{"title":"Analisis Minat Nasabah Non- Muslim Untuk Melakukan Pembiayaan Pada PT. BPRS Gebu Prima Medan","authors":"Rifani Anggraini, Nurul Inayah, Nurul Inayah","doi":"10.24239/jipsya.v4i1.81.74-90","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bank syariah merupakan bank yang menjalankan kegiatan usaha berdasarkan prinsip syariah atau prinsip hukum islam. Semakin berkembangnya zaman bank syariah tidak hanya memiliki nasabah dari kalangan umat muslim tetapi juga masyarakat non muslim yang mulai berkontribusi untuk menjadi nasabah bank syariah, seperti PT. BPRS Gebu Prima Medan juga memiliki nasabah aktif yang non muslim. Seperti yang diketahui non muslim yaitu orang yang mempunyai kenyakinan yang berbeda dengan agama islam. PT. BPRS Gebu Prima Medan adalah bank yang melaksanakan kegiatan usaha berdasarkan prinsip syariah yang dalam kegiatannya tidak memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran. Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan, karena data yang diperoleh dari hasil pengamatan langsung di PT. BPRS Gebu Prima Medan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Sumber data dari penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Data primer yang digunakan dalam penelitian ini adalah data yang berupa gambaran tentang faktor – faktor apa saja yang memengaruhi non muslim menjadi nasabah. data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini yaitu buku – buku yang berkaitan dengan permasalahan yang peneliti ambil. dari yang diteliti penulis menemukan terdapat dua faktor, yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal yaitu pekerjaan, motivasi. Sedangkan faktor eksternal yaitu, promosi, pelayanan, lokasi, dan tingkat sosial. Berdasarkan hasil penelitian maka dari variable faktor internal dan eksternal yang diteliti, dan variable yang dominan mempengaruhi minat nasabah non muslim menjadi nasabah PT. BPRS Gebu Prima Medan yaitu variable faktor eksternal, seperti: promosi, pelayanan dan lokasi yang mendominan. Semakin baik promosi, pelayanan yang diberikan oleh pihak bank maka minat nasabah non muslim menjadi nasabah di bank syariah semakin tinggi.","PeriodicalId":34882,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Keuangan dan Perbankan","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Keuangan dan Perbankan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24239/jipsya.v4i1.81.74-90","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Bank syariah merupakan bank yang menjalankan kegiatan usaha berdasarkan prinsip syariah atau prinsip hukum islam. Semakin berkembangnya zaman bank syariah tidak hanya memiliki nasabah dari kalangan umat muslim tetapi juga masyarakat non muslim yang mulai berkontribusi untuk menjadi nasabah bank syariah, seperti PT. BPRS Gebu Prima Medan juga memiliki nasabah aktif yang non muslim. Seperti yang diketahui non muslim yaitu orang yang mempunyai kenyakinan yang berbeda dengan agama islam. PT. BPRS Gebu Prima Medan adalah bank yang melaksanakan kegiatan usaha berdasarkan prinsip syariah yang dalam kegiatannya tidak memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran. Jenis penelitian ini merupakan penelitian lapangan, karena data yang diperoleh dari hasil pengamatan langsung di PT. BPRS Gebu Prima Medan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Sumber data dari penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Data primer yang digunakan dalam penelitian ini adalah data yang berupa gambaran tentang faktor – faktor apa saja yang memengaruhi non muslim menjadi nasabah. data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini yaitu buku – buku yang berkaitan dengan permasalahan yang peneliti ambil. dari yang diteliti penulis menemukan terdapat dua faktor, yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal yaitu pekerjaan, motivasi. Sedangkan faktor eksternal yaitu, promosi, pelayanan, lokasi, dan tingkat sosial. Berdasarkan hasil penelitian maka dari variable faktor internal dan eksternal yang diteliti, dan variable yang dominan mempengaruhi minat nasabah non muslim menjadi nasabah PT. BPRS Gebu Prima Medan yaitu variable faktor eksternal, seperti: promosi, pelayanan dan lokasi yang mendominan. Semakin baik promosi, pelayanan yang diberikan oleh pihak bank maka minat nasabah non muslim menjadi nasabah di bank syariah semakin tinggi.