{"title":"分析收入分布及其对穆斯林社会福利影响的横向性分析","authors":"Agnes Monica, Rahma Hidayati Darwis","doi":"10.30863/aliqtishad.v14i2.3069","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini membahas mengenai ketimpangan distribusi pendapatan dan dampaknya terhadap kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui ketimpangan distribusi pendapatan yang terjadi pada Kecamatan Tanete Riattang serta untuk mengetahui dampak dari ketimpangan ditribusi pendapatan terhadap kesejahteraan masyarakat muslim Kecamatan Tanete Riattang. Penelitian yang digunakan yaitu dengan pendekatan kuantitatif, dengan jenis penelitian lapangan. Berdasarkan penelitian yang dilakukan kesimpulan yang dihasilkan yaitu dimana pada Kecamatan Tanete Riattang termasuk dalam kategori disparitas pendapatan yang sedang dimana dibuktikan dari hasil gini rationya yaitu 0,435154835 dan gambar Kurva Lorenz smenjauh dari garis kemerataan sehingga terjadi dampak yaitu penurunan kesejahteraan masyarakat muslim Pada Kecamatan Tanete Riattang akibat dari ketimpangan ditribusi pendapatan tersebut. Dampak penurunan kesejahteraan yang dirasakan berupa ketidakmampuan dalam hal mengkomsumsi suatu barang atau turunnya daya beli masyarakat, ketidakadilan, kecemburuan, hilangnya rasa percaya diri, dan hilangnya rasa bersyukur. ","PeriodicalId":115018,"journal":{"name":"AL-IQTISHAD: Jurnal Ekonomi","volume":"51 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"ANALISIS KETIMPAGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT MUSLIM PADA KECAMATAN TANETE RIATTANG\",\"authors\":\"Agnes Monica, Rahma Hidayati Darwis\",\"doi\":\"10.30863/aliqtishad.v14i2.3069\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini membahas mengenai ketimpangan distribusi pendapatan dan dampaknya terhadap kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui ketimpangan distribusi pendapatan yang terjadi pada Kecamatan Tanete Riattang serta untuk mengetahui dampak dari ketimpangan ditribusi pendapatan terhadap kesejahteraan masyarakat muslim Kecamatan Tanete Riattang. Penelitian yang digunakan yaitu dengan pendekatan kuantitatif, dengan jenis penelitian lapangan. Berdasarkan penelitian yang dilakukan kesimpulan yang dihasilkan yaitu dimana pada Kecamatan Tanete Riattang termasuk dalam kategori disparitas pendapatan yang sedang dimana dibuktikan dari hasil gini rationya yaitu 0,435154835 dan gambar Kurva Lorenz smenjauh dari garis kemerataan sehingga terjadi dampak yaitu penurunan kesejahteraan masyarakat muslim Pada Kecamatan Tanete Riattang akibat dari ketimpangan ditribusi pendapatan tersebut. Dampak penurunan kesejahteraan yang dirasakan berupa ketidakmampuan dalam hal mengkomsumsi suatu barang atau turunnya daya beli masyarakat, ketidakadilan, kecemburuan, hilangnya rasa percaya diri, dan hilangnya rasa bersyukur. \",\"PeriodicalId\":115018,\"journal\":{\"name\":\"AL-IQTISHAD: Jurnal Ekonomi\",\"volume\":\"51 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-12-16\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"AL-IQTISHAD: Jurnal Ekonomi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.30863/aliqtishad.v14i2.3069\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"AL-IQTISHAD: Jurnal Ekonomi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30863/aliqtishad.v14i2.3069","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
ANALISIS KETIMPAGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT MUSLIM PADA KECAMATAN TANETE RIATTANG
Penelitian ini membahas mengenai ketimpangan distribusi pendapatan dan dampaknya terhadap kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui ketimpangan distribusi pendapatan yang terjadi pada Kecamatan Tanete Riattang serta untuk mengetahui dampak dari ketimpangan ditribusi pendapatan terhadap kesejahteraan masyarakat muslim Kecamatan Tanete Riattang. Penelitian yang digunakan yaitu dengan pendekatan kuantitatif, dengan jenis penelitian lapangan. Berdasarkan penelitian yang dilakukan kesimpulan yang dihasilkan yaitu dimana pada Kecamatan Tanete Riattang termasuk dalam kategori disparitas pendapatan yang sedang dimana dibuktikan dari hasil gini rationya yaitu 0,435154835 dan gambar Kurva Lorenz smenjauh dari garis kemerataan sehingga terjadi dampak yaitu penurunan kesejahteraan masyarakat muslim Pada Kecamatan Tanete Riattang akibat dari ketimpangan ditribusi pendapatan tersebut. Dampak penurunan kesejahteraan yang dirasakan berupa ketidakmampuan dalam hal mengkomsumsi suatu barang atau turunnya daya beli masyarakat, ketidakadilan, kecemburuan, hilangnya rasa percaya diri, dan hilangnya rasa bersyukur.