{"title":"教育的有效方法是利用传单媒体和当地语言视频来了解香烟对青少年的危害","authors":"A. Firmansyah, Ahid Jahidin, N. Najamuddin","doi":"10.35907/jksbg.v11i1.138","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Latar belakang : Rokok sudah sangat terkenal dan tidak asing lagi bagi seluruh kalangan, hampir seluruh kalangan baik orang dewasa, remaja bahkan anak-anak pasti sebagian besar pernah mengisap batang rokok. Sebagian besar perokok sudah mengetahui dampak dan bahaya dari rokok itu sendiri, bahkan disetiap bungkus rokok sudah menyebutkan bahaya rokok itu sendiri, namun sebagian orang-orang tetap tidak menghiraukannya. Proses penyuluhan kesehatan dalam mencapai tujuan melalui perubahan perilaku remaja yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya yaitu materi atau pesan yang disampaikan alat peraga, metode dari petugas atau pendidik yang melakukan promosi kesehatan serta bahasa yang digunakan. \nTujuan: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah terhadap pengetahuan remaja tentang bahaya rokok. \nMetode : Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen dengan rancangan penelitian Pretest and Posttest two Group Design dengan menggunakan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sebagai bentuk edukasi pada 120 remaja. Pengukuran pengetahuan pre-test dan post-test menggunakan kuesioner kemudian dilakukan analisis dengan uji wicoxon. \nHasil : Ada perbedaan pengaruh antara kelompok leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah, dimana nilai p = 0.000 ≤ α = 0,05, diketahui mean sesudah penyuluhan menggunakan media leaflet bahasa daerah sebesar 1,98 sedangkan nilai mean sesudah penyuluhan media video bahasa daerah sebesar 2,32. \nKesimpulan : Kedua penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sama efektif dalam meningkatkan pengetahuan remaja tentang bahaya merokok.","PeriodicalId":189670,"journal":{"name":"Bina Generasi : Jurnal Kesehatan","volume":"581 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"11","resultStr":"{\"title\":\"EFEKTIVITAS PENYULUHAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA LEAFLET DAN VIDEO BAHASA DAERAH TERHADAP PENGETAHUAN BAHAYA ROKOK PADA REMAJA\",\"authors\":\"A. Firmansyah, Ahid Jahidin, N. Najamuddin\",\"doi\":\"10.35907/jksbg.v11i1.138\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Latar belakang : Rokok sudah sangat terkenal dan tidak asing lagi bagi seluruh kalangan, hampir seluruh kalangan baik orang dewasa, remaja bahkan anak-anak pasti sebagian besar pernah mengisap batang rokok. Sebagian besar perokok sudah mengetahui dampak dan bahaya dari rokok itu sendiri, bahkan disetiap bungkus rokok sudah menyebutkan bahaya rokok itu sendiri, namun sebagian orang-orang tetap tidak menghiraukannya. Proses penyuluhan kesehatan dalam mencapai tujuan melalui perubahan perilaku remaja yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya yaitu materi atau pesan yang disampaikan alat peraga, metode dari petugas atau pendidik yang melakukan promosi kesehatan serta bahasa yang digunakan. \\nTujuan: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah terhadap pengetahuan remaja tentang bahaya rokok. \\nMetode : Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen dengan rancangan penelitian Pretest and Posttest two Group Design dengan menggunakan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sebagai bentuk edukasi pada 120 remaja. Pengukuran pengetahuan pre-test dan post-test menggunakan kuesioner kemudian dilakukan analisis dengan uji wicoxon. \\nHasil : Ada perbedaan pengaruh antara kelompok leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah, dimana nilai p = 0.000 ≤ α = 0,05, diketahui mean sesudah penyuluhan menggunakan media leaflet bahasa daerah sebesar 1,98 sedangkan nilai mean sesudah penyuluhan media video bahasa daerah sebesar 2,32. \\nKesimpulan : Kedua penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sama efektif dalam meningkatkan pengetahuan remaja tentang bahaya merokok.\",\"PeriodicalId\":189670,\"journal\":{\"name\":\"Bina Generasi : Jurnal Kesehatan\",\"volume\":\"581 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-08-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"11\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Bina Generasi : Jurnal Kesehatan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.35907/jksbg.v11i1.138\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Bina Generasi : Jurnal Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35907/jksbg.v11i1.138","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
EFEKTIVITAS PENYULUHAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA LEAFLET DAN VIDEO BAHASA DAERAH TERHADAP PENGETAHUAN BAHAYA ROKOK PADA REMAJA
Latar belakang : Rokok sudah sangat terkenal dan tidak asing lagi bagi seluruh kalangan, hampir seluruh kalangan baik orang dewasa, remaja bahkan anak-anak pasti sebagian besar pernah mengisap batang rokok. Sebagian besar perokok sudah mengetahui dampak dan bahaya dari rokok itu sendiri, bahkan disetiap bungkus rokok sudah menyebutkan bahaya rokok itu sendiri, namun sebagian orang-orang tetap tidak menghiraukannya. Proses penyuluhan kesehatan dalam mencapai tujuan melalui perubahan perilaku remaja yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya yaitu materi atau pesan yang disampaikan alat peraga, metode dari petugas atau pendidik yang melakukan promosi kesehatan serta bahasa yang digunakan.
Tujuan: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah terhadap pengetahuan remaja tentang bahaya rokok.
Metode : Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperimen dengan rancangan penelitian Pretest and Posttest two Group Design dengan menggunakan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sebagai bentuk edukasi pada 120 remaja. Pengukuran pengetahuan pre-test dan post-test menggunakan kuesioner kemudian dilakukan analisis dengan uji wicoxon.
Hasil : Ada perbedaan pengaruh antara kelompok leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah, dimana nilai p = 0.000 ≤ α = 0,05, diketahui mean sesudah penyuluhan menggunakan media leaflet bahasa daerah sebesar 1,98 sedangkan nilai mean sesudah penyuluhan media video bahasa daerah sebesar 2,32.
Kesimpulan : Kedua penggunaan media leaflet bahasa daerah dan video bahasa daerah sama efektif dalam meningkatkan pengetahuan remaja tentang bahaya merokok.