{"title":"分析影响班古鲁X班学生体育教育、体育和健康成绩的因素","authors":"Arifto Juniardi, Martiani Martiani, S. Supriyanto","doi":"10.33558/motion.v9i2.1359","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan siswa kelas X di SMA Negeri 5 Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode studi analisis deskriptif kuantitatif. dengan teknik pengumpulan data dokumentasi dan angket. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 198 orang siswa. Teknik sampling yang digunakan random sampling. Jumlah sampling 48 orang siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas dengan validasi rasional/content ke expert judgment, dan (2) perhitungan persentase.Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar siswa menyatakan bahwa faktor internal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 45.83%, faktor eksternal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 47.9%, dan faktor pendekatan belajar mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 31.25%.","PeriodicalId":447474,"journal":{"name":"Motion: Jurnal Riset Physical Education","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL BELAJAR PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN SISWA KELAS X SMAN 5 KOTA BENGKULU\",\"authors\":\"Arifto Juniardi, Martiani Martiani, S. Supriyanto\",\"doi\":\"10.33558/motion.v9i2.1359\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan siswa kelas X di SMA Negeri 5 Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode studi analisis deskriptif kuantitatif. dengan teknik pengumpulan data dokumentasi dan angket. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 198 orang siswa. Teknik sampling yang digunakan random sampling. Jumlah sampling 48 orang siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas dengan validasi rasional/content ke expert judgment, dan (2) perhitungan persentase.Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar siswa menyatakan bahwa faktor internal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 45.83%, faktor eksternal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 47.9%, dan faktor pendekatan belajar mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 31.25%.\",\"PeriodicalId\":447474,\"journal\":{\"name\":\"Motion: Jurnal Riset Physical Education\",\"volume\":\"8 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2018-12-06\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Motion: Jurnal Riset Physical Education\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.33558/motion.v9i2.1359\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Motion: Jurnal Riset Physical Education","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33558/motion.v9i2.1359","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL BELAJAR PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN SISWA KELAS X SMAN 5 KOTA BENGKULU
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan siswa kelas X di SMA Negeri 5 Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode studi analisis deskriptif kuantitatif. dengan teknik pengumpulan data dokumentasi dan angket. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 198 orang siswa. Teknik sampling yang digunakan random sampling. Jumlah sampling 48 orang siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji validitas dengan validasi rasional/content ke expert judgment, dan (2) perhitungan persentase.Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar siswa menyatakan bahwa faktor internal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 45.83%, faktor eksternal sering mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 47.9%, dan faktor pendekatan belajar mempengaruhi hasil belajar pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan sebesar 31.25%.