Pengaruh Pemanfaatan Koleksi Fiksi Terhadap Minat Baca Anak Didik Lapas (Andikpas) Di Perpusatakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak (Lpka) Klas 1 Palembang

Mutiara Aisya, Budhi Santoso
{"title":"Pengaruh Pemanfaatan Koleksi Fiksi Terhadap Minat Baca Anak Didik Lapas (Andikpas) Di Perpusatakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak (Lpka) Klas 1 Palembang","authors":"Mutiara Aisya, Budhi Santoso","doi":"10.19109/tadwin.v2i1.8388","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Skripsi ini membahas tentang, Pengaruh Pemanfaatan Koleksi Fiksi Terhadap Minat  Baca Anak Didik Lapas (ANDIKPAS) di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskritif kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi,kuesioner, dan dokumentasi. Sampel dalam penelitian sebanyak 145 responden dengan teknik Analisis Deskritif. Skripsi ini bertujuan untuk (1) untuk mengetahui Pemanfaatan koleksi fiksi di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang (2) untuk mengetahui minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang (3) untuk mengetahui pengaruh Pemanfaatan koleksi fiksi terhadap minat baca di perpustakaan lembaga Pembinaan khusus anak klas I Palembang. Hasil Penelitian menunjukan variabel Pemanfaatan Koleksi fiksi di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembang dengan nilai 3,94 diantara interval 3,43 – 4,23 di kategorikan Tinggi. Selanjutnya hasil penelitian menunjukan variabel Minat Baca di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembag dengan nilai 3,73 di antara interval 3,43- 4,23 dikategorikan Tinggi. Berdasarkan hasil penelitian bahwa pengaruh koleksi fiksi terhadap minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang memiliki nilai 0,776 dalam interval koefisien skor 0,60-0,799 disebut tinggi. Berdasarkan hasil penelitian ini, bahwa variabel pemanfaatan koleksi fiksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang. Untuk menjadikan perpustakaan lebih baik lagi disarankan perpustakaan dapat melakukan upaya menambah koleksi-koleksi fiksi terbaru setiap tahunnya agar minat baca anak didik lapas menjadi semakin meningkat.","PeriodicalId":135632,"journal":{"name":"TADWIN : Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi","volume":"3 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"TADWIN : Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19109/tadwin.v2i1.8388","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Skripsi ini membahas tentang, Pengaruh Pemanfaatan Koleksi Fiksi Terhadap Minat  Baca Anak Didik Lapas (ANDIKPAS) di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskritif kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi,kuesioner, dan dokumentasi. Sampel dalam penelitian sebanyak 145 responden dengan teknik Analisis Deskritif. Skripsi ini bertujuan untuk (1) untuk mengetahui Pemanfaatan koleksi fiksi di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang (2) untuk mengetahui minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang (3) untuk mengetahui pengaruh Pemanfaatan koleksi fiksi terhadap minat baca di perpustakaan lembaga Pembinaan khusus anak klas I Palembang. Hasil Penelitian menunjukan variabel Pemanfaatan Koleksi fiksi di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembang dengan nilai 3,94 diantara interval 3,43 – 4,23 di kategorikan Tinggi. Selanjutnya hasil penelitian menunjukan variabel Minat Baca di Perpustakaan Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas I Palembag dengan nilai 3,73 di antara interval 3,43- 4,23 dikategorikan Tinggi. Berdasarkan hasil penelitian bahwa pengaruh koleksi fiksi terhadap minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang memiliki nilai 0,776 dalam interval koefisien skor 0,60-0,799 disebut tinggi. Berdasarkan hasil penelitian ini, bahwa variabel pemanfaatan koleksi fiksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat baca di perpustakaan lembaga pembinaan khusus anak klas I Palembang. Untuk menjadikan perpustakaan lebih baik lagi disarankan perpustakaan dapat melakukan upaya menambah koleksi-koleksi fiksi terbaru setiap tahunnya agar minat baca anak didik lapas menjadi semakin meningkat.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
小说对儿童监护机构Lpka (Lpka)学生阅读兴趣的影响
这篇文章讨论了小说收藏对儿童克莱伦邦特殊教育机构图书馆学生学生阅读兴趣的影响。这是一种桌面上的定量研究。数据收集是通过观察、问卷调查和记录进行的。145名受访者的研究样本与桌面上分析技术。这篇文章旨在:(1)要知道利用虚构的儿童特别辅导机构图书馆收藏我Palembang课(2)为了知道我在图书馆阅读阶层儿童特别辅导机构Palembang(3)收藏利用小说来了解影响在图书馆阅读我Palembang阶层儿童特别辅导机构。研究结果显示,在专门为儿童服务的儿童图书馆中,以3.94在3.43—4.23之间的高度分类。进一步的研究表明,在3.43 - 4.23间隔内,儿童辅导中心图书馆以3.73分为基准。根据一项研究,小说收藏在儿童图书馆对阅读兴趣的影响。根据这项研究的结果,小说收藏的可变用途对儿童克拉斯·帕伦邦(klas I Palembang)特殊教育机构图书馆(library of the school of school of the clas I Palembang)的阅读产生了积极而显著的影响。为了使图书馆变得更好,建议图书馆每年可以增加最新的小说收藏,以提高监狱学生的阅读兴趣。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Peran Perpustakaan dalam Pengembangan Budaya Rejang di Perpustakaan SMAN 1 Rejang Lebong Pengaruh Fasilitas Perpustakaan terhadap Minat Baca Siswa di Perpustakaan MAN Curup Rejang Lebong Koleksi Surat Kabar Langka Perpustakaan Nasional RI sebagai sumber informasi sejarah Indonesia pada masa revolusi (1949-1950): Studi Kasus Surat Kabar Berita Indonesia, Al-Djihad dan Ra’jat Desain Tata Ruang Perpustakaan Daerah Kota Padang Panjang Berbasis Teknologi di Era 5.0 Analisis Acceptance E-Library UIN Prof. KH. Saifuddin Zuhri (SAIZU) Purwokerto Berdasarkan Persepsi Pustakawan dengan Model TAM (Technology Acceptance Model)
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1