Pengaruh Supervisi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Perawat Rawat Inap di Rumah Sakit Umum “X”

Judicious Pub Date : 2024-02-06 DOI:10.37010/jdc.v4i2.1478
I. G. Suasnawa, Ani Nurhaeni, Zainal Firdaus Wardhana
{"title":"Pengaruh Supervisi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Perawat Rawat Inap di Rumah Sakit Umum “X”","authors":"I. G. Suasnawa, Ani Nurhaeni, Zainal Firdaus Wardhana","doi":"10.37010/jdc.v4i2.1478","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kinerja karyawan sangat penting bagi organisasi khususnnya rumah sakit, tanpa kinerja yang baik maka organisasi tidak akan bisa mencapai tujuannya. Program supervisi dan disiplin kerja yang ditanamkan organisasi kepada karyawan akan sangat mempengaruhi kesungguhan karyawan dalam bekerja, karena itu pemimpin organisasi atau rumah sakit harus melaksanakan supervisi yang dapat mendorong karyawan untuk meningkatkan motivasi kerja dan disiplin karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh supervisi dan disiplin kerja terhadap kinerja perawat rawat inap di Rumah Sakit Umum “X”. Sampel yang diambil dalam penelitian ini berjumlah 61 orang perawat. Instrument penelitian ini menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang dipergunakan untuk memecahkan masalah dalam penelitian ini adalah teknik regresi linier berganda. Hasil penelitian dalam penelitian ini adalah supervisi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perawat, dengan t hitung supervisi sebesar 4,796 dan disiplin kerja sebesar 6,544 serta nilai determinasi sebesar 0,683 atau 68,3% dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Saran kepada pihak Rumah Sakit agar mengawasi perawat pelaksana, memberi pengarahan secara regular konsisten, menerapkan sanksi kepada perawat pelaksana dan diharapkan melaksanakan tugas sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan dengan menerapkan skala prioritas.","PeriodicalId":497691,"journal":{"name":"Judicious","volume":"466 2","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Judicious","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37010/jdc.v4i2.1478","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kinerja karyawan sangat penting bagi organisasi khususnnya rumah sakit, tanpa kinerja yang baik maka organisasi tidak akan bisa mencapai tujuannya. Program supervisi dan disiplin kerja yang ditanamkan organisasi kepada karyawan akan sangat mempengaruhi kesungguhan karyawan dalam bekerja, karena itu pemimpin organisasi atau rumah sakit harus melaksanakan supervisi yang dapat mendorong karyawan untuk meningkatkan motivasi kerja dan disiplin karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh supervisi dan disiplin kerja terhadap kinerja perawat rawat inap di Rumah Sakit Umum “X”. Sampel yang diambil dalam penelitian ini berjumlah 61 orang perawat. Instrument penelitian ini menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang dipergunakan untuk memecahkan masalah dalam penelitian ini adalah teknik regresi linier berganda. Hasil penelitian dalam penelitian ini adalah supervisi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perawat, dengan t hitung supervisi sebesar 4,796 dan disiplin kerja sebesar 6,544 serta nilai determinasi sebesar 0,683 atau 68,3% dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Saran kepada pihak Rumah Sakit agar mengawasi perawat pelaksana, memberi pengarahan secara regular konsisten, menerapkan sanksi kepada perawat pelaksana dan diharapkan melaksanakan tugas sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan dengan menerapkan skala prioritas.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
监督和工作纪律对 "X "综合医院住院护士绩效的影响
员工绩效对组织尤其是医院非常重要,没有良好的绩效,组织就无法实现其目标。组织向员工灌输的监督和工作纪律计划将在很大程度上影响员工工作的严肃性,因此组织或医院的领导者必须实施能够鼓励员工的监督,以提高工作积极性和员工纪律性。本研究旨在确定监督和工作纪律如何影响 "X "综合医院住院护士的工作表现。本研究的样本为 61 名护士。研究工具为调查问卷。本研究解决问题所使用的数据分析技术是多元线性回归技术。本研究的研究结果是监督和工作纪律对护士绩效有积极和显著的影响,t 值监督为 4.796,工作纪律为 6.544,判定值为 0.683 或 68.3%,显著性值为 0.000。建议医院对执行护士进行监督,定期进行统一通报,对执行护士进行处罚,并采用优先级表按照规定时间执行任务。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Analisis Kinerja Keuangan Bank Syariah di Masa Pandemi Covid-19 dengan Pendekatan Indeks Maqashid Syariah Peran Sistem Informasi Manajemen Pemasaran di Bank Central Asia TBK Tinjauan Terhadap Implementasi Sistem Informasi Manajemen dalam Pengelolaan Sumber Daya Manusia di Organisasi Modern Analisis Kelayakan Implementasi Sistem Informasi Manajemen berbasis Cloud Computing pada Industri Pedagangan Online Sistem Informasi Masyarakat dan Organisasi
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1