{"title":"Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Menggunakan Kartu Halo Di Kota Poso","authors":"Nurapiah, Rukhayati, Akhmad","doi":"10.56338/jsm.v10i3.4197","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan (bukti fisik, empati, kehandalan, daya tanggap, dan kepastian) terhadap kepuasan pelanggan menggunakan kartu halo di kota Poso, penentuan besarnya sampel dilakukan dengan menggunakan formulasi rumus Slovin yang dikemukakan oleh Taro Yamane, diperoleh sebanyak 84 responden, dengan menggunakan alat analisis regresi linear berganda, diperoleh hasil bahwa bukti fisik, empati, kehandalan, daya tanggap, dan kepastian secara serempak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan menggunakan kartu halo di Kota Poso","PeriodicalId":140790,"journal":{"name":"Jurnal Sinar Manajemen","volume":"25 5","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sinar Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56338/jsm.v10i3.4197","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan (bukti fisik, empati, kehandalan, daya tanggap, dan kepastian) terhadap kepuasan pelanggan menggunakan kartu halo di kota Poso, penentuan besarnya sampel dilakukan dengan menggunakan formulasi rumus Slovin yang dikemukakan oleh Taro Yamane, diperoleh sebanyak 84 responden, dengan menggunakan alat analisis regresi linear berganda, diperoleh hasil bahwa bukti fisik, empati, kehandalan, daya tanggap, dan kepastian secara serempak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan menggunakan kartu halo di Kota Poso