The Prospek Pengembangan Wisata Religi New Kemukus dalam Perspektif Pelaku Pariwisata

Laras Kirana Ismihati, Bakti Setiawan
{"title":"The Prospek Pengembangan Wisata Religi New Kemukus dalam Perspektif Pelaku Pariwisata","authors":"Laras Kirana Ismihati, Bakti Setiawan","doi":"10.56338/jsm.v11i2.3185","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Wisata ziarah di Gunung Kemukus Kabupaten Sragen, dikenal dengan ritual Ngalap Berkah yang tujuannya untuk mendapatkan pesugihan. Ritual ini yang akhirnya menimbulkan stigma negatif karena mengarah pada praktek prostitusi. Pemerintah Kabupaten Sragen berupaya menghapus stigma negatif ini dengan merencanakan pengembangan wisata Gunung Kemukus menjadi New Kemukus yang berkonsep wisata religi dan wisata keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan prospek keberhasilan pengembangan wisata religi dan wisata keluarga New Kemukus dalam perspektif pelaku pariwisata. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif. Analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif dan uji triangulasi. Berdasarkan perspektif pelaku pariwisata yaitu pengelola, pengunjung, tokoh pemuda, dan juru kunci Gunung Kemukus, pengembangan wisata New Kemukus dinilai memiliki prospek yang bagus. Dengan adanya wisata religi dan wisata keluarga mampu mengubah stigma negatif menjadi positif. Wisata yang dulunya diminati karena ritual pesugihan beralih menyasar kelompok keluarga menjadikan New Kemukus semakin ramai. Sehingga dengan sendirinya lambat laun praktek prostitusi bisa tersingkir.","PeriodicalId":140790,"journal":{"name":"Jurnal Sinar Manajemen","volume":"26 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sinar Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56338/jsm.v11i2.3185","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Wisata ziarah di Gunung Kemukus Kabupaten Sragen, dikenal dengan ritual Ngalap Berkah yang tujuannya untuk mendapatkan pesugihan. Ritual ini yang akhirnya menimbulkan stigma negatif karena mengarah pada praktek prostitusi. Pemerintah Kabupaten Sragen berupaya menghapus stigma negatif ini dengan merencanakan pengembangan wisata Gunung Kemukus menjadi New Kemukus yang berkonsep wisata religi dan wisata keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan prospek keberhasilan pengembangan wisata religi dan wisata keluarga New Kemukus dalam perspektif pelaku pariwisata. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif. Analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif dan uji triangulasi. Berdasarkan perspektif pelaku pariwisata yaitu pengelola, pengunjung, tokoh pemuda, dan juru kunci Gunung Kemukus, pengembangan wisata New Kemukus dinilai memiliki prospek yang bagus. Dengan adanya wisata religi dan wisata keluarga mampu mengubah stigma negatif menjadi positif. Wisata yang dulunya diminati karena ritual pesugihan beralih menyasar kelompok keluarga menjadikan New Kemukus semakin ramai. Sehingga dengan sendirinya lambat laun praktek prostitusi bisa tersingkir.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
旅游行为者视角下的新克穆库斯宗教旅游发展前景
斯拉根省凯穆库斯山的朝圣旅游以 Ngalap Berkah 仪式而闻名,其目的是获得 pesugihan。这种仪式最终会导致卖淫行为,从而造成负面影响。为了消除这种负面印象,斯拉根区政府正计划以宗教旅游和家庭旅游为概念,将凯穆库斯山旅游发展为新凯穆库斯旅游。本研究旨在从旅游业参与者的角度描述在新克穆库斯成功发展宗教旅游和家庭旅游的前景。本研究采用的方法是定性方法。数据分析采用了定性描述分析技术和三角测量法。 从旅游参与者(即凯穆库斯山的管理者、游客、青年领袖和看护人)的角度来看,新凯穆库斯山旅游业的发展前景良好。由于宗教旅游和家庭旅游的存在,它能够将负面的污名转变为正面的污名。曾经因 pesugihan 仪式而受到追捧的旅游业,如今已转向以家庭群体为目标,这使得新凯穆克斯变得更加热闹。这样,卖淫现象就会逐渐消失。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Kepuasan Pengguna Sistem Sebagai Variabel Intervening (Survei Pada Pengguna SIMDA di OPD Kota Palu) Implementasi Supply Chain Integration (PT. Hadji Kalla Kendari) Niat Pembelian Konsumen terhadap Air Mineral yang dikemas dalam Botol Ramah Lingkungan Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Guru pada Smp Negeri 2 Palu Perkembangan Objek Wisata Permandian Kabura-Burana di Desa Lawela Selatan Kecamatan Batauga Kabupaten Buton Selatan
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1