Nandar Cundara Abdurahman, Albertus Laurensius Setyabudhi
{"title":"Analisis Pengendalian Kualitas Menggunakan Metode Seven Tools Upaya Mengurangi Reject Produk Grommet","authors":"Nandar Cundara Abdurahman, Albertus Laurensius Setyabudhi","doi":"10.36352/jt-ibsi.v3i2.137","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"PT. Giken Precision Indonesia merupakan perusahaan asing atau jepang yang bergerak dibidang industri yang memproduksi komponen listrik dan elektronik.Persentase produk reject pada bulan Mei 2017 – Oktober 2017 mencapai 5,53 %. Jumlah produk reject yang dihasilkan selama proses produksi grommet telah melebihi batas toleransi yang ditetapkan oleh perusahaan , yaitu sebesar 5%. Jenis reject di PT. Giken Precision Indonesia sebanyak 4 jenis, tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa pengendalian kualitas produk grommet di PT. Giken Precision Indonesia dan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab reject dalam proses produksi grommet, untuk mengatasi masalah tersebut Seven tools digunakan dalam penelitian ini. Hasil analisa dengan menggunakan metode Seven tools , di lihat pada diagram pareto, bahwa terdapat dua masalah utama yaitu reject Soft (40,18% ) , Short Moulding (31,05%), Discolour (19,40%) dan Flashes (9,38%) dan dari diagram sebab akibat hal tersebut disebabkan oleh faktor manusia, mesin, material, dan metode. hasil menunjukkan PT. Giken Precision Indonesia perlu mengambil sebuah tindakan pencegahan serta perbaikan guna untuk menekan tingkat reject produk grommet.","PeriodicalId":375423,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI)","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Ibnu Sina (JT-IBSI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36352/jt-ibsi.v3i2.137","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
PT. Giken Precision Indonesia merupakan perusahaan asing atau jepang yang bergerak dibidang industri yang memproduksi komponen listrik dan elektronik.Persentase produk reject pada bulan Mei 2017 – Oktober 2017 mencapai 5,53 %. Jumlah produk reject yang dihasilkan selama proses produksi grommet telah melebihi batas toleransi yang ditetapkan oleh perusahaan , yaitu sebesar 5%. Jenis reject di PT. Giken Precision Indonesia sebanyak 4 jenis, tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa pengendalian kualitas produk grommet di PT. Giken Precision Indonesia dan untuk mengetahui faktor-faktor penyebab reject dalam proses produksi grommet, untuk mengatasi masalah tersebut Seven tools digunakan dalam penelitian ini. Hasil analisa dengan menggunakan metode Seven tools , di lihat pada diagram pareto, bahwa terdapat dua masalah utama yaitu reject Soft (40,18% ) , Short Moulding (31,05%), Discolour (19,40%) dan Flashes (9,38%) dan dari diagram sebab akibat hal tersebut disebabkan oleh faktor manusia, mesin, material, dan metode. hasil menunjukkan PT. Giken Precision Indonesia perlu mengambil sebuah tindakan pencegahan serta perbaikan guna untuk menekan tingkat reject produk grommet.