{"title":"Cyberstalking on Twitter @triomacan2000 at Election 2014","authors":"Christiany Juditha","doi":"10.20422/JPK.V18I1.17","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penggunaan twitter ini tidak hanya membuka ruang akan kebebasan berekspresi dan berpendapat. Namun juga melahirkan fenomena baru yaitu cyberstalking ( bullying ). A ksi bullying ( kekerasan / mengintimidasi ) kini juga terjadi di dunia maya. Orang bebas melakukan kekerasan dan mengintimidasi pihak lain tanpa rasa bersalah baik menggunakan akun pribadi, institusi maupun anonim. Apalagi pada saat pemilihan umum. Aksi ini makin marak dan tidak terkendali. Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran tentang fenomena cyberstalking di twitter pada Pemilu 2014 yang dilakukan akun @TrioMacan2000. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis isi kualitatif dengan unit analisis adalah seluruh isi pesan ( tweet ) pada akun @TrioMacan2000 selama masa kampanye terbuka P emilu L egislatif 16 Maret – 5 April 2014. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa sebagian besar tweet juga gambar yang di posting di akun @TrioMacan2000 sepanjang masa kampanye pileg, masuk dalam seluruh kategori cyberstalking yang diteliti , yaitu keinginan untuk menyakiti; ketidakseimbangan kekuatan posting an ; pengulangan atau repetisi; serta kesenangan yang dirasa oleh pelaku.","PeriodicalId":30988,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Komunikasi","volume":"18 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2015-07-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Komunikasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20422/JPK.V18I1.17","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Penggunaan twitter ini tidak hanya membuka ruang akan kebebasan berekspresi dan berpendapat. Namun juga melahirkan fenomena baru yaitu cyberstalking ( bullying ). A ksi bullying ( kekerasan / mengintimidasi ) kini juga terjadi di dunia maya. Orang bebas melakukan kekerasan dan mengintimidasi pihak lain tanpa rasa bersalah baik menggunakan akun pribadi, institusi maupun anonim. Apalagi pada saat pemilihan umum. Aksi ini makin marak dan tidak terkendali. Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran tentang fenomena cyberstalking di twitter pada Pemilu 2014 yang dilakukan akun @TrioMacan2000. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis isi kualitatif dengan unit analisis adalah seluruh isi pesan ( tweet ) pada akun @TrioMacan2000 selama masa kampanye terbuka P emilu L egislatif 16 Maret – 5 April 2014. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa sebagian besar tweet juga gambar yang di posting di akun @TrioMacan2000 sepanjang masa kampanye pileg, masuk dalam seluruh kategori cyberstalking yang diteliti , yaitu keinginan untuk menyakiti; ketidakseimbangan kekuatan posting an ; pengulangan atau repetisi; serta kesenangan yang dirasa oleh pelaku.