{"title":"使用柜台技术和桌面程序设计电影院队列","authors":"Juwan Putra, Devri Suherdi, Rico Imanta Ginting","doi":"10.53513/jursik.v2i2.7331","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Membuat sistem antrian berbasis Aduino uno pada pengunjung yang datang untuk mengantri, untuk mengefensiensikan waktu kerja karyawan serta mudah pengoperasian, untuk menguji kinerja sistem arduino uno dari sistem indikator antrian berupa motor servo, buzzer, Led dan juga tampilan desktop. Sistem antrian berbasis arduino uno ini dibuat melalui beberapa tahapan proses yang meliputi Menganalisa menyimpan dengan EEPROM antrian dengan sensor detector Photomodule FC-51 untuk dapat mengeluarkan proses output melalui arduino uno, mendesain modul yang dirancang menggunakan beberapa tahapan untuk dapat ditampilkan pada tampilan desktop, merakit komponen sistem dibutuhkan tata cara counter untuk membunyikan buzzer, melakukan proses pengujian sistem antrian berbasis arduino uno dan desktop programing adalah uji fungsional dengan cara menggerakan motor servo dengan menjalankan batas counter untuk mendeteksi batas maksimal antrian pada bioskop. Hasil dari pembuatan sistem antrian pengunjung berbasis arduino uno dan desktop programing ini sesuai dengan rancangan, hasil uji sistem antrian berbasis arduino uno dapat berfungsi desktop programing, pada tampilan laptop dengan menggunakan komunikasi serial usb untuk dapat menampilkan/ mendeteksi/ membaca dengan baik","PeriodicalId":178447,"journal":{"name":"Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma (JURSIK TGD)","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Rancang Bangun Antrian Bioskop Menggunakan Teknik Counter Dan Desktop Programing\",\"authors\":\"Juwan Putra, Devri Suherdi, Rico Imanta Ginting\",\"doi\":\"10.53513/jursik.v2i2.7331\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Membuat sistem antrian berbasis Aduino uno pada pengunjung yang datang untuk mengantri, untuk mengefensiensikan waktu kerja karyawan serta mudah pengoperasian, untuk menguji kinerja sistem arduino uno dari sistem indikator antrian berupa motor servo, buzzer, Led dan juga tampilan desktop. Sistem antrian berbasis arduino uno ini dibuat melalui beberapa tahapan proses yang meliputi Menganalisa menyimpan dengan EEPROM antrian dengan sensor detector Photomodule FC-51 untuk dapat mengeluarkan proses output melalui arduino uno, mendesain modul yang dirancang menggunakan beberapa tahapan untuk dapat ditampilkan pada tampilan desktop, merakit komponen sistem dibutuhkan tata cara counter untuk membunyikan buzzer, melakukan proses pengujian sistem antrian berbasis arduino uno dan desktop programing adalah uji fungsional dengan cara menggerakan motor servo dengan menjalankan batas counter untuk mendeteksi batas maksimal antrian pada bioskop. Hasil dari pembuatan sistem antrian pengunjung berbasis arduino uno dan desktop programing ini sesuai dengan rancangan, hasil uji sistem antrian berbasis arduino uno dapat berfungsi desktop programing, pada tampilan laptop dengan menggunakan komunikasi serial usb untuk dapat menampilkan/ mendeteksi/ membaca dengan baik\",\"PeriodicalId\":178447,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma (JURSIK TGD)\",\"volume\":\"16 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-03-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma (JURSIK TGD)\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.53513/jursik.v2i2.7331\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sistem Komputer Triguna Dharma (JURSIK TGD)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53513/jursik.v2i2.7331","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Rancang Bangun Antrian Bioskop Menggunakan Teknik Counter Dan Desktop Programing
Membuat sistem antrian berbasis Aduino uno pada pengunjung yang datang untuk mengantri, untuk mengefensiensikan waktu kerja karyawan serta mudah pengoperasian, untuk menguji kinerja sistem arduino uno dari sistem indikator antrian berupa motor servo, buzzer, Led dan juga tampilan desktop. Sistem antrian berbasis arduino uno ini dibuat melalui beberapa tahapan proses yang meliputi Menganalisa menyimpan dengan EEPROM antrian dengan sensor detector Photomodule FC-51 untuk dapat mengeluarkan proses output melalui arduino uno, mendesain modul yang dirancang menggunakan beberapa tahapan untuk dapat ditampilkan pada tampilan desktop, merakit komponen sistem dibutuhkan tata cara counter untuk membunyikan buzzer, melakukan proses pengujian sistem antrian berbasis arduino uno dan desktop programing adalah uji fungsional dengan cara menggerakan motor servo dengan menjalankan batas counter untuk mendeteksi batas maksimal antrian pada bioskop. Hasil dari pembuatan sistem antrian pengunjung berbasis arduino uno dan desktop programing ini sesuai dengan rancangan, hasil uji sistem antrian berbasis arduino uno dapat berfungsi desktop programing, pada tampilan laptop dengan menggunakan komunikasi serial usb untuk dapat menampilkan/ mendeteksi/ membaca dengan baik