{"title":"Pengaruh Job Insecurity Terhadap Turnover Intention yang dimediasi Job Satisfaction, Affective Organizational Commitment, dan Work Engagement Karyawan Pabrik yang Sudah Menikah","authors":"Piannisa Alma Riania, Puspita Chairun Nisa","doi":"10.29103/e-mabis.v23i2.858","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh antara job insecurity terhadap job satisfaction, affective organizational commitment, work engagement, happiness at work dan turnover intention. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan pengetahuan baru di bidang manajemen sumber daya, khususnya berkaitan dengan keadaan psikologis karyawan selama bekerja yang berhubungan dengan lingkungan kerjanya dan nantinya akan tampak pada kinerja karyawan tersebut selama bekerja. Penelitian ini menggunakan metode survei sebagai teknik pengumpulan data, dengan kuesioner sebagai alat instrument dan disebarkan secara online. Teknik penentuan responden penelitian menggunakan metode purposive sampling dan teknik menentukan jumlah sampel menggunakan metode slovin. Penelitian ini menghasilkan beberapa temuan, pertama job insecurity berpengaruh negatif terhadap job satisfaction. Kedua, job insecurity berpengaruh negatif terhadap affective organizational commitment. Ketiga, job insecurity berpengaruh negatif terhadap work engagement. Keempat, job insecurity berpengaruh negatif terhadap happiness at work. Sehingga, terdapat peran mediasi job satisfaction, affective organizational commitment dan work engagement pada hubungan antara job insecurity dengan turnover intention.","PeriodicalId":295954,"journal":{"name":"E-Mabis: Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis","volume":"27 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"E-Mabis: Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29103/e-mabis.v23i2.858","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengaruh Job Insecurity Terhadap Turnover Intention yang dimediasi Job Satisfaction, Affective Organizational Commitment, dan Work Engagement Karyawan Pabrik yang Sudah Menikah
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh antara job insecurity terhadap job satisfaction, affective organizational commitment, work engagement, happiness at work dan turnover intention. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan pengetahuan baru di bidang manajemen sumber daya, khususnya berkaitan dengan keadaan psikologis karyawan selama bekerja yang berhubungan dengan lingkungan kerjanya dan nantinya akan tampak pada kinerja karyawan tersebut selama bekerja. Penelitian ini menggunakan metode survei sebagai teknik pengumpulan data, dengan kuesioner sebagai alat instrument dan disebarkan secara online. Teknik penentuan responden penelitian menggunakan metode purposive sampling dan teknik menentukan jumlah sampel menggunakan metode slovin. Penelitian ini menghasilkan beberapa temuan, pertama job insecurity berpengaruh negatif terhadap job satisfaction. Kedua, job insecurity berpengaruh negatif terhadap affective organizational commitment. Ketiga, job insecurity berpengaruh negatif terhadap work engagement. Keempat, job insecurity berpengaruh negatif terhadap happiness at work. Sehingga, terdapat peran mediasi job satisfaction, affective organizational commitment dan work engagement pada hubungan antara job insecurity dengan turnover intention.