{"title":"MEREDUKSI STIGMATISASI MISIOLOGI HANYA UNTUK PEMIMPIN GEREJA SEBAGAI MOTIVASI ORANG PERCAYA UNTUK MENGINJIL","authors":"Yonatan Alex Arifianto","doi":"10.38052/GAMALIEL.V3I1.60","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak: Kekristenan tidak lupu dari mandat AManat Agung Tuhan Yesus dalam emlakukan pekerjaan misi bagi seluruh dunia. Namun banyak kekristenan baik gereja maupun orang percaya enggan melakukan penginjilan karena bukan tugas dan tanggung jawabnya. Sehingga gereja terus mengalami kendala dalam melakukan misi bagi orang yeng belum mengenal Yesus sebagai juruselamat. Dengan melalui studi literatur dan pendekatan kualaitatif deskriptif tujuan penulisan ini menjadi pemahaman orang percaya untuk dapat melakukan misi. Yang dapat disimpulkan bahwa, mereduksi stigmatisasi perlu di ajarkan kepada orang percaya dengan memperkenalkan yang pertama, Misiologi dalam Mandat Amanat Agung Tuhan Yesus yang harus dikerjakan walaupun menghadapi tantangan namun motivasi penginjilan bagi orang percaya harus dikerjkan sebab hal itu adalah bagian dari orang percaya secara personal maupun korporat menjadi kawan sekerja Tuhan. Namun dalam mengaktualisasi misiologi harus mendapat pimpinan Roh Kudus yang menyertai proses misiologi itu sebagai rencana Tuhan bagi keselamatan manusia. Abstarct: Christianity does not escape from the mandate of the Great Commission of the Lord Jesus in carrying out missionary work for the whole world. However, many Christians, both churches and believers, are reluctant to do evangelism because it is not their duty and responsibility. So that the church continues to experience obstacles in carrying out missions for people who do not know Jesus as Savior. Through literature study and a descriptive qualitative approach, the purpose of this writing is to understand believers to be able to carry out missions. It can be concluded that reducing stigmatization needs to be taught to believers by introducing the first, Missiology in the Great Commission Mandate of the Lord Jesus which must be done even though it faces challenges, but evangelism motivation for believers must be done because it is part of the believer personally and the corporation becomes God's fellow workers. However, in actualizing missiology, the guidance of the Holy Spirit must be accompanied by the missiological process as God's plan for human salvation.","PeriodicalId":336785,"journal":{"name":"Jurnal Gamaliel : Teologi Praktika","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-03-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Gamaliel : Teologi Praktika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.38052/GAMALIEL.V3I1.60","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3
Abstract
Abstrak: Kekristenan tidak lupu dari mandat AManat Agung Tuhan Yesus dalam emlakukan pekerjaan misi bagi seluruh dunia. Namun banyak kekristenan baik gereja maupun orang percaya enggan melakukan penginjilan karena bukan tugas dan tanggung jawabnya. Sehingga gereja terus mengalami kendala dalam melakukan misi bagi orang yeng belum mengenal Yesus sebagai juruselamat. Dengan melalui studi literatur dan pendekatan kualaitatif deskriptif tujuan penulisan ini menjadi pemahaman orang percaya untuk dapat melakukan misi. Yang dapat disimpulkan bahwa, mereduksi stigmatisasi perlu di ajarkan kepada orang percaya dengan memperkenalkan yang pertama, Misiologi dalam Mandat Amanat Agung Tuhan Yesus yang harus dikerjakan walaupun menghadapi tantangan namun motivasi penginjilan bagi orang percaya harus dikerjkan sebab hal itu adalah bagian dari orang percaya secara personal maupun korporat menjadi kawan sekerja Tuhan. Namun dalam mengaktualisasi misiologi harus mendapat pimpinan Roh Kudus yang menyertai proses misiologi itu sebagai rencana Tuhan bagi keselamatan manusia. Abstarct: Christianity does not escape from the mandate of the Great Commission of the Lord Jesus in carrying out missionary work for the whole world. However, many Christians, both churches and believers, are reluctant to do evangelism because it is not their duty and responsibility. So that the church continues to experience obstacles in carrying out missions for people who do not know Jesus as Savior. Through literature study and a descriptive qualitative approach, the purpose of this writing is to understand believers to be able to carry out missions. It can be concluded that reducing stigmatization needs to be taught to believers by introducing the first, Missiology in the Great Commission Mandate of the Lord Jesus which must be done even though it faces challenges, but evangelism motivation for believers must be done because it is part of the believer personally and the corporation becomes God's fellow workers. However, in actualizing missiology, the guidance of the Holy Spirit must be accompanied by the missiological process as God's plan for human salvation.