalam tulisan ini mengandung karakter atau perilaku manusia terhadap Tuhan, diri sendiri, sesama manusia, dan lingkungannya. Beberapa konsep pendidikan karakter yang dapat diungkap dari Al-Quran dan Hadits tersebut adalah Pertama, landasan pendidikan karakter, Kedua, konsep pendidikan karakter dalam islam. Ketiga, Tahap-tahap pembentukan pendidikan karakter. Keempat, Peran Guru dan orang tua dalam pendidikan karakter.","PeriodicalId":133594,"journal":{"name":"Jurnal Multidisiplin Indonesia","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Multidisiplin Indonesia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58344/jmi.v2i7.298","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendidikan karakter adalah upaya yang telah dirancang dan dilaksanakan secara sistematis untuk membantu peserta didik dalam memahami nilai-nilai perilaku manusia yang berhubungan dengan Allah, diri sendiri, sesama manusia, lingkungan, dan kebangsaan yang terwujud dalam pikiran, sikap, perasaan, perkataan dan perbuatan berdasarkan norma-norma agama, tata krama, hukum, sosial, budaya dan adat istiadat. Pendidikan karakter Qur’ani adalah usaha atau bimbingan yang dilakukan oleh orang tua, guru atau orang dewasa untuk membangkitkan sifat-sifat kebaikan yang bersumber dari Al-Qur’an dan Sunnah Rasulullah SAW dengan menyeimbangkan antara ilmu, iman, akhlaq dan amal dalam keperibadian anak yang diperuntukkan untuk kemaslahatan hidup manusia. Tulisan ini bertujuan untuk memahami rumusan konsep pendidikan karakter dalam prespektif Al-Quran dan Hadits. Hadist-hadist yang diangkat dalam tulisan ini mengandung karakter atau perilaku manusia terhadap Tuhan, diri sendiri, sesama manusia, dan lingkungannya. Beberapa konsep pendidikan karakter yang dapat diungkap dari Al-Quran dan Hadits tersebut adalah Pertama, landasan pendidikan karakter, Kedua, konsep pendidikan karakter dalam islam. Ketiga, Tahap-tahap pembentukan pendidikan karakter. Keempat, Peran Guru dan orang tua dalam pendidikan karakter.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
古兰经和圣训的因果教育
品格教育是系统性的努力,设计和实施了帮助学习者在理解人类与神联系起来,自己的行为价值观,人类、环境和民族的思想、态度、感情中实现的,言语和行为上基于宗教、礼仪规范、法律、社会、文化和习俗。《古兰经》的品格教育是由父母、教师或成年人所作的努力或指导,以培养源自古兰经和伊斯兰教的神圣属性,同时平衡了为人类生活带来福祉的儿童的学习、信仰、道德和慈善。本文旨在理解《古兰经》和《圣训》前瞻性人物教育的概念。在这篇文章中提到的圣训包含了人类对上帝、自己、人类同胞和环境的性格或行为。《古兰经》和《圣训》中可以揭示的一些品格教育的概念是第一次,也是品格教育的基础,第二,伊斯兰教中品格教育的概念。第三,角色教育的形成阶段。第四,教师和家长在角色教育中的作用。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
A Review Geospatial Artificial Intelligence (GEO-AI): Implementation Of Machine Learning On Urban Planning A Review Geospatial Artificial Intelligence (GEO-AI): Implementation Of Machine Learning On Urban Planning Strategy For Procurement Of Imported Sesame Seed Raw Materials At PD Linggar Sari Incidence Of Gastritis With Erosive Gastritis At Adam Malik Hospital Description of Characteristics of Typhoid Fever Sufferers in Children Aged 5-14 Years at RSU Royal Prima Medan for the Period August 2022-February 2023
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1