{"title":"学校扫盲运动在提高小学生的阅读文化方面的优化","authors":"Ezik Firman Syah, Oktian Fajar Nugroho","doi":"10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i2.4304","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Guru-guru di SDN Candu 1 Kabupaten Tangerang belum memahami proses mengelola dan menerapkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dan fasilitas sekolah belum mendukung menerapkan literasi. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini ialah untuk mengoptimalisasikan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dalam menumbuhkan budaya membaca. Metode dari kegiatan ini ialah menggunakan partisipasi aktif secara berkelanjutan antara tim pengusul dengan mitra sebagai pengendali program kemitraan masyarakat. Hasil dari kegiatan ini diantaranya (1) melakukan simulasi budaya membaca selama 15 menit yang diperaktekan oleh guru-guru dan tim dosen pengabdian masyarakat sebagai fasilitator dalam menerapkannya. (2) Melakukan pembuatan pojok literasi dengan menghias dari hasil karya siswa seperti pembuatan poster bertema membaca dan tulisan yang bertema untuk mengajak membaca.","PeriodicalId":228468,"journal":{"name":"ABDIMAS EKODIKSOSIORA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora (e-ISSN: 2809-3917)","volume":"47 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Optimalisasi Gerakan Literasi Sekolah dalam Menumbuhkan Budaya Membaca Siswa Sekolah Dasar\",\"authors\":\"Ezik Firman Syah, Oktian Fajar Nugroho\",\"doi\":\"10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i2.4304\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Guru-guru di SDN Candu 1 Kabupaten Tangerang belum memahami proses mengelola dan menerapkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dan fasilitas sekolah belum mendukung menerapkan literasi. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini ialah untuk mengoptimalisasikan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dalam menumbuhkan budaya membaca. Metode dari kegiatan ini ialah menggunakan partisipasi aktif secara berkelanjutan antara tim pengusul dengan mitra sebagai pengendali program kemitraan masyarakat. Hasil dari kegiatan ini diantaranya (1) melakukan simulasi budaya membaca selama 15 menit yang diperaktekan oleh guru-guru dan tim dosen pengabdian masyarakat sebagai fasilitator dalam menerapkannya. (2) Melakukan pembuatan pojok literasi dengan menghias dari hasil karya siswa seperti pembuatan poster bertema membaca dan tulisan yang bertema untuk mengajak membaca.\",\"PeriodicalId\":228468,\"journal\":{\"name\":\"ABDIMAS EKODIKSOSIORA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora (e-ISSN: 2809-3917)\",\"volume\":\"47 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-12-13\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"ABDIMAS EKODIKSOSIORA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora (e-ISSN: 2809-3917)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i2.4304\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ABDIMAS EKODIKSOSIORA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora (e-ISSN: 2809-3917)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i2.4304","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Optimalisasi Gerakan Literasi Sekolah dalam Menumbuhkan Budaya Membaca Siswa Sekolah Dasar
Guru-guru di SDN Candu 1 Kabupaten Tangerang belum memahami proses mengelola dan menerapkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dan fasilitas sekolah belum mendukung menerapkan literasi. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini ialah untuk mengoptimalisasikan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dalam menumbuhkan budaya membaca. Metode dari kegiatan ini ialah menggunakan partisipasi aktif secara berkelanjutan antara tim pengusul dengan mitra sebagai pengendali program kemitraan masyarakat. Hasil dari kegiatan ini diantaranya (1) melakukan simulasi budaya membaca selama 15 menit yang diperaktekan oleh guru-guru dan tim dosen pengabdian masyarakat sebagai fasilitator dalam menerapkannya. (2) Melakukan pembuatan pojok literasi dengan menghias dari hasil karya siswa seperti pembuatan poster bertema membaca dan tulisan yang bertema untuk mengajak membaca.