{"title":"个人纳税人在履行税务义务方面的合规保证","authors":"Nugraeni Susanti, Mahmudi","doi":"10.31851/neraca.v7i1.10963","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Rasio pajak ialah suatu permasalahan yang cukup sering atau umum terjadi di beberapa negara yang berkembang. Rasio pajak yang rendah mengindikasikan rendahnya kewajiban dalam wajib pajak untuk pemenuhan suatu self assessment-nya yang berdampak terhadap rendahnya tingkat kepatuhan seorang wajib pajak. Adapun tujuan yang diadakannya penelitian ini dalam rangka agar mengetahui bagaimana pengaruh psychological cost, love of money, religiusitas, kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual tentang taatnya seorang melakukan wajib pajak di suatu negara terutama Indonesia. Penggunaan metode dalam ulasan ini menggunakan penentuan sampel ialah convenience sampling perolehan sebanyak 350 responden. Teknik analisis data akan menggunakan sebuah teknik ialah regresi linear berganda. Untuk ulasan ini memberikan hasil psychological cost, kecerdasan emosional serta kecerdasan spiritual mendapatkan pengaruh yang positif untuk kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi, untuk love of money sedangkan religiusitas pengaruhnya tidak ada","PeriodicalId":128935,"journal":{"name":"Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Determinan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Pemenuhan Kewajiban Perpajakan\",\"authors\":\"Nugraeni Susanti, Mahmudi\",\"doi\":\"10.31851/neraca.v7i1.10963\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Rasio pajak ialah suatu permasalahan yang cukup sering atau umum terjadi di beberapa negara yang berkembang. Rasio pajak yang rendah mengindikasikan rendahnya kewajiban dalam wajib pajak untuk pemenuhan suatu self assessment-nya yang berdampak terhadap rendahnya tingkat kepatuhan seorang wajib pajak. Adapun tujuan yang diadakannya penelitian ini dalam rangka agar mengetahui bagaimana pengaruh psychological cost, love of money, religiusitas, kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual tentang taatnya seorang melakukan wajib pajak di suatu negara terutama Indonesia. Penggunaan metode dalam ulasan ini menggunakan penentuan sampel ialah convenience sampling perolehan sebanyak 350 responden. Teknik analisis data akan menggunakan sebuah teknik ialah regresi linear berganda. Untuk ulasan ini memberikan hasil psychological cost, kecerdasan emosional serta kecerdasan spiritual mendapatkan pengaruh yang positif untuk kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi, untuk love of money sedangkan religiusitas pengaruhnya tidak ada\",\"PeriodicalId\":128935,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-06-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31851/neraca.v7i1.10963\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31851/neraca.v7i1.10963","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Determinan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Pemenuhan Kewajiban Perpajakan
Rasio pajak ialah suatu permasalahan yang cukup sering atau umum terjadi di beberapa negara yang berkembang. Rasio pajak yang rendah mengindikasikan rendahnya kewajiban dalam wajib pajak untuk pemenuhan suatu self assessment-nya yang berdampak terhadap rendahnya tingkat kepatuhan seorang wajib pajak. Adapun tujuan yang diadakannya penelitian ini dalam rangka agar mengetahui bagaimana pengaruh psychological cost, love of money, religiusitas, kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual tentang taatnya seorang melakukan wajib pajak di suatu negara terutama Indonesia. Penggunaan metode dalam ulasan ini menggunakan penentuan sampel ialah convenience sampling perolehan sebanyak 350 responden. Teknik analisis data akan menggunakan sebuah teknik ialah regresi linear berganda. Untuk ulasan ini memberikan hasil psychological cost, kecerdasan emosional serta kecerdasan spiritual mendapatkan pengaruh yang positif untuk kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi, untuk love of money sedangkan religiusitas pengaruhnya tidak ada