Muhammad Zuhdi Ronodirdjo, S. Syamsuddin, Bakti Sukrisna, Syahrial Ayub, M. Taufik
{"title":"Studi Sejarah Letusan Samalas Berdasarkan Stratigrafi Endapan Vulkanik di Daerah Gangga, Lombok Utara","authors":"Muhammad Zuhdi Ronodirdjo, S. Syamsuddin, Bakti Sukrisna, Syahrial Ayub, M. Taufik","doi":"10.29303/GOESCIENCEEDU.V1I1.30","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstract: Gunung Samalas yang kini disebut dengan Gunung Rinjani adalah gunung api dengan letusan terbesar sepanjang sejarah ummat manusia dari zaman Nabi Ibrahim hingga kini. Penemuan ini didasarkan pada cerita sejarah bencana kelaparan yang melanda hampir separuh belahan dunia dari sekitar Pasifik hingga ujung barat benua Eropa. Letusan gunung besar gunung samalas sebelumnya terjadi sekitar 2500 tahun yang lalu. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap letusan besar yang pernah terjadi di Gunung Samalas berdasarkan stratigrafi endapan vulkanik di daerah Gangga, Lombok Utara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat letusan besar yang terjadi sebelum 2500 tahun yang lalu, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat 3 letusan besar yang telah terjadi pada Gunung Samalas. Penelitian awal ini masih memerlukan dukungan dari data dari tempat lain dan data hasil dating dari lapisan pumice yang diduga sebagai hasil letusan paling awal. Keywords: Letusan Samalas; Endapan Vulkanik; Lombok.","PeriodicalId":129846,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan, Sains, Geologi, dan Geofisika (GeoScienceEd Journal)","volume":"44 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-05-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan, Sains, Geologi, dan Geofisika (GeoScienceEd Journal)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29303/GOESCIENCEEDU.V1I1.30","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

阿伯斯特:从先知亚伯拉罕的时代到现在,被称为“林贾尼山”的萨鲁特山是人类历史上最大的一次火山爆发。这一发现是基于席卷全球近半个太平洋到欧洲大陆西端的饥荒历史。早在2500年前,萨摩拉山就发生了一次大火山爆发。这项研究的目的是根据龙目岛北部甘加地区的火山沉积物,发现萨瓦特山曾发生大规模火山爆发。研究表明,2500年前发生了一次大火山爆发,我们可以得出结论,在萨鲁特山发生了三次大火山爆发。目前的研究还需要来自其他地方的数据支持,以及最初火山喷发所产生的髓鞘的数据数据。Keywords: sa懒惰的爆发;火山沉积;龙目岛。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
Studi Sejarah Letusan Samalas Berdasarkan Stratigrafi Endapan Vulkanik di Daerah Gangga, Lombok Utara
Abstract: Gunung Samalas yang kini disebut dengan Gunung Rinjani adalah gunung api dengan letusan terbesar sepanjang sejarah ummat manusia dari zaman Nabi Ibrahim hingga kini. Penemuan ini didasarkan pada cerita sejarah bencana kelaparan yang melanda hampir separuh belahan dunia dari sekitar Pasifik hingga ujung barat benua Eropa. Letusan gunung besar gunung samalas sebelumnya terjadi sekitar 2500 tahun yang lalu. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap letusan besar yang pernah terjadi di Gunung Samalas berdasarkan stratigrafi endapan vulkanik di daerah Gangga, Lombok Utara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat letusan besar yang terjadi sebelum 2500 tahun yang lalu, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat 3 letusan besar yang telah terjadi pada Gunung Samalas. Penelitian awal ini masih memerlukan dukungan dari data dari tempat lain dan data hasil dating dari lapisan pumice yang diduga sebagai hasil letusan paling awal. Keywords: Letusan Samalas; Endapan Vulkanik; Lombok.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Development of a Minimum Competency Assessment Instrument for Reading Literacy Containing Sasak Local Wisdom in Class V of 33 Mataram State Elementary Schools Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematics Education Berbantuan Media Konkret Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pengembangan Media Pembelajaran Papan Baca Menggunakan Kartu Huruf Bermuatan Kearifan Lokal Suku Sasak Women Emancipation in Indonesia: A Psychological desire to choose the field of physics education at university level Development of Comic Media for PJOK Subject on "The Dangers of Smoking at School Age" for Grade V Student’s at SDN 29 Cakranegara
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1