Hubungan Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar dan Kemandirian Belajar dengan Hasil Belajar Fisika Kelas X MIPA MAN Enrekang

Annisah, Khaeruddin, Kaharuddin
{"title":"Hubungan Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar dan Kemandirian Belajar dengan Hasil Belajar Fisika Kelas X MIPA MAN Enrekang","authors":"Annisah, Khaeruddin, Kaharuddin","doi":"10.36709/jipfi.v8i2.12","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) hubungan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dengan hasil belajar fisika, (2) hubungan antara kemandirian belajar dengan hasil belajar fisika dan (3) hubungan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar bebas secara bersama-sama dengan hasil belajar fisika peserta didik kelas X MIPA MAN Enrekang. Jenis penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto. Subjek penelitian adalah peserta didik kelas X MIPA MAN Enrekang sebanyak 91 peserta didik. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen non tes berupa angket untuk mengukur variabel pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar. Untuk mengukur hasil belajar fisika digunakan instrumen tes berupa tes objektif. Teknik analisis data menggunakan rumus korelasi product moment dan korelasi ganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif dan signifikan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar secara bersama-sama dengan  hasil belajar fisika dengan nilai r hitung sebesar 0.702 yang bermakna memiliki korelasi yang kuat.","PeriodicalId":31990,"journal":{"name":"JPPPF Jurnal Penelitian Pengembangan Pendidikan Fisika","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":3.3000,"publicationDate":"2023-04-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JPPPF Jurnal Penelitian Pengembangan Pendidikan Fisika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36709/jipfi.v8i2.12","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q1","JCRName":"DEMOGRAPHY","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) hubungan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dengan hasil belajar fisika, (2) hubungan antara kemandirian belajar dengan hasil belajar fisika dan (3) hubungan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar bebas secara bersama-sama dengan hasil belajar fisika peserta didik kelas X MIPA MAN Enrekang. Jenis penelitian ini merupakan penelitian ex-post facto. Subjek penelitian adalah peserta didik kelas X MIPA MAN Enrekang sebanyak 91 peserta didik. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen non tes berupa angket untuk mengukur variabel pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar. Untuk mengukur hasil belajar fisika digunakan instrumen tes berupa tes objektif. Teknik analisis data menggunakan rumus korelasi product moment dan korelasi ganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif dan signifikan antara pemanfaatan internet sebagai sumber belajar dan kemandirian belajar secara bersama-sama dengan  hasil belajar fisika dengan nilai r hitung sebesar 0.702 yang bermakna memiliki korelasi yang kuat.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
利用互联网作为学习资源和自力更生的学习与物理类X MIPA MAN Enrekang取得联系
本研究旨在探讨:(1)利用互联网作为学习资源和学习结果之间的关系,(2)物理学会自力更生和学习物理和结果之间的关系(3)之间的关系,利用互联网作为自由的学习资源和学习独立性共同的结果X MIPA伙计Enrekang学习者学习物理课。这种研究是术后研究。研究对象是X类MIPA MAN Enrekang多达91名学习者。数据收集技术采用非测试仪器的脚踝来衡量互联网利用变量作为学习和自力更生的资源。用客观的方法来衡量物理学习结果。数据分析技术使用了生成力矩的相关性和双重相关公式。研究结果表明,互联网作为学习资源和自力更生一起学习与价值r计算的物理学习结果之间存在积极和重要的联系。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
18
审稿时长
18 weeks
期刊最新文献
Feasibility of Biophysics Flipbook on Respiration System Content for Junior High School Student The Characterization of Wave Parameters in Laboratory Scale of Wave Simulator Using Video Tracking Analysis The Effectiveness of The Virtual Lab-Assisted Guided Discovery Learning Model on Students’ Science Process Skills Front Matter JPPPF Volume 9 Issue 1, June 2023 Identifikasi Miskonsepsi Peserta Didik Menggunakan Five-Tier Diagnostic Test pada Materi Fluida Statis di SMAN 7 Kota Jambi
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1