Luluk Ilma Kusumadewi, D. Padmaningrum, Bekti Wahyu Utami
{"title":"Jaringan Komunikasi \"Inovasi Beras Sehat\"","authors":"Luluk Ilma Kusumadewi, D. Padmaningrum, Bekti Wahyu Utami","doi":"10.20422/jpk.v23i1.619","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran adanya peranan, klik, dan struktur jaringan komunikasi “Inovasi Beras Sehat” di Desa Sudimoro dan Desa Daleman, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan analisis deskriptif, pemilihan lokasi dilakukan secara purposif, teknik penarikan sampel menggunakan intact sampling system (sensus), dan analisis data dilakukan dengan analisis sosiometri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Total peranan di Desa Sudimoro dan Desa Daleman terdiri dari: opinion leader, bridge, neglectee, dan cosmopolite ; (2) Klik yang terdapat di Desa Sudimoro sebanyak 17 klik dan di Desa Daleman sebanyak 21 klik. Klik merupakan kelompok kecil yang terbentuk dalam jaringan komunikasi; (3) Pola jaringan komunikasi di Desa Sudimoro dan Desa Daleman adalah pola semua saluran dan pola roda. Nilai kepadatan ( density ) di Desa Sudimoro sebesar 0,121 dan di Desa Daleman sebesar 0,127. Diameter jaringan komunikasi yang terbentuk di Desa Sudimoro dan Desa Daleman memiliki nilai yang sama yaitu 5. Nilai derajat keterhubungan ( connectedness ) di Desa Sudimoro sebesar 41,8% dan di Desa Daleman sebesar 88,9%.","PeriodicalId":30988,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Komunikasi","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-07-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Komunikasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20422/jpk.v23i1.619","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran adanya peranan, klik, dan struktur jaringan komunikasi “Inovasi Beras Sehat” di Desa Sudimoro dan Desa Daleman, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan analisis deskriptif, pemilihan lokasi dilakukan secara purposif, teknik penarikan sampel menggunakan intact sampling system (sensus), dan analisis data dilakukan dengan analisis sosiometri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Total peranan di Desa Sudimoro dan Desa Daleman terdiri dari: opinion leader, bridge, neglectee, dan cosmopolite ; (2) Klik yang terdapat di Desa Sudimoro sebanyak 17 klik dan di Desa Daleman sebanyak 21 klik. Klik merupakan kelompok kecil yang terbentuk dalam jaringan komunikasi; (3) Pola jaringan komunikasi di Desa Sudimoro dan Desa Daleman adalah pola semua saluran dan pola roda. Nilai kepadatan ( density ) di Desa Sudimoro sebesar 0,121 dan di Desa Daleman sebesar 0,127. Diameter jaringan komunikasi yang terbentuk di Desa Sudimoro dan Desa Daleman memiliki nilai yang sama yaitu 5. Nilai derajat keterhubungan ( connectedness ) di Desa Sudimoro sebesar 41,8% dan di Desa Daleman sebesar 88,9%.