PENGGUNAAN METOTREKSAT PADA DERMATOSIS ANAK

Dinda Saraswati Murniastuti, Retno Danarti
{"title":"PENGGUNAAN METOTREKSAT PADA DERMATOSIS ANAK","authors":"Dinda Saraswati Murniastuti, Retno Danarti","doi":"10.33820/MDVI.V46I1.53","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Metotreksat (MTX) merupakan antagonis asam folat yang umum digunakan sebagai terapi pada berbagai kelainan kulit, namun data mengenai penggunaan MTX pada anak masih sangat terbatas. Berdasarkan studi literatur yang telah kami lakukan, MTX menimbulkan respons klinis yang bagus dan efek samping minimal pada beberapa dermatosis anak, yaitu psoriasis, dermatitis atopik, vaskulitis, skleroderma lokalisata, dermatomiositis juvenilis, pitiriasis likenoides, sarkoidosis, penyakit bulosa autoimun, alopesia areata, dan lupus eritematosus. Secara umum toleransi anak terhadap MTX baik, dan jarang terjadi efek samping serius. Intoleransi gastrointestinal dapat terjadi, dan berespons baik terhadap pengurangan dosis obat. Berbagai pertimbangan harus dilakukan sebelum memulai terapi dengan MTX, antara lain pemeriksaan darah lengkap, fungsi hati, dan fungsi ginjal. Pemantauan terapi berupa biopsi hepar dan pemeriksaan serum type III pro-collagen aminopeptide belum rutin dilakukan. Pada telaah pustaka ini akan diulas tentang farmakologi dan farmakokinetik, mekanisme aksi, efek samping, interaksi, dan pemantauan obat MTX pada dermatosis anak. Diharapkan telaah pustaka ini akan membantu klinisi untuk mempertimbangkan pemilihan MTX dalam menatalaksana kasus-kasus dermatologi anak.Kata kunci: metotreksat, antagonis asam folat, dermatosis anak","PeriodicalId":18377,"journal":{"name":"Media Dermato Venereologica Indonesiana","volume":"162 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-07-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Media Dermato Venereologica Indonesiana","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33820/MDVI.V46I1.53","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Metotreksat (MTX) merupakan antagonis asam folat yang umum digunakan sebagai terapi pada berbagai kelainan kulit, namun data mengenai penggunaan MTX pada anak masih sangat terbatas. Berdasarkan studi literatur yang telah kami lakukan, MTX menimbulkan respons klinis yang bagus dan efek samping minimal pada beberapa dermatosis anak, yaitu psoriasis, dermatitis atopik, vaskulitis, skleroderma lokalisata, dermatomiositis juvenilis, pitiriasis likenoides, sarkoidosis, penyakit bulosa autoimun, alopesia areata, dan lupus eritematosus. Secara umum toleransi anak terhadap MTX baik, dan jarang terjadi efek samping serius. Intoleransi gastrointestinal dapat terjadi, dan berespons baik terhadap pengurangan dosis obat. Berbagai pertimbangan harus dilakukan sebelum memulai terapi dengan MTX, antara lain pemeriksaan darah lengkap, fungsi hati, dan fungsi ginjal. Pemantauan terapi berupa biopsi hepar dan pemeriksaan serum type III pro-collagen aminopeptide belum rutin dilakukan. Pada telaah pustaka ini akan diulas tentang farmakologi dan farmakokinetik, mekanisme aksi, efek samping, interaksi, dan pemantauan obat MTX pada dermatosis anak. Diharapkan telaah pustaka ini akan membantu klinisi untuk mempertimbangkan pemilihan MTX dalam menatalaksana kasus-kasus dermatologi anak.Kata kunci: metotreksat, antagonis asam folat, dermatosis anak
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
方法ksat (MTX)是治疗多种皮肤异常的常用叶酸抗酸,但儿童使用MTX的数据仍然非常有限。根据我们所做的文献研究,MTX对一些儿童皮肤病有很好的临床反应,局部皮炎、血管炎、硬皮病、地方性硬皮病、血吸虫病、肺叶病、肺叶病、红斑狼疮等副作用。一般来说,儿童对MTX的耐受性很好,而且很少有严重的副作用。可能会发生胃肠道不耐受,并能很好地减少药物剂量。MTX在开始治疗前应考虑各种因素,包括全面的血液检查、肝功能和肾功能。对hepar活检和治疗方法hepar III pro collagen amino肽还没有定期进行。对本库的研究将探讨药理学和药理动力学、行动机制、副作用、互动和药物对儿童皮肤病的监测。希望研究这些图书馆将有助于诊所考虑MTX对该儿童皮肤科病例的筛选。关键词:方法追踪器,叶酸磨口,儿童皮肤皮肤病
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
BEBERAPA JENIS FITOESTROGEN SEBAGAI TERAPI UNTUK PENUAAN KULIT PADA PEREMPUAN PASCAMENOPAUSE CAULIFLOWER-LIKE APPEARANCE CUTANEOUS PAPILLOMA PENGGUNAAN TELEMEDISIN PADA DERMATOLOGI DI ERA DIGITAL Plant Stem Cell sebagai Antipenuaan Kulit ANALISIS FAKTOR RISIKO REAKSI KUSTA: STUDI RETROSPEKTIF DI RUMAH SAKIT RUJUKAN TERSIER INDONESIA TAHUN 2015-2020
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1