{"title":"FAKTOR-FAKTOR PENENTU NON-PERFORMING LOAN PADA BANK KOMERSIAL DI INDONESIA","authors":"Leni Titania Cahyono Putri, F. Pohan","doi":"10.31326/bimtek.v1i1.1253","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah LDR, CAR, BOPO dan NIM memiliki pengaruh terhadap NPL pada perbankan konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2020. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan menggunakan laporan keuangan tahunan. Bank konvensional yang terpilih sebagai sampel dalam penelitian ini sebanyak 29 bank. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi data panel. Hasil yang didapatkan dalam penelitian inimenunjukkan secara simultan LDR, CAR BOPO dan NIM berpengaruh terhadap Non Performing Loan (NPL), sedangkan secara parsial CAR, BOPO dan NIM berpengaruh terhadap NPL sementara untuk LDRtidak berpengaruh terhadap NPL","PeriodicalId":347164,"journal":{"name":"Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Teknososiopreneur","volume":"86 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Teknososiopreneur","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31326/bimtek.v1i1.1253","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
FAKTOR-FAKTOR PENENTU NON-PERFORMING LOAN PADA BANK KOMERSIAL DI INDONESIA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah LDR, CAR, BOPO dan NIM memiliki pengaruh terhadap NPL pada perbankan konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2020. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan menggunakan laporan keuangan tahunan. Bank konvensional yang terpilih sebagai sampel dalam penelitian ini sebanyak 29 bank. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi data panel. Hasil yang didapatkan dalam penelitian inimenunjukkan secara simultan LDR, CAR BOPO dan NIM berpengaruh terhadap Non Performing Loan (NPL), sedangkan secara parsial CAR, BOPO dan NIM berpengaruh terhadap NPL sementara untuk LDRtidak berpengaruh terhadap NPL