Political Behavior of Women's Voter of Mojokerto City on Legislative Election 2014

Irtanto Irtanto
{"title":"Political Behavior of Women's Voter of Mojokerto City on Legislative Election 2014","authors":"Irtanto Irtanto","doi":"10.20422/JPK.V18I2.41","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kehadiran demokratisasi dan peran media massa berdampak terhadap perilaku pemilih perempuan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskritif kuantitatif dengan tujuan mengidentifikasi peran lembaga sosialisasi dan media informasi pada Pemilu Legislatif 2014, dan mengetahui preferensi pemilih perempuan dalam menentukan pilihan politiknya serta mengetahui terpaan media massa dan daya tarik iklan politik parpol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lembaga sosialisasi dan media informasi pada Pemilu Legislatif 2014 berperan dalam memberikan sosialisasi dan pengenalan kandidat kepada pemilih. Preferensi pemilih perempuan dalam menentukan pilihan politiknya dari sisi sosiologis lebih banyak memertimbangkan latar belakang agama, organisasi profesi, asal daerah, informasi dari keluarga, dan intelektualitas kandidat. Dari sisi psikologis, kebanyakan perempuan cenderung memertimbangkan kedekatan emosional, kesamaan parpol, integritas, dan minat yang sama. Preferensi politik dari pertimbangan rasional cenderung kepada persoalan pengalaman dan keberhasilan kandidat dalam memimpin organisasi baik itu lokal maupun nasional, intelektualitas dan kualitas kandidat, isu-isu kampanye, visi dan misi, program kerja, kredibilitas, memunyai komitmen, kepribadian, gaya hidup sederhana, performa kinerja yang baik, kapabilitas yang bagus, kinerja/citra partai bersih, dan kedekatan dengan rakyat kecil.","PeriodicalId":30988,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Komunikasi","volume":"18 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2015-12-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Komunikasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20422/JPK.V18I2.41","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kehadiran demokratisasi dan peran media massa berdampak terhadap perilaku pemilih perempuan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskritif kuantitatif dengan tujuan mengidentifikasi peran lembaga sosialisasi dan media informasi pada Pemilu Legislatif 2014, dan mengetahui preferensi pemilih perempuan dalam menentukan pilihan politiknya serta mengetahui terpaan media massa dan daya tarik iklan politik parpol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lembaga sosialisasi dan media informasi pada Pemilu Legislatif 2014 berperan dalam memberikan sosialisasi dan pengenalan kandidat kepada pemilih. Preferensi pemilih perempuan dalam menentukan pilihan politiknya dari sisi sosiologis lebih banyak memertimbangkan latar belakang agama, organisasi profesi, asal daerah, informasi dari keluarga, dan intelektualitas kandidat. Dari sisi psikologis, kebanyakan perempuan cenderung memertimbangkan kedekatan emosional, kesamaan parpol, integritas, dan minat yang sama. Preferensi politik dari pertimbangan rasional cenderung kepada persoalan pengalaman dan keberhasilan kandidat dalam memimpin organisasi baik itu lokal maupun nasional, intelektualitas dan kualitas kandidat, isu-isu kampanye, visi dan misi, program kerja, kredibilitas, memunyai komitmen, kepribadian, gaya hidup sederhana, performa kinerja yang baik, kapabilitas yang bagus, kinerja/citra partai bersih, dan kedekatan dengan rakyat kecil.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
Mojokerto市女性选民在2014年立法选举中的政治行为
民主化的存在和大众媒体的作用影响了女性选民的行为。这项研究采用《量化桌面》方法,目的是在2014年的立法选举中确定社会化机构和信息媒体的作用,了解女性在政治选择中的偏好,了解大众媒体和parpol政治广告的吸引力。研究结果表明,2014年的立法选举中,社会化和信息媒体机构在向选民介绍候选人方面发挥了作用。从社会学的角度来看,女性选民在政治选择上的优先考虑更多的是宗教背景、专业组织、地区、家庭信息和候选人的智力。从心理上讲,大多数女性倾向于专注于情感上的亲密、parpol的相似性、诚信和相同的兴趣。理性倾向于考虑问题的政治偏好和候选人在组织领导方面的成功经验,无论是本地和全国智慧和竞选候选人,质量问题,愿景和使命,行动纲领》承诺的可信度,这简单的、个性的生活方式,良好的性能表现,能力不错,性能-政党形象的干净,与小人物。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
24 weeks
期刊最新文献
The Quality of Public Information on Twitter: Yogyakarta And DKI Jakarta Regional Government Comparison Netiquette Analysis of Youtube Content in The Covid-19 Pandemic Representation of Micro Nationalism in Social Media: A Problem for Indonesia as “Imagined Community” Video Conferencing Conducted by Public Relations During The Covid-19 Pandemic through The Lens Of Journalists Digital Movement of Opinion #IndonesiaTerserah on Social Media Twitter in The Covid-19 Pandemic
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1