SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK PADA PT. INDRA JAYA SWASTIKA CABANG SEMARANG DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

Rangga Pratama Yudha, Syafrianto Syafrianto
{"title":"SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK PADA PT. INDRA JAYA SWASTIKA CABANG SEMARANG DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING","authors":"Rangga Pratama Yudha, Syafrianto Syafrianto","doi":"10.30736/jt.v14i2.884","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Banyaknya perubahaan yang terjadi selama beberapa tahun belakangan ini dapat mempengaruhi keberlangsungan bisnis suatu perusahaan. Kemampuan untuk menempuh tantangan tersebut dipengaruhi oleh kemampuan perusahaan dalam mengelola sumber daya yang ada, terutama Sumber Daya Manusia (SDM) yaitu karyawan. Peran karyawan sangat besar karena produktivitasnya mampu memberikan pengaruh terhadap kualitas perusahaan. Maka, perlu adanya pengimplementasian motivasi kerja karyawan di PT. Indra Jaya Swastika cabang Semarang dengan melakukan pemilihan karyawan terbaik untuk melihat performa kerja karyawan. Hal ini bertujuan untuk menunjukkan perhatian dan penghargaan karyawan terhadap performa kerja karyawan. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah sistem yang tepat dalam hal ini karena merupakan bagian dari sistem informasi berbasis komputer yang dapat mendukung serta memudahkan pengambilan keputusan. Model SPK yang digunakan dalam penelitian ini adalah Fuzzy Multiple Atribute Decision Making (FMADM), salah satu metode yang dipilih adalah Metode Simple Additive Weighting (SAW). Dengan kriteria yang telah ditentukan, yakni kerjasama tim, absensi, kinerja, dan sikap. Serta, sistem ini dikembangkan dengan PHP dan MySQL. Berdasarkan hasil perhitungan, A Zaki Fahmi adalah karyawan terbaik dengan perolehan nilai sebesar 0.9715. Pemilihan karyawan terbaik dengan metode ini jadi lebih praktis, cepat dan akurat.","PeriodicalId":17707,"journal":{"name":"Jurnal Qua Teknika","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Qua Teknika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30736/jt.v14i2.884","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Banyaknya perubahaan yang terjadi selama beberapa tahun belakangan ini dapat mempengaruhi keberlangsungan bisnis suatu perusahaan. Kemampuan untuk menempuh tantangan tersebut dipengaruhi oleh kemampuan perusahaan dalam mengelola sumber daya yang ada, terutama Sumber Daya Manusia (SDM) yaitu karyawan. Peran karyawan sangat besar karena produktivitasnya mampu memberikan pengaruh terhadap kualitas perusahaan. Maka, perlu adanya pengimplementasian motivasi kerja karyawan di PT. Indra Jaya Swastika cabang Semarang dengan melakukan pemilihan karyawan terbaik untuk melihat performa kerja karyawan. Hal ini bertujuan untuk menunjukkan perhatian dan penghargaan karyawan terhadap performa kerja karyawan. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah sistem yang tepat dalam hal ini karena merupakan bagian dari sistem informasi berbasis komputer yang dapat mendukung serta memudahkan pengambilan keputusan. Model SPK yang digunakan dalam penelitian ini adalah Fuzzy Multiple Atribute Decision Making (FMADM), salah satu metode yang dipilih adalah Metode Simple Additive Weighting (SAW). Dengan kriteria yang telah ditentukan, yakni kerjasama tim, absensi, kinerja, dan sikap. Serta, sistem ini dikembangkan dengan PHP dan MySQL. Berdasarkan hasil perhitungan, A Zaki Fahmi adalah karyawan terbaik dengan perolehan nilai sebesar 0.9715. Pemilihan karyawan terbaik dengan metode ini jadi lebih praktis, cepat dan akurat.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
在PT. INDRA JAYA SWASTIKA分支三马垄选出最优秀员工的决策系统,采用简单的adunderve WEIGHTING方法
近年来发生的许多变化可能会影响公司的商业发展。应付这些挑战的能力受到公司管理现有资源的能力的影响,尤其是人力资源(人力)员工的能力。员工的作用是巨大的,因为他们的产品能够影响公司的质量。因此,我们需要实现PT. Indra Jaya Swastika分行的员工激励机制,选择最好的员工来评估他们的工作表现。它的目的是表现出员工对工作表现的关心和欣赏。支持决策系统(SPK)在这方面是一个正确的系统,因为它是基于计算机的信息系统的一部分,可以支持和促进决策。在这项研究中使用的SPK模型是模糊的多属性决定制造(FMADM),选择的一种方法是简单的上瘾weighing方法。按照规定的标准,团队合作、旷课、表现和态度。此外,该系统是通过PHP和MySQL开发的。根据计算,Zaki Fahmi是获得0.9715分成绩的最佳员工。用这种方法挑选最好的员工变得更实际、更快、更准确。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PEMILIHAN SUPPLIER MINYAK JELANTAH BAHAN BAKU BIOSOLAR DENGAN METODE ELECTRE SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMA PKH MENGGUNAKAN METODE SAW KAJIAN ENERGI SPESIFIK PADA BENDUNG BERTANGGA DENGAN VARIASI KEMIRINGAN HULU PADA SALURAN PERSEGI ALAT PROYEK MIKRO KONTROL PENGHAPUS PAPAN TULIS OTOMATIS MENGGUNAKAN REMOTE BERBASIS ARDUINO Prefix SISTEM PENGISIAN AIR PADA TANKI PEMBUATAN ROTI DENGAN METODE FUZZY LOGIC MENGGUNAKAN ARDUINO
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1