{"title":"Pengaruh Bagi Hasil Terhadap Minat Nasabah Pada Tabungan BSM di Bank Syariah Mandiri Muara Bungo","authors":"Abdul Roni","doi":"10.51311/nuris.v6i2.125","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan Bank Syari’ah di Indonesia tergolong meningkat pesat, banyak bank-bank yang semula bersifat komersial akhirnya membuka cabang perbankan yang bersifat Syari’ah. Perusahaan-perusahaan perbankan tersebut bukanlah hanya sekedar mencoba untuk mengembangkan prinsip Syari’ah di Indonesia, tetapi faktor yang lebih penting adalah permintaan konsumen untuk dibentuknya perbankan Syari’ah. Pada akhirnya sangat diperlukan suatu penelitian untuk mengetahui seberapa besar partisipasi dan kontribusi masyarakat menabung di Bank Syari’ah, dalam hal ini peneliti akan meneliti di bank syariah mandiri di Muara Bungo dengan judul penelitian Pengaruh Bagi Hasil Terhadap Minat Nasabah Pada Tabungan BSM Di Bank Syariah Mandiri Muara Bungo. Penelitian ini menggunakan pendekatan Deskriftif Kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah 6000 nasabah Bank Syari’ah Mandiri Muara Bungo. Teknik pengambilan sampel, menggunakan rumus Slovin terdapat jumlah sampel sebanyak 99 responden (nasabah). Teknik pengumpulan data  menggunakan kuesioner sebanyak 14 item, pernyataan yang dinilai dengan skala Likert 5-1 serta menggunakan uji validitas, reliabilitas dan uji normalitas. Teknik analisis data untuk menjawab hipotesis menggunakan analisis regresi sederhana dan uji parsial. Hasil penelitian ini adalah, Berdasarkan analisis regresi pada taraf signifikan 5%, dengan koefisien korelasi R sebesar 0,282, (28,2%) koefesiaen deteriminasi sebesar 0,079, (7,9%) nilai signifikansi 0,005<0,05; dan t hitung > dari t tabel  (2,890 > 1,985) Hal ini menunjukkan terdapat pengaruh positif dan signifikan Bagi Hasil terhadap Minan Nasabah Pada Tabungan BSM Bank Syari’ah Mandiri Muara Bungo. Persentase sumbangan pengaruh variabel independen (bagi hasil Bank Syari’ah) terhadap variabel dependen (tabungan BSM) sebesar 7,9%, sedangkan 92,1% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain. Keywords: Mudharabah, Minat Nasabah,  dan Tabungan BSM","PeriodicalId":422118,"journal":{"name":"NUR EL-ISLAM : Jurnal Pendidikan dan Sosial Keagamaan","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-10-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"NUR EL-ISLAM : Jurnal Pendidikan dan Sosial Keagamaan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51311/nuris.v6i2.125","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

印尼的西拉里银行(Syari ah Bank)发展迅速,许多最初的商业银行最终开了一家名为“示利亚银行”(Syari Bank)的银行。银行公司并不是只是尝试开发一种原则Syari 'ah在印度尼西亚,但更重要的因素是消费者要求银行成立Syari 'ah。最后,有必要进行一项研究,以确定公民参与和贡献的程度。研究人员将会在班戈河口的独立伊斯兰银行进行研究,以研究为由对巴吉特伊斯兰银行的客户对巴吉特银行BSM存款的兴趣产生影响。本研究采用定量宽松的方法。该研究的人口为6000个自给自足的叙利亚银行抽样技术,使用公式Slovin样本数目多达99受访者(客户)。数据收集技术使用问卷多达14项,与等级Likert 5 - 1的声明,并使用测试的有效性、可靠性和常态。数据分析技术来回答部分使用简单的回归分析和测试的假设。这项研究结果是基于回归分析在5%显著水平,与相关系数R 0.282大小,(28,2%)koefesiaen deteriminasi 0.079大,7,9%)表t的0.005意义价值(2,890 > 1,985)这表明有积极而显著影响结果对Minan客户的储蓄银行BSM Syari Bungo河口'ah独立。而92.1%受到其他变量的影响或解释。安装:Mudharabah BSM,客户兴趣,和储蓄
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
Pengaruh Bagi Hasil Terhadap Minat Nasabah Pada Tabungan BSM di Bank Syariah Mandiri Muara Bungo
Perkembangan Bank Syari’ah di Indonesia tergolong meningkat pesat, banyak bank-bank yang semula bersifat komersial akhirnya membuka cabang perbankan yang bersifat Syari’ah. Perusahaan-perusahaan perbankan tersebut bukanlah hanya sekedar mencoba untuk mengembangkan prinsip Syari’ah di Indonesia, tetapi faktor yang lebih penting adalah permintaan konsumen untuk dibentuknya perbankan Syari’ah. Pada akhirnya sangat diperlukan suatu penelitian untuk mengetahui seberapa besar partisipasi dan kontribusi masyarakat menabung di Bank Syari’ah, dalam hal ini peneliti akan meneliti di bank syariah mandiri di Muara Bungo dengan judul penelitian Pengaruh Bagi Hasil Terhadap Minat Nasabah Pada Tabungan BSM Di Bank Syariah Mandiri Muara Bungo. Penelitian ini menggunakan pendekatan Deskriftif Kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah 6000 nasabah Bank Syari’ah Mandiri Muara Bungo. Teknik pengambilan sampel, menggunakan rumus Slovin terdapat jumlah sampel sebanyak 99 responden (nasabah). Teknik pengumpulan data  menggunakan kuesioner sebanyak 14 item, pernyataan yang dinilai dengan skala Likert 5-1 serta menggunakan uji validitas, reliabilitas dan uji normalitas. Teknik analisis data untuk menjawab hipotesis menggunakan analisis regresi sederhana dan uji parsial. Hasil penelitian ini adalah, Berdasarkan analisis regresi pada taraf signifikan 5%, dengan koefisien korelasi R sebesar 0,282, (28,2%) koefesiaen deteriminasi sebesar 0,079, (7,9%) nilai signifikansi 0,005<0,05; dan t hitung > dari t tabel  (2,890 > 1,985) Hal ini menunjukkan terdapat pengaruh positif dan signifikan Bagi Hasil terhadap Minan Nasabah Pada Tabungan BSM Bank Syari’ah Mandiri Muara Bungo. Persentase sumbangan pengaruh variabel independen (bagi hasil Bank Syari’ah) terhadap variabel dependen (tabungan BSM) sebesar 7,9%, sedangkan 92,1% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain. Keywords: Mudharabah, Minat Nasabah,  dan Tabungan BSM
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Enhancing Students' Speaking Skill Through Active Learning Strategy; a Classroom Action Research Penerapan Manajemen Strategi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Lulusan di Sekolah Menengah Pertama Negeri 7 Kota Jambi Efektivitas Penggunaan Model Learning Cycle untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Syibhul 'Iddah bagi Suami dalam Perspektif Maqashid Al-Syariah Penggunaan Model Pembelajaran Game Based Learning Terhadap Hasil Belajar IPS
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1