Pengaruh Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Pada PT Candratex Sejati Kabupaten Bandung

Waffa Karimah Azzahra, Fanji Wijaya, Dadan Abdul Aziz Mubarok
{"title":"Pengaruh Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Pada PT Candratex Sejati Kabupaten Bandung","authors":"Waffa Karimah Azzahra, Fanji Wijaya, Dadan Abdul Aziz Mubarok","doi":"10.47709/jebma.v4i1.3621","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Disiplin kerja ialah perilaku serta sikap yang memperlihatkan tanggung jawab terhadap tugas pekerjaan sesuai dengan peraturan dan standar perusahaan. Lingkungan kerja berperan dalam meningkatkan kesejahteraan karyawan. Kompensasi merupakan bagian yang   memberikan manfaat seperti gaji dan bonus dengan memberikan manfaat yang dapat digunakan untuk merencanakan strategi yang mendukung pertumbuhan perusahaan dan kepuasan karyawan. Penelitian ini bermaksud guna melakukan analisis determinansi disiplin kerja, lingkungan kerja, serta kompensasi atas kepuasan kerja dari karyawan di PT. Candratex Sejati Kabupaten Bandung. Dalam penelitian ini, 30 karyawan dipilih sebagai sampel memakai Probability sampling memakai metode simple random sampling. Data dikumpulkan lewat wawancara, kuesioner, serta dokumentasi. Metode yang dipakai pada penelititian ini ialah metode penelitian kuantitatif digunakan dengan bantuan program statistik SPSS version 29 for windows (Statistical Package For Social Sciences) dengan melakukan analisis deskriptif, verifikatif, pengujian asumsi klasik, serta uji hipotesis menggunakan pengujian f (simultan) serta uji t (parsial). Temuan penelitian memperlihatkan bahwasanya disiplin kerja memiliki signifikansi determinansi positif kepada kepuasan kerja, sedangkan lingkungan kerja serta kompensasi mempunyai signifikasi determinansi negatif atas kepuasan kerja.","PeriodicalId":509722,"journal":{"name":"Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47709/jebma.v4i1.3621","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Disiplin kerja ialah perilaku serta sikap yang memperlihatkan tanggung jawab terhadap tugas pekerjaan sesuai dengan peraturan dan standar perusahaan. Lingkungan kerja berperan dalam meningkatkan kesejahteraan karyawan. Kompensasi merupakan bagian yang   memberikan manfaat seperti gaji dan bonus dengan memberikan manfaat yang dapat digunakan untuk merencanakan strategi yang mendukung pertumbuhan perusahaan dan kepuasan karyawan. Penelitian ini bermaksud guna melakukan analisis determinansi disiplin kerja, lingkungan kerja, serta kompensasi atas kepuasan kerja dari karyawan di PT. Candratex Sejati Kabupaten Bandung. Dalam penelitian ini, 30 karyawan dipilih sebagai sampel memakai Probability sampling memakai metode simple random sampling. Data dikumpulkan lewat wawancara, kuesioner, serta dokumentasi. Metode yang dipakai pada penelititian ini ialah metode penelitian kuantitatif digunakan dengan bantuan program statistik SPSS version 29 for windows (Statistical Package For Social Sciences) dengan melakukan analisis deskriptif, verifikatif, pengujian asumsi klasik, serta uji hipotesis menggunakan pengujian f (simultan) serta uji t (parsial). Temuan penelitian memperlihatkan bahwasanya disiplin kerja memiliki signifikansi determinansi positif kepada kepuasan kerja, sedangkan lingkungan kerja serta kompensasi mempunyai signifikasi determinansi negatif atas kepuasan kerja.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
工作纪律、工作环境和薪酬对 PT Candratex Sejati Bandung Regency 工作满意度的影响
工作纪律是一种行为和态度,体现了按照公司规定和标准履行工作职责的责任心。工作环境在改善员工福利方面发挥作用。薪酬是提供工资和奖金等福利的部分,提供的福利可用于规划支持公司发展和员工满意度的战略。本研究旨在分析工作纪律、工作环境和薪酬对 PT Candratex Sejati Bandung Regency 公司员工工作满意度的决定因素。本研究采用简单随机抽样法,通过概率抽样选取了 30 名员工作为样本。数据通过访谈、问卷调查和文献收集。本研究采用的方法是定量研究法,借助 SPSS 29 版(社会科学统计软件包)进行描述性分析、验证、经典假设检验以及使用 f 检验(同时检验)和 t 检验(部分检验)进行假设检验。研究结果表明,工作纪律对工作满意度有积极影响,而工作环境和报酬对工作满意度有消极影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Koperasi Serba Usaha Karya Satria Kabupaten Jember Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan UD Fresh Frozen Food Kabupaten Jember Pengaruh Kemampuan Kerja, Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan yang Berampak pada Kepuasan Kerja Analisis Kinerja Keuangan Daerah Kabupaten Sleman Periode 2018-2022 Pengaruh Intensitas Modal, Ceo Retirement, Dan Growth Opportunity Terhadap Prudence Akuntansi
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1