{"title":"IDENTIFIKASI Escherichia coli PADA AIR MINUM ISI ULANG","authors":"Nunung Sulistyani","doi":"10.21831/jps.v2i27.52224","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Air memiliki peran penting bagi setiap makhluk hidup untuk memenuhi kebutuhan esensial. Asupan cairan dalam hal ini air minum menjadi sangat penting bagi tubuh manusia, maka perlu diperhatikan kualitas air minum sesuai standar yang telah ditetapkan. Saat ini, banyak penyelenggara air minum isi ulang mendapatkan ijin operasi untuk memproduksi air minum bagi masyarakat. Untuk menjaga kualitas air minum yang dikonsumsi masyarakat, dilakukan pengawasan secara berkala baik secara internal maupun eksternal. Uji mikrobiologis dalam penelitian ini dilakukan pada air minum isi ulang “KHAIRA” Yogyakarta yang memberikan pelayanan air minum isi ulang dengan kualitas terjamin yang telah mendapatkan sertifikat laik higienis dari Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta. Untuk itu perlu dilakukan pengawasan eksternal melalui penelitian ini, sehingga dapat dilakukan pengkajian kualitas air minum isi ulang Khaira melalui uji mikrobiologis. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan identifikasi Escherichia coli pada air minum isi ulang. Data diperoleh melalui pemeriksaan air isi ulang menggunakan metode Most Probable Number (MPN). Hasil uji MPN menunjukkan tidak terdeteksi Escherichia coli pada semua sampel air. Kualitas air minum isi ulang yang diproduksi “Khaira” Yogyakarta berdasarkan uji identifikasi Escherichia coli memenuhi persyaratan batas cemaran mikroba","PeriodicalId":370796,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Saintek","volume":"32 2","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Saintek","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/jps.v2i27.52224","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Air memiliki peran penting bagi setiap makhluk hidup untuk memenuhi kebutuhan esensial. Asupan cairan dalam hal ini air minum menjadi sangat penting bagi tubuh manusia, maka perlu diperhatikan kualitas air minum sesuai standar yang telah ditetapkan. Saat ini, banyak penyelenggara air minum isi ulang mendapatkan ijin operasi untuk memproduksi air minum bagi masyarakat. Untuk menjaga kualitas air minum yang dikonsumsi masyarakat, dilakukan pengawasan secara berkala baik secara internal maupun eksternal. Uji mikrobiologis dalam penelitian ini dilakukan pada air minum isi ulang “KHAIRA” Yogyakarta yang memberikan pelayanan air minum isi ulang dengan kualitas terjamin yang telah mendapatkan sertifikat laik higienis dari Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta. Untuk itu perlu dilakukan pengawasan eksternal melalui penelitian ini, sehingga dapat dilakukan pengkajian kualitas air minum isi ulang Khaira melalui uji mikrobiologis. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan identifikasi Escherichia coli pada air minum isi ulang. Data diperoleh melalui pemeriksaan air isi ulang menggunakan metode Most Probable Number (MPN). Hasil uji MPN menunjukkan tidak terdeteksi Escherichia coli pada semua sampel air. Kualitas air minum isi ulang yang diproduksi “Khaira” Yogyakarta berdasarkan uji identifikasi Escherichia coli memenuhi persyaratan batas cemaran mikroba